Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN TUGAS TECHNOPREUNER

BMC

Disusun Oleh :
Mohd Mahesha Hafizh Athaya 10511810000042
Dyah Ayu Permadani 10511810000046

TEKNIK ISNTRUMENTASI
FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
2021
Berikut ini adalah hasil analisis BMC dari ide kelompok kami yaitu, alat penjaga
suhu dingin minuman portable.
1. Key partners
meminimalisir biaya pembelian bahan dengan membeli di tempat kenalan
berharap mendapat harga teman, menitipkan produk di tempat kenalan,
memulai bisnis dengan teman/keluarga untuk membagi budget awal
produksi
2. Key activities
Membuat desain yang simpel dan memnggunnakan daya baterai.
3. Key resource
mencari toko bahan yg memiliki harga barang termurah dan akses yang
paling dekat dg tempat produksi
4. Value proposition
Alat yang mebuat minuman selalu dingin yang otomatis dan bisa di bawa
kemana-mana.
5. Customer relationship
mengajak para pelanggan untuk membeli barang , membaeri servis after
sales yang bagus dan menawarkan promo yang menarik bagi pelanggan
6. Channels
Untuk memasarkan alat penjaga suhu dingin minuman portable ini dapat
melakukan cara menitipkan produk ke took elektronik. Selain itu dapat
dijual secara online di media social maupun aplikasi toko online.
7. Customer segment
Customer segment yang di targetkan adalah orang dewasa, pemilik
café/restoran/rumah makan.
8. Cost structure
Kira-kira biaya yang dikeluarkan tergantung pada harga bahan produk, gaji
pegawai, alat-alat produksi.
9. Revenue streams
Menjual alat pendingin minuman agar minuman selalu dingin dengan
desain yang lebih simple dan mudah dibawa ke mana-mana(portabel).
Berikut ini adalah sketsa gambar alat yang akan di produksi :

Berikut ini adalah link youtube video penjelasan : https://youtu.be/lTIOBkdq0DQ

Anda mungkin juga menyukai