Anda di halaman 1dari 1

NAMA : DWI NINGTIAS HANGGI

NIRM : 1701076

KELAS : 7 A KEPERAWATAN

SOAL

1. Jelaskan tekanan ATM jika kita kedalaman 760 meter. jelaskan seperti yang di
jelaskan pada pertemuan !
2. Apa yang terjadi jika keluar dan menuju ke permukaan laut!
3. Kaitkan bacaan di atas dengan materi penyakit dekompesi!

JAWAB

1. Takanan ATM pada kedalaman 760 meter adalah 76 ATM. Jika pada kedalaman tersebut
kita menggunakan kapal selam, kemudian kita tidak segera kembali kepermukaan maka
kapal tersebut akan hancur. Karena semakin dalam laut semakin dalam tekanan, dan rata-
rata batas maksimum kapal selam adalah pada kedalaman 500 meter, sehingga sangat
beresiko bagi penyelam.
2. Jika kita pada kedalaman 760 meter dan nekat membuka pintu kapal selam pada
kedalaman tersebut, air akan memasuki kapal dengan sangat cepat dan membanjiri kapal
dan kurang dari hitungan detik menyebabkan gendang telinga penyelam pecah, pembuluh
darah dan organ seluruh tubuh ikut hancur. Kecuali dalam keadaan rendah, orang tersebut
mungkin masih bisa menahan tekanan air yang masuk dan mencoba berenang keluar.
3. KRI Nanggala yang hilang membawa 53 awak kapal dengan cadangan oksigen 72 jam,
yang di perkirakan telah hilang kontak pada kedalaman 700 meter, pada kedalaman
tersebut tekanan hidrostatis air meningkat, sementara manusia hanya bisa bertahan pada
tekanan sekitar 3-4 ATM. Saat air masuk kedalam kapal selam dan oksigen dalam kapal
tersebut habis, dalam hitungan detik para awak akan mengalami penyakit dekompresi.
Penyakit dekompresi adalah gangguan yang biasanya dialami oleh penyelam, dengan
gejala berupa pusing, tubuh terasa lemas, hingga sesak napas. Kondisi ini muncul ketika
tubuh merasakan perubahan tekanan air atau udara yang terlalu cepat sehingga nitrogen
dalam darah membentuk gelembung yang menyumbat pembuluh darah dan jaringan
organ

Anda mungkin juga menyukai