Anda di halaman 1dari 2

1. Mengapa gambar teknik sering disebut sebagai bahasa teknik?

Jawaban : Karena gambar teknik merupakan alat untuk menyatakan ide atau gagasan ahli
teknik harus dapat meneruskan keterangan-keterangan secara tepat  dan objektif.

2. Jelaskan dengan singkat gambar sebagai : (a). Alat menyampaikan informasi!, (b). Bahan
dokumentasi!, (c). Menuangkan gagasan untuk pengembangan!
Jawaban :
(a). Gambar berfungsi sebagai alat untuk menyampaikan informasi dari pihak perencana atau
perancang kepada oprator
(b). mendokumentasikan gambar berarti pula mengawetkan dan menyimpan gambar itu untuk
dipergunakan sebagai bahan informasi bagi rencana – rencana baru di kemudian hari
(c). berfungsi meningkatkan daya pikirnya untuk pengembangan gagasan lebih lanjut
.kemudian gambar itu di analisa dan dievaluasi . proses ini diulang – ulang sehingga dapat
diperoleh gambar yang sempurna

3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan standarisasi!


Jawaban : standarisasi gambar berarti penyesuaian atau pembakuan cara membuat dan
membaca gambar dengan berpedoman pada standar gambar yang telah ditetapkan

4. Sebutkan nama negara yang memiliki standar nasional berikut : JIS, NNI, DIN, ANSI, SNI.
Jawaban :
JIS = Jepang
NNI = Belanda
DIN = Jerman
ANSI = Amerika
SNI = Indonesia

5. Jelaskan apa saja tugas didirikannya ISO sebagai standar internasional!


Jawaban : Tujuan ISO  adalah untuk menyatukan pengertian teknik antar bangsa dengan jalan
membuat standar.
Pilihan ganda

Kunci Jawaban

NO NO NO NO NO
1 C 11 C 21 A 31 A 41 A
2 E 12 B 22 A 32 C 42 A
3 B 13 C 23 C 33 B 43 A
4 A 14 E 24 B 34 C 44 D
5 E 15 B 25 D 35 A 45 E
6 E 16 D 26 B 36 B 46 A
7 A 17 C 27 B 37 C 47 D
8 B 18 A 28 B 38 B 48 B
9 C 19 B 29 C 39 E 49 C
10 D 20 B 30 C 40 A 50 C

Anda mungkin juga menyukai