Anda di halaman 1dari 3

Nama : rani ariyani sanu

NIM: 192386077

Kelompok : B

Tugas ringkasan metode sterilisasi, membuat media agar dan menuang media dalam
petri.

1. Metode sterilisasi dengan autoclaf


a. Peralatan dan bahan pembuatan media agar.
- Cawan petri
- Api Bunsen
- Gelas ukur
- Magnetic stirrer( untuk mengaduk)
- Botol( untuk masak )
- Hot plate atau penangas
- Aquades untuk melarutkan agar.
b. Peralatan dan bahan yang digunakan dalam isolaasi bakteri atau kultur bakteri.
- Media agar yang sudah padat dan yang sudah steril
- Alcohol 70%
- Pipet mikro
- Pinset
- Api Bunsen
- Pipet mikro disesuaikan dengan ukurannya
- OC
- Middle
- Batang pengaduk bentuknya segitiga atau bentuk L yang digunakaan
untuk meratkan isolaat atau inokolum.
 Contoh media agar yang menanam bakteri yang selektif.
- Mecconkey agar
- Eosin methylene blue agar
 Contoh uji kepekaan kuman dengan menggunakan muller hinton
agar.media umum yang digunakan untukmenhitung jumlah kuman yaitu
plate count agar.
 Pengemasan atau membungkus cawan petri terlebih dahulu sebelum
kita lakukan sterilisasi peralatan.
 Membungkus cawan petri menggunakan kertas sebelum di packing.
 Sterilisasi aquades untuk pengenceran inokolum.
 Mengepak peralatan yang akan disterilisasi diautoclaf
 Cawan petri yang sudah dibungkus dipacking menjadi satu dengan
menggunakan plastic yang tahan panas.
 Bahan-bahan seperti aquades yang digunakan untuk mengencerkan
isolate atau inokolum juga di sterilkan.
 Pipet-pipet mikro distrerilkan juga lalu dipacking menggunakan plastic
tahan panas.
 Lakukan dengaan menggunakn isolasi untuk mengencangkan
bungkusan plastic supaya tidak terbuka pada saat proses perebusan
diautoclaf.
 Memeriksa kondisi autoclaf air yang kurang perlu ditambahkan sampai
batasannya.
 Jika airnya sudah pas baru masukkan dandang
 Peralatan yang tadi sudah disusun dimasukkan ke dalam dandang
 Pastikan tutupan autoclaf terkait erat supaya tidak ada celah udara yang
terbentuk didalam.
 Menghubungkan kepusat listrik supaya proses memasak dari autoclaf
berlangsung dengan lancer
 Perhatikan juga pergerakkan jarum penujuknya supaya pada saat mulai
memanaskan autoclaf berjalan dengan arah jarum putih bergerak
sampai keangka 121.
 Autoclaf ini bekerja dengan memasak memanaskan yang
bertekanan.jadi kita memasak ≤ 15 menit pada suhu 121° dan tekanan 1
ATM.
 Pastikan selama 15 menit sudah panas.
2. Prosedur membuat media agar
a. Pembuatan media agar
- Menimbang terlebih dahulu agar-agar yang akan digunakan
- menimbang sesuai dengan prosedur yang ada dikemasan dan
sesuaikan dengan volume pelarut yang digunakan.
- Masukkan agar kedalam botol lalu ditambahkan air pelarut ( aquades )
yang sudah diukur terlebih dahulu.
- Magnet stirrer dimasukkan kedalam botol untuk mengaduk media pada
saat pemanasan.
- Media tersebut dimasak atau dipanasakan di hot palate/penangas
dengan memperhatikan putaran tombol ada pengatur suhu diarahkan
kearah jarum jam agar suhu semakin panas dan tombol yang ada
disebelah kanan merupakan penunjuk stirrernya bergerak semakin
kekanan semakin kencang.
- Tunggu sampai media tersebut mendidih. Setelah mendidih turunkan
suhu dan stirernya lalu diangkat untuk melakukan sterilisasi media
tersebut diautoclaf .
- Media disteril diautoclaf dengan suhu yang digunakan 121° tekanan 1
ATM selama 15 menit dengan memperhatikan jarum penunjuknya
berada diangka 121.
- Selanjutnya media yang sudah disterilisasi dituang kedalam cawan
petri.caranya adalah tangan kiri memegang cawan petri dan tangan
kanan memegang larutan agar, sedangkan yang masih panas bisa
pakai kain supaya pada saat menuangkan tidak terlalu panas.
- Tangan kanan yang memegang larutan agar dibakar terlebih dahulu
sedangkan tangan kiri yang memegang cawan petri terlebih dahulu
dipanaskan di api Bunsen.
- Setelah cawan petri dipanaskan media langsung dituang kedalam
cawan petri ≤ 15ml. dilakukan sampai semua media agar tersebut habis
dan pada media agar dicawan petri dibiarkan memadat.
- Media tersebut disimpan lemari pendingin.

Anda mungkin juga menyukai