Anda di halaman 1dari 7

SOAL H

Departemen : Ilmu Kedokteran Gigi Pencegahan/ Kesehatan Gigi Masyarakat

Area Kompetensi (Domain) :


1. Profesionalism
2. Application of basic medical and dental sciences
3. Oral and dental health
Ketrampilan Klinik :
Patient Education
Tinjauan :
Penyakit akibat Trauma

Nomor station SOAL H (Stasion 1)


Judul station Program Kesehatan Gigi dan Mulut
Waktu yang dibutuhkan 10 menit
Tujuan station Menilai cara mengomunikasikan program
kesehatan gigi dan mulut masyarakat
Area kompetensi (Domain) 1. profesionalism
2. application of basic medical and dental sciences
3. oral and dental health

Ketrampilan klinik Patient education


Tinjauan Penyakit akibat trauma
Instruksi untuk kandidat Skenario klinik :

Berdasarkan survei Nasional Kesehatan Gigi Anak


di Inggris pada tahun 1993, data prevalensi erosi
pada anak usia > 11 tahun sebesar 25.%. Hal ini
menunjukkan ada hubungan antara prevalensi erosi
pada siswa tersebut dengan kebiasaan mengonsumsi
minum minuman ringan yang mengandung gula dan
asam dan rendahnya pengetahuan siswa tentang
cara minum minuman ringan yang tidak merusak
gigi.

Tugas :
1. Lakukanlah penyuluhan tentang efek minum
minuman ringan terhadap gigi pada
kelompok siswa SMP kelas III
2. Jelaskan cara minum minuman ringan yang
tidak merusak gigi

Instruksi untuk penguji Skenario klinik :


Berdasarkan survei Nasional Kesehatan Gigi Anak
di Inggris pada tahun 1993, data prevalensi erosi
pada anak usia > 11 tahun sebesar 25.%. Hal ini
menunjukkan ada hubungan antara prevalensi erosi
pada siswa tersebut dengan kebiasaan mengonsumsi
minum minuman ringan yang mengandung gula dan
asam dan rendahnya pengetahuan siswa tentang
cara minum minuman ringan yang tidak merusak
gigi.

Tugas :
1. Lakukanlah penyuluhan tentang efek minum
minuman ringan terhadap gigi pada
kelompok siswa SMP kelas III
2. Jelaskan cara minum minuman ringan yang
tidak merusak gigi
Instruksi:

1. Penguji menyiapkan peralatan yang


dibutuhkan untuk DHE
2. Penguji tidak boleh melakukan interupsi
ataupun bertanya kepada kandidat selain yang
ditentukan
3. Penguji berada disamping PS dan kandidat
4. Penguji mengingatkan waktu yang tersisa 3
menit lagi
5. Penguji mengisi lembar checklist

Instruksi untuk pasien simulasi Pasien standard yang digunakan: 2 orang


perempuan berusia 20-25 tahun

Berperan sebagai anak SMP usia 15 tahun

1. Memperhatikan penjelasan kandidat


2. Bertanya bila tidak mengerti bahasa yang
digunakan oleh kandidat
3. Membuat pertanyaan:
- Apa itu erosi
- Apa penyebab terjadinya erosi
- Bagaimana bisa terjadi erosi
- Bagaimana agar tidak terjadi erosi
4. Bersikap tidak mendengarkan/saling
berbicara dengan teman lain bila
penjelaskan kandidat membosankan
Peralatan yang dibutuhkan 1. Data erosi hasil survey
2. Poster erosi gigi
3. 2 orang PS
4. 1 meja
5. 4 kursi

Penulis Drg. Sondang Pintauli, Ph.D

Referensi - Menuju Gigi dan Mulut Sehat, Pencegahan dan


Pemeliharaan, Sondang Pintauli, Taizo Hamada
- Gandara BK, Truelove EL. Diagnosis and
management of dental erosion. J Contemporary
Dent Practice 1999; I:1-17
Nama Peserta:
No Peserta
SOAL H

No. Skor Keterangan


Aspek yang dinilai
0 1 2
1. Pengenalan Diri 0= tidak melakukan
 Mengucapkan salam 1= melakukan tidak
 Memperkenalkan diri lengkap
2= melakukan dengan
lengkap
Penguasaan materi

2. Menjelaskan arti erosi 0= tidak menjelaskan


1=menjelaskan

3. Menyebutkan penyebab erosi gigi 0= tidak menjelaskan


(host, agent, waktu) 1=menjelaskan tapi
tidak lengkap
3.Menjelaskan lengkap

4. Menjelaskan proses terjadinya erosi 0= tidak menjelaskan


karena minum minuman ringan 1=menjelaskan

5 Menyebutkan jenis minuman yang 0= tidak menjelaskan


bersifat erosif (teh, bir, jus jeruk, 1=menjelaskan tapi
cocacola) hanya mencontohkan 2
minuman
3.Menjelaskan lengkap
(> 2minuman)

6. Menyebutkan jenis minuman yang 0=tidak menjelaskan


kurang bersifat erosif (kopi, susu) 1=menjelaskan

Menjelaskan teknik minum minuman ringan

7. Minum menggunakan sedotan 0=tidak menjelaskan


1=menjelaskan
8. Minuman sekaligus dihabiskan 0=tidak menjelaskan
1=menjelaskan

9. Tidak boleh mengulum minuman ringan 0=tidak menjelaskan


1=menjelaskan

10. Berkumur air putih setelah minum 0=tidak menjelaskan


minuman ringan 1=menjelaskan

11. Tidak boleh langsung menyikat gigi 0=tidak menjelaskan


segera setelah minum minuman ringan 1=menjelaskan

Perfomance
12. - Percaya diri 0=tidak melakukan
- Sikap kandidat (melihat ke audience) 1=melakukan namun
- Berbicara lancar tidak sempurna/lengkap
2=melakukan dengan
sempurna
Komunikasi Verbal dan non verbal
13. - Intonasi suara 0= monoton
1= kadang dinamis
2= dinamis
14. 1.Menggunakan bahasa yang mudah 0=tidak melakukan
dimengerti 1=melakukan tapi tidak
2. Menggunakan bahasa non verbal lengkap
(bahasa tubuh) 2=melakukan dengan
lengkap

TOTAL SKOR 20

PENILAIAN

Total score = jumlah score X 100%


20

Nilai batas lulus : ≥70 %

Global Rating (harus diisi penguji dengan memberi tanda centang (V ):


Tidak lulus :
Borderline :
Lulus :
SOAL H

Penyakit/Kelainan Akibat Trauma Dan Kecelakaan

Skenario

Berdasarkan survei Nasional Kesehatan Gigi Anak di Inggris pada tahun


1993, data prevalensi erosi pada anak usia > 11 tahun sebesar 25.%. Hal
ini menunjukkan ada hubungan antara prevalensi erosi pada siswa
tersebut dengan kebiasaan mengonsumsi minum minuman ringan yang
mengandung gula dan asam dan rendahnya pengetahuan siswa tentang
cara minum minuman ringan yang tidak merusak gigi.

Tugas Kandidat
1. Lakukanlah penyuluhan tentang efek minum minuman ringan
terhadap gigi pada kelompok siswa SMP kelas III
2. Jelaskan cara minum minuman ringan yang tidak merusak gigi
SOAL H

Penyakit/Kelainan Akibat Trauma Dan Kecelakaan

Skenario

Berdasarkan survei Nasional Kesehatan Gigi Anak di Inggris pada tahun


1993, data prevalensi erosi pada anak usia > 11 tahun sebesar 25.%. Hal
ini menunjukkan ada hubungan antara prevalensi erosi pada siswa
tersebut dengan kebiasaan mengonsumsi minum minuman ringan yang
mengandung gula dan asam dan rendahnya pengetahuan siswa tentang
cara minum minuman ringan yang tidak merusak gigi.

Tugas Kandidat
1. Lakukanlah penyuluhan tentang efek minum minuman ringan
terhadap gigi pada kelompok siswa SMP kelas III
2. Jelaskan cara minum minuman ringan yang tidak merusak gigi
SOAL H

Penyakit/Kelainan Akibat Trauma Dan Kecelakaan

Skenario

Berdasarkan survei Nasional Kesehatan Gigi Anak di Inggris pada tahun


1993, data prevalensi erosi pada anak usia > 11 tahun sebesar 25.%. Hal
ini menunjukkan ada hubungan antara prevalensi erosi pada siswa
tersebut dengan kebiasaan mengonsumsi minum minuman ringan yang
mengandung gula dan asam dan rendahnya pengetahuan siswa tentang
cara minum minuman ringan yang tidak merusak gigi.

Tugas Kandidat
1. Lakukanlah penyuluhan tentang efek minum minuman ringan
terhadap gigi pada kelompok siswa SMP kelas III
2. Jelaskan cara minum minuman ringan yang tidak merusak gigi

Instruksi Penguji

1. Penguji menyiapkan peralatan yang dibutuhkan untuk DHE


2. Penguji tidak boleh melakukan interupsi ataupun bertanya kepada
kandidat selain yang ditentukan
3. Penguji berada disamping PS dan kandidat
4. Penguji mengingatkan waktu yang tersisa 3 menit lagi
5. Penguji mengisi lembar checklist

Anda mungkin juga menyukai