Anda di halaman 1dari 1

CARA MEMANDIKAN BAYI

Alasan di balik bayi baru lahir tidak perlu mandi terlalu sering karena bisa membuat kulit bayi
kering. Kondisi kulit yang terlalu kering ini bisa membuat bayi tidak nyaman karena kulitnya
masih sangat sensitif.

Salah satu masalah yang sering timbul pada bayi yaitu ruam popok. Usahakan popok bayi Anda
tetap bersih dan kering. Gunakan air hangat dan kapas yang halus ketika membersihkan
bokongnya lalu keringkan dengan handuk yang lembut.

Berikut cara memandikan bayi baru lahir:

1. Baringkan bayi di atas matras


2. Bersihkan mulai dari bagian kepala bayi
3. Perhatikan saat membersihkan kelopak mata bayi
4. Bersihkan setiap lipatan tubuh bayi
5. Membersihkan area mulut bayi

Membersihkan tubuh bayi dengan menggunakan tisu basah yang mengandung alkohol tidak
disarankan, karena dapat memicu iritasi kulit.

Saat akan memandikan si kecil, Anda perlu mempersiapkan handuk kering, handuk kecil atau
waslap untuk mengusap tubuh bayi, dan matras.

Anda mungkin juga menyukai