Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI

Nama Guru : NINING SURYANINGSIH,S.Pd,M.Si


NIP : 196506211986032007

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN TASIKMALAYA


UPTD PENDIDIKAN TK,SD,PLS
SDN 1 CILANGKAP
KECAMATAN MANONJAYA
TAHUN 2014

1
IDENTITAS GURU

Nama : Nining Suryaningsih,S.Pd,M.Si


NIP/Nomor Seri Karpeg : 196506211986032007 / E. 123908
Tempat Tanggal Lahir : Tasikmalaya, 21 Juni 1965
Jenis Kelamin : Perempuan
Pangkat/ Gol Ruang/TMT : Pembina TK.I / IV b / 1 Oktober 2014
Jenis Guru : Guru Kelas
Alamat Sekolah : Jl. Banjar No 140 Cilangkap Kec. Manonjaya
Alamat Rumah : Kmp Walagar RT 02/RW 01 Desa Kamulyan
Kecamatan Manonjaya

2
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI

Nining Suryaningsih, S.Pd,M.Si


NIP. 196506211986032007

Disyahkan oleh:

Kepala Sekolah, Koordinator PKB,

Nining Suryaningsih,S.Pd Toto Iskandar,S.Pd,MM.Pd


NIP. 196506211986032007 NIP. 196703201988031002

3
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Guru sebagai Tenaga Pendidik Profesional adalah guru yang tidak hanya merasa puas
dengan pengetahuan dan keterampilan yang sudah dimiliki. Seorang guru sebagai tenaga
profesional hendaklah berusaha mengembangkan pengetahuan dan keterampilannya sehingga
layanan yang diberikan kepada peserta didik adalah layanan yang semakin berkualitas.

Tugas seorang guru yang profesional tidak hanya dituntut untuk memiliki kinerja yang baik
dalam melaksanakan tugas mengajar, mendidik, dan melatih peserta didik saja melainkan juga
harus melakukan pengembangan keprofesian berkelanjutan.

Berbagai hal bisa dilakukan oleh seorang guru untuk dapat meningkatkan
profesionalismenya. Menurut Permeneg PAN dan RB no 16 tahun 2009, seorang guru dapat
melakukan kegiatan pengembangan keprofesian berkelanjutan melalui tiga komponen yaitu: 1)
melaksanakan pengembangan diri, 2) malakukan publikasi ilmiah dan 3) menemukan dan
menciptakan karya-karya innovative.

Kegiatan pengembangan diri bisa dilakukan melalui dua kegiatan yaitu diklat fungsional dan
kegiatan kolektif guru. semua kegiatan yang dilakukan oleh guru di kelompok kerja atau KKG
termasuk ke dalam kegiatan kolektif guru sedangkan kegiatan lain di luar KKG termasuk ke
dalam diklat fungsional.

Seorang guru yang melaksanakan pengembangan diri atau kegiatan pengembangan


keprofesian berkelanjutan lainnya disamping akan dapat meniingkatkan pengetahuan dan
keterampilan sebagai seorang guru, juga mendapat penghargaan angka kredit yang dapat
diperhitungkan untuk perkembangan kariernya

Tujuan
Berdasarkan paparan di atas, pengembangan diri dilakukan oleh penulis dengan tujuan:
a. Mendapatkan pengetahuan dan keterampilan untuk dapat memberikan pelayanan yang
lebih baik kepada peserta didik
b. Mengumpulkan angka kredit yang disyaratkan untuk kenaikan pangkat/jabatan setingkat
lebih tinggi.

4
PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI

Dalam kurun waktu Januari 2014 sampai Desember 2014, penulis telah mengikuti 5 (lima)
kegiatan pengembangan diri dengan rincian sbb:

Pengembangn Diri 1
Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 bagi Instruktur Nasional Kepala Sekolah Jenjang SD

1. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan mulai tanggal 10- 13 April 2014 bertempat di PPPPTK BMTI
Cibabat Cimahi

2. Jenis Kegiatan
Kegiatan pengembangan diri yang dilakukan adalah menjadi peserta pada
‘Pelatihan
Implementasi Kurikulum 2013 bagi Instruktur Nasional Kepala Sekolah
Jenjang SD
3. Tujuan Pengembangan Diri
Tujuan dari pengembangan diri ini adalah:
a. Mendapatkan informasi dan pemahaman tentang Implementasi Kurikulum 3013
b. Mendapatkan informasi tentang Implementasi Kurikulum 2013
4. Uraian Materi
Materi utama yang diberikan dalam pelatihan ini adalah Manajemen dan
Kepemimpinan Sekolah, Manajemen Implementasi Kurikulum 2013, Supervisi Akademik
Implementasi Kurikulum 2013, dan Kepramukaan.
5. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah kegiatan pengembangan diri ini adalah penulis
mencoba memberikan materi kepada para kepala sekolah di kabupaten Tasikmalaya
6. Dampak Pengembangan Diri
Adapun dampak yang penulis rasakan dari pengembangan diri yang dilakukan
adalah:
a. Meningkatnya rasa percaya diri dan kemampuan penulis dalam mentransfer materi
tentang implementasi kurikulum 2013 pada kepala sekolah SD se Kabupaten
Tasikmlaya
b. Sebagai seorang penilai, penulis dapat mendampingi Kepala Sekolah pada kegiatan
pelaksanaan Kurikulum 2013

5
Pengembangn Diri 2
Workshop Tim Pengembang Akreditasi Jenjang Sekolah Dasar

1. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan mulai tanggal 17- 20 Juni 2014 bertempat Hotel Grand Hani
Lembang Bandung

2. Jenis Kegiatan
Kegiatan pengembangan diri yang dilakukan adalah menjadi peserta pada
‘Workshop Tim Pengembang Akreditasi Jenjang Sekolah Dasar.

3. Tujuan Pengembangan Diri


Tujuan dari pengembangan diri ini adalah:
a. Mendapatkan informasi dan pemahaman tentang Akreditasi Sekolah
b. Mendapatkan informasi tentang praktek akreditasi jenjang Sekolah
Dasar
4. Uraian Materi
Materi utama yang diberikan dalam pelatihan ini adalah Design Akreditasi dan Isu-isu
Akreditasi Sekolah Dasar, Pemenuhan 8 Standar Nasional Pendidikan, Kunjungan ke
Sekolah Analisis hasil Pembinaan evaluasi diri di sekolah
5. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah kegiatan pengembangan diri ini adalah
melaksanakan bimbingan persiapan Akreditasi ke 3 sekolah yaitu SDN 2 Cilangkap,SDN 3
Cilangkap dan SDN Puncakmulya juga SD sendiri yaitu SDN 1 Cilangkap.
6. Dampak Pengembangan Diri
Adapun dampak yang penulis rasakan dari pengembangan diri yang dilakukan
adalah:
a. Meningkatnya rasa percaya diri dan kemampuan penulis dalam mendampingi
persiapan Akreditasi Sekolah.
b. Sebagai seorang Assesor dapat memberikan pendampingan terhadap sekolah yang
akan di akreditasi di tahun 2015

6
Pengembangn Diri 3
Workshop Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 Sekolah Dasar

1. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan mulai tanggal 18- 22 Agustus 2014 bertempat Hotel Grage Cirebon

2. Jenis Kegiatan
Kegiatan pengembangan diri yang dilakukan adalah menjadi peserta pada
‘Workshop Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 Sekolah Dasar

3. Tujuan Pengembangan Diri


Tujuan dari pengembangan diri ini adalah:
a. Mendapatkan informasi dan pemahaman Kurikulum 2013
b. Mendapatkan informasi tentang praktek pembelajaran kurikulum
2013
4. Uraian Materi
Materi utama yang diberikan dalam pelatihan ini adalah Pendampingan pelaksanaan
Kurikulum 2013, Mekanisme pendampingan pelaksanaan kurikulum 2013 pemahaman
buku siswa, pemahaman proses pembelajaran, pelaksanaan penilaian, penyusunan
RPP, muatan lokal, kegiatan ekstra kurikuler.
5. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah kegiatan pengembangan diri ini adalah
melaksanakan pendampingan pembelajaran kepada guru di gugus 2 Cilangkap
6. Dampak Pengembangan Diri
Adapun dampak yang penulis rasakan dari pengembangan diri yang dilakukan
adalah:
a. Meningkatnya rasa percaya diri dan kemampuan penulis dalam mendampingi guru
pada kegiatan pembelajaran
b. Sebagai seorang pendamping dapat memberikan pendampingan yang maksimal pada
guru dalam proses pembelajaran.

7
Pengembangn Diri 4
Workshop Tim Pengembang Bimtek Peningkatan Mutu Pembelajaran

1. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan mulai tanggal 08- 12 September 2014 bertempat Hotel La Oma
Lembang Bandung

2. Jenis Kegiatan
Kegiatan pengembangan diri yang dilakukan adalah menjadi peserta pada
‘Workshop Tim Pengembang Bintek Peningkatan Mutu Pembelajaran di Sekolah Dasar.

3. Tujuan Pengembangan Diri


Tujuan dari pengembangan diri ini adalah:
a. Mendapatkan informasi dan pemahaman tentang Peningkatan Mutu Pembelajaran
b. Mendapatkan informasi tentang praktek pembelajaran yang
PAIKEM
4. Uraian Materi
Materi utama yang diberikan dalam pelatihan ini adalah Strategi penguatan
Pendidikan Karakter dalam pembelajaran, Kiat Pengembangan Penugasan yang baik
dalam pembelajaran, Kiat pendampingan belajar siswa, Kiat pengemmbangan
Kemampuan menanya siswa, Pemanfaatan ICT dalam pembelajaran, Kiat
pengembangan literasi, penilaian Proses belajar, Praktik Mengajar.
5. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah kegiatan pengembangan diri ini adalah
melaksanakan pendampingan terhadap guru dan kepala sekolah melalui kegiatan KKG di
Kecamatan Cisayong dan Kecamatan Manonjaya
6. Dampak Pengembangan Diri
Adapun dampak yang penulis rasakan dari pengembangan diri yang dilakukan
adalah:
a. Meningkatnya rasa percaya diri dan kemampuan penulis dalam mendampingi guru
dan kepala sekolah pada kegiatan pembelajaran
b. Sebagai seorang pendamping dapat menerapkan pendampingan pembelajaran baik
untuk guru ataupun bagi kepala sekolah

8
Pengembangn Diri 5
Bimtek Penilaian Kinerja

1. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan mulai tanggal 08- 12 September 2014 bertempat Hotel La Oma
Lembang Bandung

2. Jenis Kegiatan
Kegiatan pengembangan diri yang dilakukan adalah menjadi peserta pada
‘Workshop Tim Pengembang Bintek Peningkatan Mutu Pembelajaran di Sekolah Dasar.

3. Tujuan Pengembangan Diri


Tujuan dari pengembangan diri ini adalah:
a. Mendapatkan informasi dan pemahaman tentang Peningkatan Mutu Pembelajaran
b. Mendapatkan informasi tentang praktek pembelajaran yang
PAIKEM
4. Uraian Materi
Materi utama yang diberikan dalam pelatihan ini adalah Strategi penguatan
Pendidikan Karakter dalam pembelajaran, Kiat Pengembangan Penugasan yang baik
dalam pembelajaran, Kiat pendampingan belajar siswa, Kiat pengemmbangan
Kemampuan menanya siswa, Pemanfaatan ICT dalam pembelajaran, Kiat
pengembangan literasi, penilaian Proses belajar, Praktik Mengajar.
5. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah kegiatan pengembangan diri ini adalah
melaksanakan pendampingan terhadap guru dan kepala sekolah melalui kegiatan KKG di
Kecamatan Cisayong dan Kecamatan Manonjaya
6. Dampak Pengembangan Diri
Adapun dampak yang penulis rasakan dari pengembangan diri yang dilakukan
adalah:
a. Meningkatnya rasa percaya diri dan kemampuan penulis dalam mendampingi guru
dan kepala sekolah pada kegiatan pembelajaran
b. Sebagai seorang pendamping dapat menerapkan pendampingan pembelajaran baik
untuk guru ataupun bagi kepala sekolah

9
Lampiran 1

REKAPITULASI KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

N Materi PD/ Waktu/ Jam Nama Tempat Institu


Nama Peran
O Kompetensi PD Fasilitator Kegiatan si
Kegiatan Guru
Penyelenggar
a
Pelatihan Manajemen dan Peserta 10-13 Apr Widia BMTI PPPPTK
1 Implementas kepemimpinan 2014 iswara Cibabat BMTI
i Kurikulum KS, Manajemen PPPPTK Cimahi
2013
implementasi 42 Jam BMTI
Kurikulum 2013,
Supervisi
akademik,
Kepramukaan
Works Pemenuhan 8 Peserta 17-20 Juni WI Dinas Hotel Dinas
2 hop standar Nasioanal 2014 pendidikan Grand Pendidi
Tim Pendidikan Propinsi Hani kan
Penge 32 Jam Lembang Prop
Toni,M.Pd
mbang jabar
akredit
asi

3 Works Mekanisme Peserta 18-22 WI Dinas Hotel Dinas


hop pendampingan , Agustus 2014 Pendidikan Grage Pendidi
Implem Pemahaman Propinsi Cirebon kan
entasi buku, Proses 44 jam Jabar Kabupa
Kurikul pembelajaran, ten
penilaian Eep
um penyusunan RPP Saepudin,M. Tasikm
2013 muatan lokal, Pd alaya
kegiatan ekstra
kurikuler
4 Works Strategi Kiat Peserta 08-12 Sep WI Disdik Hotel La Disdik
hop Penugasab, Kiat 21014 Prop Jawa Oma Propins
Tim Menanya Literasi Barat i Jabar
Penge praktik mengajar 40 Jam
dengan
mbang
menggunakan Eep
Bimtek Kurtilas Saepudin,
PMP M.Pd
Nita ,M.Pd

1
0
N Materi PD/ Waktu/ Jam Nama Tempat Institu
Nama Peran
o Kompetensi PD Fasilitator Kegiatan si
Kegiatan Guru
Penyelenggar
a
5 Bimtek Overveu PKG, Peserta 3-9 Nop 2014 Wi PPTK Hotel Golden PPTK Dikdas
Penilaian Latihan PKG, dan 60 jam Dikdas Boutique
Kinerja penyusunan rencana Jakarta Pusat
PKB SumarnaS,Ph.D
Ibnu, M.Pd

1
1

Anda mungkin juga menyukai