Anda di halaman 1dari 15

UPAYA MENINGKATKAN RASA SOSIAL ANAK USIA DINI

MELALUI PEMBELAJARAN LUAR KELAS DI PAUD


CAHAYA BINTANG DESA GUNDI GODONG.
GROBOGAN

SKRIPSI
Diajukan sebagai salah satu syarat
untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Anak Usia Dini

Nama : SUWARNI
NPM : 11260518 PSKGJ
Jurusan : PG-PAUD

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN


INSTITUT KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
VETERAN SEMARANG
TAHUN 2015

i
PERSETUJUAN

Skripsi berjudul “Upaya Meningkatkan Rasa Sosial Anak Usia Dini Melalui
Pembelajaran Luar Kelas di PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi Godong
Grobogan Tahun 2015 “ telah disetujui oleh Dosen Pembimbing untuk diujiakan
pada :

Hari :
Tanggal :
Semarang,
Peneliti

SUWARNI
NPM: 11260518 PSKGJ
Disetujui :
Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

NIP: NIY :

Disahkan Diketahui :
Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan Ketua Jurusan PSKGJ
PG – PAUD

Dra. Sri Sayekti, M.Si Fitri Istiklaili, S.KM. M.Kes


NIP : 19610311 198603 2 002 NIY : 62105984

ii
SURAT PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini benar – benar karya saya
sendiri. Sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang
ditulis atau diterbitkan oranglain kecuali sebagai acuan atau kutipan dengan
mengikuti tata penulisan karya ilmiah yang telah lazim.

Tanda tangan dosen penguji yang tertera dalam halaman pengesahan


adalah asli. Jika tidak asli, saya siap menerima sanksi ditunda wisuda pada
periode berikutnya.

Semarang,
Yang Menyatakan,

SUWARNI
NPM. 11260518 PSKGJ

iii
PENGESAHAN

Skripsi berjudul “Upaya Meningkatkan Rasa Sosial Anak Usia Dini


Melalui Pembelajaran Luar Kelas di PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi Godong
Grobogan Tahun 2015 “. telah disetujui oleh Dosen Pembimbing I dan Dosen
Pembimbing II, diketahui Ketua Jurusan Program Sarjana (S1) Kependidikan
Bagi Guru Dalam Jabatan Pendidikan Anak Usia Dini dan disahkan oleh Dekan
Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Veteran Semaranga pada :
Hari :
Tanggal :

Semarang,
Peneliti

SUWARNI
NPM: 11260518 PSKGJ
Disetujui :
Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

NIP: NIY :

Disahkan Diketahui :
Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan Ketua Jurusan PSKGJ
PG – PAUD

Dra. Sri Sayekti, M.Si Fitri Istiklaili, S.KM. M.Kes


NIP : 19610311 198603 2 002 NIY : 62105984

iv
MOTTO

MOTTO :

1. Salah satu pengkerdilan terkejam dalam hidup adalah membiarkan pikiran

yang cemerlang menjadi budak bagi tubuh yang malas, yang mendahulukan

istirahat sebelum lelah. (Mario Teguh)

2. Habis gelap terbitlah terang (Ibu RA. Kartini)

v
PERSEMBAHAN

Kupersembahkan kepada :

1. Ayahanda yang tercinta

2. Ibunda yang terhormat

3. Suamiku serta keluargaku yang telah memotivasi terlaksanakannya Penelitian

ini.

4. Almamater IKIP Veteran Semarang yang saya banggakan.

vi
ABSTRAK

SUWARNI NPM 11260518 PSKGJ. Upaya Meningkatkan Rasa Sosial Anak


Usia Dini Melalui Pembelajaran Luar Kelas di PAUD Cahaya Bintang Desa
Gundi Godong Grobogan Tahun 2015. Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini,
Fakultas Ilmu Pendidikan, Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Veteran
Semarang, Tahun 2015.

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Untuk mengetahui adakah upaya


meningkatkan rasa sosial anak melalui peningkatan rasa sosial anak melalui
pembelajaran luar kelas (2) Untuk mengetahui peningkatan rasa sosial anak
melalui pembelajaran luar sekolah di PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi
Kecamatan Godong Kabupaten Grobogan.

Jenis Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilakukan secara
kolaborasi dengan guru. Objek penelitian adalah PAUD Cahaya Bintang Desa
Gundi Kecamatan Godong Kabupaten Grobogan sebanyak 25 anak.
Pengumpulan data diperoleh dari instrumen observasi, wawancara, catatan
lapangan dan dokumentasi dengan empat tahap yaitu (1) tahap perencanaan, (2)
tahap pelaksaan, (3) tahap pengamatan dan (4) tahap refleksi.

Hasil penelitian menunjukan bahwa : (1) Terjadi peningkatan rata – rata


keaktifan anak Kelompok B PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi Kecamatan
Godong Kabupaten Grobogan Tahun 2014 sebesar 21% yaitu dari 68% menjadi
89%. (2) Terjadi eningkatan hasil belajar siswa rata – rata meningkat dari pra
siklus sebesar 16% menjadi 40% pada siklus I dan meningkat 88% pada siklus II
artinya terdapat peningkatan terdapat peningkatan peningkatan rasa sosial melalui
pembelajaran diluar ruang PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi Kecamatan
Godong Kabupaten Grobogan Tahun 2014 terbukti. (3) Terjadi peningkatan rata –
rata kinerja guru PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi Kecamatan Godong
Kabupaten Grobogan Tahun 2014 dari pra siklus dengan kriteria kurang
meningkat menjadi baik pada siklus I dan Siklus II.

Saran pembelajaran dengan metode diluar ruang, diharapkan guru dapat


mengembangkan model pembelajaran serupa, karena terbukti dapat melatih
peningkatan rasa sosial anak usia dini. Sebaiknya guru memahami betapa
pentingnya kemampuan peningkatan rasa sosial dan berusaha
menumbuhkembangkannya agar seluruh potensi anak dapat berkembang secara
optimal..

Kata Kunci : Peningkatan Rasa Sosial, Pembelajaran, Luar Ruang

vii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, karena hanya berkat

limpahan taufik, rahmat dan hidayahNya, Penelitian ini dapat diselesaikan.

Didasari bahwa Penelitian ini tidak akan selesai tanpa bantuan dari orang lain.

Oleh karena itu, saya ucapkan terima kasih kepada yang terhormat :

1. Bapak Dr. H. Bambang Triono, M.M., Rektor IKIP Veteran Semarang, yang

telah memberikan pengarahan dan petunjuk teknis selama mengikuti

perkuliahan.

2. Dra. Sri Sayekti, M.Si., selaku Dekan FIP IKIP Veteran Semarang.

3. Fitri Istiklaili, S.KM, M.Kes selaku Ketua Jurusan PSKGJ (S1) Pendidikan

Anak Usia Dini IKIP Veteran Semarang.

4. Dosen Pembimbing I yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan

dengan tulus selama proses bimbingan sampai selesai penulisan Penelitian

ini.

5. Dosen Pembimbing II yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan

dengan tulus selama proses bimbingan sampai selesai penulisan Penelitian

ini.

6. Ketua Penyelenggara PAUD Cahaya Bintang Desa Gundi Kecamatan Godong

Kabupaten Grobogan beseta stafnya yang telah bersedia menerima dan

membantu pelaksanaan pengumpulan data.

Semoga amal baik Bapak / Ibu akan mendapatkan imbalan yang berlimpah dari

Allah SWT. Akhir kata kami berharap semoga penelitian ini dapat bermanfaat

bagi kita semua. Amin.

viii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ……………………………………………………….. I


PERSETUJUAN ………………………..…………………………………… Ii
PERNYATAAN ………………………..…………………………………… iii
PENGESAHAN ……………………………………………………………... Iv
MOTTO ..........................................……..
V
…………………………………….
PERSEMBAHAN …..........................…..……………………………………. vi
ABSTRAK .................………………..……………………………………... vii
KATA PENGANTAR ………………..……………………………………... viii
DAFTAR ISI ………………………...……………………………………….. Ix
DAFTAR TABEL …………………..……………………………………….. xi
DAFTAR GAMBAR ………………………………………………………… xiii
DAFTAR GRAFIK …………….…………………………………………… xiv
DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………………… xv
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang …………………………………………… 1
B. Identifikasi Masalah ……....……….........………………… 4
C. Pembatasan Masalah ……....……………………………… 5
D. Rumusan Masalh ……..…………………………………… 5
E. Tujuan Penelitian ……..…………………………………… 6
F. ManfaatPenelitian ………………………………………… 6
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Rasa Sosial .....................................................………........... 8
B. Jenis – Jenis dan teknik pembelajaran luar kelas ………...... 22
C. Kearangka berfikir .........................................…….………... 26
D. Hipotesis ………………………………………………….... 28
BAB III METODE PENELITIAN

ix
A. Desain Penelitian ….....……...……………………………… 29
B. Prosedur Penelitian …………................................................. 29
C. Pengumpulan
32
Data ..........................................................................
D. Teknik Pengumpulan Data ………………………………… 33
E. Teknis analisis data ……....……………………………….. 34
F. Indikator Penelitian ............................................................... 35
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Gambaran Umum Tempat Penelitian ………………...…….. 37
B. Hasil Penelitian ……………..……………………………… 39
1. Pra Siklus ………………………………………………. 40
2. Siklus I ………………………………………………… 42
3. Siklus II ..……………………………………………… 60
C. Pembahasan ………………………………………………... 72
BAB V PENUTUP
A. Simpulan …………………………………………………… 78
B. Saran – Saran ………………………………………………. 79
DAFTAR PUSTAKA ………………………………………………………... 80
LAMPIRAN – LAMPIRAN

x
DAFTAR TABEL

Tabel Halaman
Tabel 3.1 : Indikator Kinerja Guru ............................................……….. 35
Tabel 3.2 : Indikator Keaktifan Siswa ….............……………………… 36
Tabel 4.1 : Data Keadaan Siswa …..........……... ……………………… 38
Tabel 4.2 : Data Pendidik ........................……... ……………………… 39
Tabel 4.3 : Hasil Belajar Siklus I Pertemuan I ......................................... 45
Tabel 4.4 : Keaktifan siswa siklus I Pertemuan I ..................................... 46
Tabel 4.5 : Kinerja guru dalam pembelajaran siklus I pertemuan I ......... 47
Tabel 4.6 : Hasil Belajar Siklus I Pertemuan II ....................................... 48
Tabel 4.7 : Keaktifan siswa siklus I Pertemuan II ................................... 50
Tabel 4.8 : Kinerja guru dalam pembelajaran siklus I pertemuan II ....... 51
Tabel 4.9 : Hasil Belajar Siklus I Pertemuan III ...................................... 52
Tabel 4.10 : Keaktifan siswa siklus I Pertemuan III .................................. 54
Tabel 4.11 : Kinerja guru dalam pembelajaran siklus I pertemuan III ...... 55
Tabel 4.12 : Rekap Hasil Belajar Siklus I .................................................. 56
Tabel 4.13 : Rekap Keaktifan Siswa Siklus I ............................................ 58
Tabel 4.14 : Rekap Kinerja guru dalam pembelajaran siklus I .................. 59
Tabel 4.15 : Hasil Belajar Siklus II Pertemuan I ....................................... 63
Tabel 4.16 : Keaktifan siswa siklus II Pertemuan I ................................... 64
Tabel 4.17 : Kinerja guru dalam pembelajaran siklus II pertemuan I ....... 65
Tabel 4.18 : Hasil Belajar Siklus II Pertemuan II ...................................... 66
Tabel 4.19 : Keaktifan siswa siklus II Pertemuan II .................................. 68
Tabel 4. 20 : Kinerja guru dalam pembelajaran siklus II pertemuan II ...... 69
Tabel 4.21 : Rekap Hasil Belajar Siklus II ................................................ 70
Tabel 4.22 : Rekap Keaktifan Siswa Siklus II ........................................... 71
Tabel 4.23 : Rekap Kinerja guru dalam pembelajaran siklus II ................ 72
Tabel 4.24 : Rekap Hasil Belajar Pra Siklus, Siklus I dan II ..................... 73
Tabel 4.25 : Rekap Keaktifan Siswa Pra Siklus, Siklus I dan II................. 75

xi
Tabel 4.22 : Rekap Kinerja guru dalam pembelajaran Pra Siklus, Siklus I 76
dan II ......................................................................................

xii
DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman
Gambar 2.1 : Kerangka berfikir .................................................................. 28
Gambar 3.1 : Proses penelitian ...............………………………………… 30

xiii
DAFTAR GRAFIK

Grafik Halaman
Grafik 4.1 : Rekapitulasi hasil belajar siswa siklus I Pertemuan I .......... 45
Grafik 4.2 : Rekapitulasi hasil belajar siswa siklus I Pertemuan II ......... 49
Grafik 4.3 : Rekapitulasi hasil belajar siswa siklus I Pertemuan III ........ 53
Grafik 4.4 : Rekap Hasil Belajar Siklus I ................................................. 57
Grafik 4.5 : Rekapitulasi hasil belajar siswa siklus II Pertemuan I ......... 63
Grafik 4.6 : Rekapitulasi hasil belajar siswa siklus II Pertemuan II ........ 67
Grafik 4.7 : Rekap Hasil Belajar Siklus II ............................................... 70
Grafik 4.8 : Ketuntasan Hasil Belajar ...................................................... 73
Grafik 4.9 : Ketuntasan Keaktifan Anak .................................................. 75

xiv
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman
Lampiran 1 : Observasi Hasil Belajar Pertemuan ke 1 Siklus I ............ 80
Lampiran 2 : Observasi Keaktifan Siswa Pertemuan ke 1 Siklus I….... 81
Lampiran 3 : Observasi kinerja guru Pertemuan Ke 1 Siklus I ............. 82
Lampiran 4 : Observasi Hasil Belajar Pertemuan ke 2 Siklus I ............ 83
Lampiran 5 : Observasi Keaktifan Siswa Pertemuan ke 2 Siklus I….... 84
Lampiran 6 : Observasi kinerja guru Pertemuan Ke 2 Siklus I ............. 85
Lampiran 7 : Observasi Hasil Belajar Pertemuan ke 3 Siklus I ............ 86
Lampiran 8 : Observasi Keaktifan Siswa Pertemuan ke 3 Siklus I….... 87
Lampiran 9 : Observasi kinerja guru Pertemuan Ke 3 Siklus I ............. 88
Lampiran 10 : Observasi Hasil Belajar Pertemuan ke 1 Siklus II ........... 89
Lampiran 11 : Observasi Keaktifan Siswa Pertemuan ke 1 Siklus II.... 90
Lampiran 12 : Observasi kinerja guru Pertemuan Ke 1 Siklus II ............ 91
Lampiran 13 : Observasi Hasil Belajar Pertemuan ke 2 Siklus II ........... 92
Lampiran 14 : Observasi Keaktifan Siswa Pertemuan ke 2 Siklus II…... 93
Lampiran 15 : Observasi kinerja guru Pertemuan Ke 2 Siklus II ............ 94
Lampiran 16 : Rencana Kerja Harian kari ke 1 ....................................... 95
Lampiran 17 : Rencana Kerja Harian kari ke 2 ....................................... 96
Lampiran 18 : Rencana Kerja Harian kari ke 3 ....................................... 97
Lampiran 19 : Rencana Kerja Harian kari ke 4 ....................................... 98
Lampiran 20 : Rencana Kerja Harian kari ke 5 ....................................... 99
Lampiran 21 : Surat Keterangan Penelitian ............................................. 100
Lampiran 22 : Surat Pernyataan Penelitian ............................................. 101
Lampiran 23 : Surat Ijin Penelitian ………………………………… 102
Lampiran 23 : Foto – Foto Kegiatan ………………………………… 103

xv

Anda mungkin juga menyukai