Anda di halaman 1dari 4

BADAN PUSAT STATISTIK

Laporan Bulanan klinik KB, 2019

ABSTRAKSI

Laporan bulanan klinik KB merupakan hasil pendataan yang dilaksanakan secara rutin setiap bulannya di faskes
KB. Ada 27 faskes KB yang didata, terdiri dari 19 klinik pemerintah dan 8 klinik swasta. Adapun hasil pendataan
adalah untuk mengetahui hasil pelayanan KB baru, hasil pelayanan KB ulang dan persediaan alat kontrasepsi.

Data yang terkumpul merupakan data jumlah peserta KB baru maupun peserta KB ulang menurut metode
kontrasepsi dan faskes KB. Hasil dari pendataan di 27 faskes KB kemudian disusun dalam sebuah Laporan
Bulanan Klinik KB.

Laporan bulanan klinik KB disusun untuk menggambarkan hasil pelayanan peserta KB baru di faskes KB dan
jejaring faskes KB. Selain itu juga untuk melaporkan pelayanan peserta KB lama yang mengalami komplikasi
berat, kegagalan, pencabutan implan dan IUD.

TUJUAN DAN MANFAAT KEGIATAN

- Untuk menggambarkan hasil pelayanan peserta KB baru melalui Klinik pemerintah, klinik swasta, Dokter
Praktik, swasta, dan Bidan Praktik Swasta

- Untuk melaporkan pelayanan peserta KB lama yang mengalami komplikasi berat, kegagalan, pencabutan implan,
dan IUD.

Penanggung Jawab Kegiatan

PENYELENGGARA
Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak

ALAMAT PENYELENGGARA
Jl Jend Sukawati No 42

NAMA
Drs M Arfa L

JABATAN
Kepala Bidang Pengembangan Sumber Daya dan Info KB

ALAMAT
BTN Tasokkoe

TELEPON
082346181649

FAX
-
EMAIL
-@gmail.com

Penanggung Jawab Teknis Kegiatan

NAMA
Masyita

JABATAN
Kepala Seksi Analisis Data

ALAMAT
Lerang-lerang

TELEPON
(0421) 921020

FAX
-

EMAIL
-@gmail.com

Informasi Umum Kegiatan

FREKUENSI PENYELENGGARAAN
Bulanan

FREKUENSI PENGUMPULAN DATA


- Bulanan

TIPE PENGUMPULAN DATA


Longitudinal

Metodologi

CARA PENGUMPULAN DATA

Kompilasi produk administrasi

CAKUPAN WILAYAH SURVEI


Seluruh kabupaten/kota

JENIS RANCANGAN SAMPEL

METODE PEMILIHAN SAMPEL STAGE TERAKHIR

KERANGKA SAMPEL

KESELURUHAN FRAKSI SAMPEL (OVERAL SAMPLING FRACTION)

PERKIRAAN SAMPLING ERROR

UNIT SAMPEL
UNIT OBSERVASI

Fasilitas Kesehatan KB (Klinik pemerintah, Klinik Swasta, Praktik Dokter Swasta, Praktik Bidan Swasta)

Pengumpulan Data

METODE PENGUMPULAN DATA

- Lainnya

MELAKUKAN UJI COBA (PILOT STUDY)


Tidak

PETUGAS PENGUMPULAN DATA


- Staf

PERSYARATAN PENDIDIKAN TERENDAH PETUGAS PENGUMPULAN DATA


SMA/SMK

MELAKUKAN PELATIHAN PETUGAS


Ya

JUMLAH SUPERVISOR/PENYELIA/PENGAWAS
3

JUMLAH ENUMERATOR/PENCACAH/PENGUMPUL DATA


27

Pengolahan Data, Penyajian, dan Analisis

METODE PENGOLAHAN

Penyuntingan (Editing)
Input data (Data entry)

TINGKAT PENYAJIAN YANG DIHARAPKAN


- Kabupaten/Kota
- Kecamatan

METODE ANALISIS

Analisis Deskriptif

UNIT ANALISIS

Kecamatan

PRODUK DATA YANG TERSEDIA UNTUK UMUM


Media Cetak

JUDUL PUBLIKASI

Laporan Bulanan (Feed Back) Perkembangan Program Keluarga Berencana Kabupaten Pinrang

WAKTU PELAKSANAAN KEGIATAN


Perencanaan/
04 Jun 2021 s.d. 04 Jun 2021
Persiapan
Pengumpulan
04 Jun 2021 s.d. 31 Oct 2019
Data
Pengolahan 04 Jun 2021 s.d. 04 Jun 2021
Penyajian 15 Nov 2019 s.d. 15 Nov 2019
Analisis 04 Jun 2021 s.d. 14 Nov 2019

Aksesibilitas

Direktorat Diseminasi Statistik


bpshq@bps.go.id, www.bps.go.id

Persyaratan dan Penolakan

PERSYARATAN
Pengguna data harus menyebutkan nama kegiatan:
Laporan Bulanan klinik KB, 2019

PENOLAKAN
Pengguna data mengakui bahwa BPS tidak bertanggung jawab atas penggunaan data atau interpretasi atau
kesimpulan berdasarkan penggunaan data apabila tidak diketahui atau tidak dikonsultasikan dengan BPS.

Anda mungkin juga menyukai