Anda di halaman 1dari 2

NAMA : FAHRUL REZZI

NIM : F1042181018
KELAS : B1
MAKUL : Kapita Selekta Pendidikan Mtematika

UJIAN TENGAH SEMESTER

SIFAT DISTRIBUTIF PERKALIAN PADA PENJUMLAHAN

Solusi dari masalah yang dialami oleh siswa mengenai Sifat Distributif Perkalian Pada
Penjumlahan sebagai berikut:
1. Guru harus menjelaskan mengenai sifat distributif perkalian pada penjumlahan kepada
siswa secara jelas dan mudah dipahami oleh siswa serta memberikan contoh.
Penejelasan:
Sifat distributif adalah suatu penggabungan dengan cara mengkombinasikan bilangan
dari hasil operasi terhadap elemen- elemen kombinasi tersebut. Secara sederhana
biasanya sifat distributif disebut juga sebagai sifat penyebaran. Untuk lebih jelasnya
perhatikan contoh sederhana dibawah ini:

4(8 + 3)
(4 × 8) + (4 × 3)
32 + 12 = 44
Ini merupakan contoh penyelesaian soal dari sifat distributif pekalian pada penjumlahan

2. Membentuk kelompok belajar


Setelah guru menjelaskan mengenai sifat distributif perkalian pada
penjumlahan,langkah selanjutnya guru bisa memberikan soal dan membagi siswa
menjadi beberapa kelompok agar bisa lebih memahami dan menyelesaiakn soal secara
bersama-sama tentang sifat distributif perkalian pada penjumlahan. Disini guru harus
berperan aktif dalam mengawasi setiap kelompok siswa yang masih terdapat
kebingungan dan kesulitan dalam menyelesaiakan soal yang diberikan sehingga siswa
merasa terbantu dalam menyelesaiakan soal tersebut

3. Mengunakan media klereng untuk membantu siswa dalam memahami sifat distributif
penjumlahan dalam perkalian.
Soal:
4(8 + 3)
Dari soal diatas kita dapat mengunakan media klereng untuk memudahkan siswa dalam
memahami dan menyelesaiakn soal tersebut.
Penejelasan:
Jika seorang siswa memiliki 8 klereng lalu di jumlahakan dengan 3 klereng, kemudian
setiap kelompok klereng yang berisi 8 klereng dan 3 klereng akan dilipat gandakan
sebanyak 4 kali, maka jumlah dari 8 klereng yang dilipat gandakan sebanyak 4 kali
berjumlah 32 dan jumlah 3 klereng yang dilipat gandakan sebanyak 4 kali berjumlah
12. Maka jumlah keseluruhan klreng berjumlah 44 klereng

=44 klereng

Anda mungkin juga menyukai