Anda di halaman 1dari 3

2.

Neuroglia berfungsi diantaranya untuk memberi nutrisi pada sel saraf sehingga meperkuat
integritas struktur system saraf dan fungsi metabolism neuron

3. Reaksi akrosom adalah sebuah kejadian fusi membrane yang melepaskan dari kepala sperma
untuk memfasilitasi pembuahan

Reaksi kortikal adalah reaksi mencegah sperma lain untuk masuk menembus ovum, Rekasi ini
menyebabkan tidak akan terjadinya reaksi polispermi

Reaksi metabolic adalah reaksi yang melibatkan hyaluronidase

Reaksi invaginasi adalah reaksi yang terjadi ketika permukaan membrane ovum mengalami
pelekukan saat ditembus oleh kepala sperma

4Berdasarkan toleransi terhadap suhu, maka jenis bakteri dapat dibedakan menjadi :

-   sickrofilik, dapat hidup pada suhu 20 - 30 derajat C


-   mesofilik, dapat hidup pada suhu 30 - 40 derajat C
-  termotolerant, dapat hidup pada suhu di atas 50 derajat C

5.

Ppernyataan salah Defisiensi hormone tertentu dapat diatasi dengan HRT (Hormonal
Replacement Therapy). Biasanya HRT menggunakan bahan alam untuk memperkecil efek
samping dibandingkan dengan bahan sintetik. Penggunakan HRT terutama dari bahan sintetik
dapat menimbulkan efek samping, misalnya alergi, mual, sakit kepala, perubahan emosi, siklus
menstruasi tidak teratur. Penggunaan jangka panjang dapat memicu timbulnya kanker payudara
atau kanker Rahim.

Alasan benar

Hormon merupakan senyawa kimia yang dihasilkan tubuh berfungsi untuk mengatur
keseimbangan tubuh, mencakup pertumbuhan, metabolism, reproduksi, kekebalan dan pola
hidup. Defisiensi dari hormone dapat menyebabkan suatu kelainan. Hormon mencegah tubuh
mengalami kelainan atau penyakit bukan untuk mengobati

6.

Pada saat hipotalamus mengatur suhu tubuh menjadi lebih tinggi, sesuai dengan Asas Black,
tubuh kita akan memberikan panas ke lingkungan luar , akan memberikan panas ke lingkungan
luar. Karena tubuh kita kehilangan panas akibat memberikan panas ke lingkungan luar. Karena
tubuh kita kehilangan panas akibat memberikan panas ke lingkungan luar akan menyebabkan
kita merasa kedinginan bahkan sampai menggigil jika terlalu banyak panas yang dilepaskan oleh
tubuh ke lingkungan luar.

Saat tubuh terinfeksi bibit penyakit, tubuh akan membuat pertahanan dengan memperbanyak
leukosit (neutrophil, makrofga, dan limfosit) dan menghasilkan zat kimia (Pirogen endogen) yang
merangsang hipotalamus untuk meningkatkan suhu tubuh. Suhu tubuh tinggi berfungsi untuk
mengeliminasi kuman. Suhu tubuh yang melebihi suhu normal sebagai respon hipotalamus
disebut demam. Untuk menaikkan suhu, tubuh meningkatkan metabolism, kecepatan denyut
jantung dan kontraksi otot rangka. Meningkatnya kontraksi otot dengan cara mengigigl berfungsi
menghasilkan panas. Saat fase akhir demam, tubuh akan berusaha mengeluarkan panas
berlebihan dengan memperlebar pembuluh darah dan mengeluarkan keringat.

7. Isoflavon merupakan metabolit sekunder yang dihasilkan oleh tumbuhan. Isoflavon dan metabolit
sekunder lainnya disimpan di vakuola. Pada tumbuhan Vakuola berfungsi untuk :

a. Menyimpan cadangan makanan (amilum dan glukosa)

b. Menyimpan pigmen (bunga, buah daun)

c. Menyiman minyak atsiri

D. Penimbunan sisa metabolism dan metabolit sekunder seperti karet, alkaloid, tannin dan isoflavon

8. Totipotensi merupakan potensi yang dimiliki tumbuhan untuk berkembang menjadi suatu
tumbuhan yang utuh. Totipotensi memungkinkan potongan tumbuhan induk dapat tumbuh menjadi
tumbuhan utuh yang memiliki sifat sama dengan induknya.

10. DNA merupakan susunan kimia makromolekul yang kompleks. Molekulnya merupakan suatu
rantai yang panjangng dan substansi dasarnmya terdiri atas :

Gugus gula
Asam fosfat dan basa nitrogen

Anda mungkin juga menyukai

  • Kunci Jawab BLM Selesai
    Kunci Jawab BLM Selesai
    Dokumen10 halaman
    Kunci Jawab BLM Selesai
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • Kunci Jawaban Pertemuan 1
    Kunci Jawaban Pertemuan 1
    Dokumen8 halaman
    Kunci Jawaban Pertemuan 1
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • M RNA
    M RNA
    Dokumen2 halaman
    M RNA
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • Kunci Jawaban 6 Mei
    Kunci Jawaban 6 Mei
    Dokumen2 halaman
    Kunci Jawaban 6 Mei
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • M RNA
    M RNA
    Dokumen2 halaman
    M RNA
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • M RNA
    M RNA
    Dokumen2 halaman
    M RNA
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • M RNA
    M RNA
    Dokumen2 halaman
    M RNA
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat
  • CSR
    CSR
    Dokumen2 halaman
    CSR
    SARAH RAHMA
    Belum ada peringkat