Anda di halaman 1dari 2

MEDIA PEMBELAJARAN

KD. 3.7 Menganalisis sistem peredaran darah pada manusia dan


memahami gangguan pada sistem peredaran darah, serta upaya
menjaga kesehatan sistem peredaran darah
4.7 Menyajikan hasil percobaan pengaruh aktivitas (jenis,
intensitas, atau durasi) pada frekuensi denyut jantung

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah studi literasi, peserta didik dapat mengidentifikasi penyakit pada sistem
peredaran darah pada manusia.
2. Setelah mengamati video, peserta didik dapat mengidentifikasi faktor-faktor
penyebab gangguan sistem peredaran darah dengan tepat.
3. Setelah melakukan studi literasi, peserta didik dapat menjelaskan upaya menjaga
kesehatan sistem peredaran darah
4. Setelah melakukan studi literasi dan diskusi kelompok peserta didik dapat
menganalisis gangguan-gangguan sistem peredaran darah pada manusia.
5. Setelah melakukan diskusi, peserta didik dapat mengkaitkan pola hidup dengan
upaya menjaga kesehatan sistem peredaran darah pada manusia.

MATERI POKOK : Gangguan dan Upaya Menjaga Kesehatan Sistem Peredaran Darah

JENIS MEDIA YANG DIKEMBANGKAN :

Video pembelajaran materi gangguan dan upaya sistem peredaran darah pada manusia

BAHAN DAN ALAT YANG DIGUNAKAN

a. Bahan :-

b. Alat : - Laptop
- LCD Proyektor
- Video pembelajaran (https://www.youtube.com/watch?v=Hfhz3J54VO4)

LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN

Mendownload dari youtube (https://www.youtube.com/watch?v=Hfhz3J54VO4)


LANGKAH-LANGKAH PENGGUNAAN

1. Menyiapkan laptop dan LCD Proyektor


2. Menghidupkan laptop dan LCD Proyektor serta menghubungkannya.
3. Menampilkan video pembelajaran yang telah di download dari youtube.

Anda mungkin juga menyukai