Anda di halaman 1dari 5

IVO APRISTI

1905112122
4B – Pendidikan Matematika

MASALAH TRANSPORTASI YANG TIDAK SEIMBANG 1

Suatu perusahaan persewaan mobil menghadapi masalah dalam hal mengalokasikan mobil untuk
memenuhi permintaan pelanggan. Ada 2 garasi tempat menyimpan mobil yang hendak disewa,
yang masing-masing mampu menampung 15 dan 13 mobil. Ada 4 penyewa yang masing-masing
membutuhkan 9, 6, 7, dan 9 buah mobil. Tentukan alokasi pengiriman mobil yang akan
meminimumkan total biaya pengiriman dengan biaya perjalanan mobil dalam ribuan rupiah.

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
x11 x12 x13 x14
14) 18) 19) 31)
B 13
x21 x22 x23 x24

D 9 6 7 9 31 28

Tabel 1

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
9 6 x13 x14
14) 18) 19) 31)
B 13
x21 0 7 6
0) 0) 0) 0)
C 3
x31 x32 x33 3

D 9 6 7 9 31

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
9 6 –3 0
14) 18) 19) 31)
B 13
32 0 7 6
0) 0) 0) 0)
C 3
15 –13 –12 3

D 9 6 7 9 31

Z = 45 (9) + 17 (6) + 18 (0) + 19 (7) + 31 (6) + 0 (3) = 405 + 102 + 0 + 133 + 186 + 0 = 826

Tabel belum optimal. Nilai terbesar adalah Z2 1−C 2 1=32 sehingga x 2 1 menjadi positif (masuk ke
dalam basis).

 Z2 1−C 2 1=C 11−C 1 2+ C2 2−C 2 1


 Cell yang bertanda positif adalah C 11 dan C 22. Maka, min ( x 11 , x2 2 ) =min ( 9,0 )=¿ x 2 2=0 ¿
sehingga x 2 2 keluar basis.
 x '2 1=x 2 2=0
 x ' 1 2=6−0=6 ; x ' 11=9−0=9

Tabel 2

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
9 6 x13 x14
14) 18) 19) 31)
B 13
0 x22 7 6
0) 0) 0) 0)
C 3
x31 x32 x33 3

D 9 6 7 9 31

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan

A 45) 17) 21) 30) 15


9 6 29 32
14) 18) 19) 31)
B 13
0 –32 7 6
0) 0) 0) 0)
C 3
–17 –45 – 12 3

D 9 6 7 9 31

Z = 45 (9) + 17 (6) + 14 (0) + 19 (7) + 31 (6) + 0 (3) = 405 + 102 + 0 + 133 + 186 + 0 = 826

Tabel 2 belum optimal. Nilai terbesar adalah Z14 −C14 =32 sehingga x 14 menjadi positif (masuk
ke dalam basis).

 Z14 −C14 =C1 1−C 21+C 24−C 14


 Cell yang bertanda positif adalah C 11 dan C 24. Maka, min ( x 1 1 , x 24 )=min ( 9,6 )=¿ x 24=6 ¿
sehingga x 24 keluar basis.
 x '14 =x 24=6
 x ' 11=9−6=3 ; x '1 2=0+ 6=6

Tabel 3

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
3 6 x13 6
14) 18) 19) 31)
B 13
6 x22 7 x24
0) 0) 0) 0)
C 3
x31 x32 x33 3

D 9 6 7 9 31

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
3 6 29 6
14) 18) 19) 31)
B 13
6 –32 7 –32
0) 0) 0) 0)
C 3
15 –13 20 3

D 9 6 7 9 31

Z = 45 (3) + 17 (6) + 30 (6) + 14 (6) + 19 (7) + 0 (3) = 135 + 102 + 180 +84 + 133 + 0 = 634

Tabel 3 belum optimal. Nilai terbesar adalah Z13−C 13=2 9 sehingga x 13 menjadi positif (masuk
ke dalam basis).

 Z13−C 13=C 11−C 2 1+C 2 3−C 13


 Cell yang bertanda positif adalah C 11 dan C 23 . Maka, min ( x 11 , x2 3 ) =min ( 3,7 )=¿ x 11=3¿
sehingga x 11 keluar basis.
 x '13=x 11 =3
 x ' 2 1=6+3=9 ; x '23=7−3=4

Tabel 4

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
x13 6 3 6
14) 18) 19) 31)
B 13
9 x22 4 x24
0) 0) 0) 0)
C 3
x31 x32 x33 3

D 9 6 7 9 31

Tujuan
L1 L2 L3 L4 S
Perusahaan
45) 17) 21) 30)
A 15
– 29 6 3 6
14) 18) 19) 31)
B 13
9 –3 4 –3
0) 0) 0) 0)
C 3
– 14 – 13 –9 3
D 9 6 7 9 31

Z = 17 (6) + 21 (3) + 30 (6) + 14 (9) + 19 (4) + 0 (3) = 104 + 63 + 180 + 126 + 76 + 0 = 549

Dari Tabel 5 di atas, semua nilai z ij −c ij ≤ 0.


Berarti Tabel 4 merupakan tabel terakhir dengan pemecahan yang optimal.

Jadi, z min =549.000,00 , dicapai kalau x12 = 6, x13 = 3, x14 = 6, x21 = 9, x23 = 4, dan x34 = 3. artinya
penyelesaian ini akan optimal bila ada permintaan sebanyak 3 satuan dari C yang tidak dipenuhi.

Anda mungkin juga menyukai