Anda di halaman 1dari 13

No. LRT-G-STT-ARS-MTD-08.

A
PT WASKITA KARYA
Proyek LRT Sumsel
METODE PELAKSANAAN Revisi R.0
Pekerjaan ACP Area Kanopi Stasiun Tgl. Maret 2018

Metode Pelaksanaan
PEKERJAAN ALUMUNIUM COMPOSITE PANEL
PADA AREA KANOPI STASIUN

Nama Proyek : Program Percepatan Kereta Api Ringan / LRT


Sumatera Selatan
Pemberi Tugas : Kementerian Perhubungan
Kontraktor : PT. WASKITA KARYA

Revis
Diajukan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh
i
Kontraktor Konsultan Supervisi Pemberi Tugas
PT. WASKITA KARYA SMEC INTERNATIONAL PPK LRT SUMSEL

R.0

Ir. Masudi Jauhari Ray Sawyer Suranto, ATD., MT.

1
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
No. LRT-G-STT-ARS-MTD-08.A
PT WASKITA KARYA
Proyek LRT Sumsel
METODE PELAKSANAAN Revisi R.0
Pekerjaan ACP Area Kanopi Stasiun Tgl. Maret 2018

DAFTAR ISI

1. Gambaran Umum
2. Data Teknis Area Pekerjaan
3. Daftar Alat & Material
4. Metodologi
5. Traffic Management Plan
6. Safety Plan

2
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
1. Gambaran Umum
Lingkup Pekerjaan:
- Pemasangan rangka dengan perkuatan untuk dudukan ACP
- Pemasangan panel ACP
Jenis Pekerjaan:
- Cover perbatasan atap dengan liner ceiling pada ujung kanopi
- Cover area perbatasan atap kanopi dengan rangka baja atap utama, ACP bentuk
panel Kipas

2. Data Teknis Area Pekerjaan

Data Horizontal
Panjang Trase : sta 15+000.0 – sta 19+000.0
Stasiun Cinde Stasiun Ampera Stasiun Polresta Bastari
P.571-P.583 P.614-P.626 P.694-P.702

Trase Zona 4

Data Vertikal

Jarak Slab deck ke


Kanopi Stasiun
rangka kanopi:
Min= 0m;
Maks= 10m

Slab Deck

Jarak Muka
Tanah Ke jalur
layang & Stasiun:
min = 9m
maks = 17m

Muka Tanah

3
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
3. Daftar Alat & Material
Daftar Alat

No. Peralatan Jumlah


1 Scafolding dan aksesosris (jack Base, Tie, Pin Joint, Sesuai kebutuhan
Plank, Life Lines for railing, Step)
2 Mesin portable untuk cutting, grooving Sesuai kebutuhan
3 Mesin Portable notching dan potong alum. Sesuai kebutuhan
4 Mesin las dan mesin bor Sesuai kebutuhan
5 Terminal listrik Sesuai kebutuhan
6 APD (Body Harness, Helm, Rompi, safety shoes) Sesuai kebutuhan
7 Genie boom Lift Sesuai kebutuhan

Daftar Material

No. Peralatan Jumlah


1 Panel ACP Sesuai kebutuhan
2 Frame alum. Hollow 40x40x1.8mm Sesuai kebutuhan
3 Braket besik siku 50x50mm galvanis Sesuai kebutuhan
4 Alum. Stifener Sesuai kebutuhan
5 Silicont sealent Sesuai kebutuhan
6 Dynabolt dan skrup galvanis Sesuai kebutuhan

4. Tenaga

No. Peralatan Jumlah


1 Scafolder 5 Orang
2 Operator Genie boom lift 1 Orang
3 Pelaksana 1 Orang
4 Signal man 2 Orang
5 Flag man 3 Orang
6 Pekerja ACP 5 Orang

4
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
5. Metodologi
5.1 Pekerjaan Persiapan
Pekerjaan persiapan meliputi:
 Persiapan Perlengkapan Kerja
Antara lain penyediaan helm, sepatu safety first, body harness dan sarung
tangan
 Pembuatan direksi keet
Pembuatan direksi keet pada area kerja Kanopi yang telah disepakat oleh
pengendali proyek
 Pemasangan Sarana Scafolding
Berikut plan penggunaan scafolding untuk pemasangan Acp pada area kanopi
stasiun.

1. Pemasangan sarana scafolding pada stasiun dengan jarak 30 cm dari tepi


luar, sehingga di proteksi dengan jaring pengaman dan life lines. Body harnes
harus selalu dikaitkan kepada platform. Peralatan tangan seperti bor, palu,
obeng, tang dsb harus tersambung dengan tali yang terikat pada body
harness. Kanopi Atap Stasiun

Safety Net Safety Net

Contra Flow

Ilustrasi scaffolding area kanopi

5
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
Kanopi Atap Stasiun

10000

Ilustrasi scaffolding area kanopi

2. Untuk Pemasangan pada area yang di luar jangkauan slab deck, diwajibkan
menggunakan alat bantu yang berada dari dasar muka tanah. Untuk stasiun
yang berada pada median jalan dapat menggunakan alat bantu angkut genie
boom lift, untuk kasus khusus seperti stasiun Ampera yang berada pada area
tertutup dapat menggunakan stagger yang didirikan dari muka tanah pada
area Stasiun tersebut. Body harness harus selalu dikaitkan kepada platform.
Peralatan tangan seperti bor, palu, obeng, tang dsb harus tersambung
dengan tali yang terikat pada body harness.

Kanopi Atap Stasiun

6
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
Contra Flow

Safety Net

Ilustrasi platform pekerjaan kanopi pada


Stasiun yang berada di median jalan
3. Untuk setiap perkerjaan yang berada pada area kanopi, maka perlu
ditambahkan safety deck sebagai proteksi untuk area publik yang berada
dibawahnya.

Safety net Safety net

Pipe Black
steel 3”
Pipe Black
steel 3”

Ilustrasi Safety deck pada area dalam slab deck

7
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
Detail

Double UNP 100 Tumpuan


rangka
safety deck
Double UNP 100

Ilustrasi Safety deck pada area luar slab deck

2m 2m 2m 2m 2m

4m
Kanopi
Atap
Stasiun

Ilustrasi plan Safety Deck area luar Slab deck

8
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
2m 1500 N/m

1500 N/m

4m

Asumsi besar live load yang ditanggung oleh 1 rangka double unp
sebesar 1500 N/m. Hasil permodelan menunjukan pada rangka
double unp 100 mampu menahan beban yang di berikan. Warna biru
menunjukan bahwa konstruksi berada pada zona aman.

Permodelan rangka safety deck

9
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
4. Dalam perakitan scaffolder wajib mengikuti standar scaffolding seseuai
gambar berikut:

Fixed clamps/swevel clamps

Plank Plate

Jack Base

10
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
6. Traffic Management Plan
1. Sebelum dilaksanakan pemasanga ACP pada bagian luar, wajib berkordinasi
kepada k3L pada area pekerjaan terkait dengan rekayasa lalu lintas pada
lokasi tersebut.

Barrier

Area kerja (As 1) Area kerja (As 13)

Ilustrasi Contoh Contra flow pada area stasiun

2. Perhatikan waktu pelaksanaan contra flow, Contoh dari area simpang charitas
hingga simpang air mancur pada hari sabtu malam, kegiatan contra flow baru
dapat diberlakukan dia atas jam 12 malam dikarenakan aktivitas masyarakat
setempat yang masih padat.

11
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
7. Safety Plan

12
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan
13
Program Percepatan Kereta Api Ringan
Sumatera Selatan

Anda mungkin juga menyukai