Anda di halaman 1dari 5

INSTRUMENT PENILAIAN

Kompetensi Dasar:
3.1. Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi
terkait jati diri dan hubungan keluarga, sesuai dengan konteks penggunaannya.
(Perhatikan unsur kebahasaan pronoun: subjective, objective, possessive)
4.1. Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis pendek dan sederhana yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait jati diri, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks penggunaannya.

A. Penilaian Sikap
1. Penilaian Kegiatan Diskusi
Instrumen dan Rubrik Penilaian Sikap
Nama Komuni Kerjasa Nilai Akhir
Kreatif Kritis
Peserta katif ma (Modus)
N
didik/
o
Kelompo 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
k
1.
2.
3.
4.
N
Keterangan:
A = jika empat indikator terlihat.
B = jika tiga indikator terlihat.
C = jika dua indikator terlihat
D = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap:


Komunikatif
a. Berkomunikasi secara efektif dan efisien
b. Menyampaikan pesan dengan baik
c. Penggunaan bahasa yang secara sosial dapat diterima dan memadai
d. Berkomunikasi yang tidak menyinggung perasaan orang lain
Kerjasama
a. Membantu teman lain yang mengalami kesulitan
b. Memberikan kontribusi pemikiran
c. Mengajak teman lain untuk melakukan tugas secara bersama
d. Berbagi bersama dalam menangani permasalahan

Kreatif
a. Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi
b. Berwawasan masa depan dan penuh imajinasi
c. Mampu memproduksi gagasan-gagasan baru
d. Mampu menemukan masalah dan mampu memecahkannya.
Kritis
a. Menanyakan dan menjawab pertanyaan
b. Mencari cara-cara yang dapat dipakai untuk mengatasi masalah-masalah
c. Berusaha mendapatkan informasi sebanyak mungkin dari sumber lain
d. Berpikir terbuka, yaitu berbicara secara kongkret.

Kategori nilai sikap:


Sangat baik : apabila memperoleh nilai akhir 4
Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3
Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2
Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1

B. Penilaian Pengetahuan dan keterampilan


C.
Kisi-Kisi dan Soal
Kompetensi Jenis
Indikator Indikator Soal Soal
Dasar Soal
3.7.Menganalisi 3.7.1. Mengidenti  Mampu Studi 1. Test
s fungsi sosial, fikasi teks menjelaskan kasus formatif
struktur teks, tulis dan tentang teks
dan unsur lisan pada kebahasaan recount
kebahasaan teks beberapa (Terlampir
beberapa teks recount beberapa teks di Modul
recount lisan sederhana recount lisan or Bahan
dan tulis dengan tentang dan tulis ajar)
memberi dan pengalama  Mampu 2. Multiple
meminta n/kejadian/ menentukan choice 40
informasi terkait peristiwa, pembuatan soal
peristiwa/pengal sesuai beberapa
aman sesuai dengan beberapa teks
dengan konteks konteks recount lisan
penggunaannya penggunaa dan tulis
nnya.  Mampu
3.7.2. Menentuka mendiagnosis
n struktur letak masalah-
teks tulis masalah yang
dan lisan akan berkaitan
pada teks dengan
recount kebahasaan
sederhana beberapa teks
tentang beberapa teks
pengalama recount lisan
n/kejadian/ dan tulis
peristiwa,  Mampu
sesuai memperbaiki
dengan kesalahan yang
konteks tertulis pada
penggunaa bagian poin –
nnya. poin Eight
3.7.3. Mengguna Parts of speech
kan unsur  Mengupas dan
kebahasaan memperdalam
tata tentang
bahasa:Past penggunaan
tense, The eight parts
adjective of speech
clause,past (Noun,
continous pronoun, verb,
tense and adverb,
past perfect adjective,
tense preposition
3.7.4. Menemuka and
n contoh- counjunction)
contoh teks
tulis dan
lisan pada
teks
recount
sederhana
tentang
pengalama
n/kejadian/
peristiwa,
sesuai
dengan
konteks
penggunaa
nnya.
4.8. Menyajikan 4.8.1. Mengulang
teks naratif i
pendek dan pembuatan
sederhana teks tulis
terkait legenda dan lisan
rakyat secara pada teks
lisan dan tulis recount
dengan sederhana
memperhatikan tentang
fungsi social, pengalama
struktur teks n/kejadian/
dan unsur peristiwa,
kebahasaan sesuai
secara benar dengan
dan sesuai konteks
konteks penggunaa
nnya.
4.8.2. Membuat
teks teks
tulis dan
lisan pada
teks
recount
sederhana
tentang
pengalama
n/kejadian/
peristiwa,
sesuai
dengan
konteks
penggunaa
nnya.
4.8.3. Menampilk
an teks
tulis dan
lisan pada
teks
recount
sederhana
tentang
pengalama
n/kejadian/
peristiwa,
sesuai
dengan
konteks
penggunaa
nnya.
Rubrik Penilaian Presentasi
Nilai
No Unjuk Kerja
1 2 3 4
1. Persiapan :
a. Menyiapkan alat tulis
b. Menyiapkan lembar kerja penyesuaian,
lembar soal dan bukti pendukung (bukti
memorial)
Nilai Optimum
2. Pelaksanaan :
1. Menganalisis teks bacaan yang
disajikan atau diberikan
2. Menentukan prosedur atau
menggarisbawahi mana kalimat atau
contoh yang termasuk teks recount
sederhana tentang
pengalaman/kejadian/peristiwa, sesuai
dengan konteks penggunaannya
3. Mendiagnosis letak masalah-masalah
yang akan dicatat dalam teks or video
yang diberikan
4. Memperbaiki kesalahan kalimat
berkaitan dengan teks recount
sederhana tentang
pengalaman/kejadian/peristiwa, sesuai
dengan konteks penggunaannya
Nilai Optimum
3. Penutup :
Menyajikan didepan kelas setelah perbaikan
Nilai Optimum

Ampang Gadang, Juli 2021

Mengetahui,
Kepala Sekolah; Guru Mata Pelajaran;

Drs. DERI NOVIA, M.MPd AVIVAH INDAH YULIANSYAH, SPd


NIP. 19631030 199003 1 003 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai