Anda di halaman 1dari 2

28_VIIIB_RICHELLE APRILIA

1.Jelaskan yang dimaksud dengan Internet


Jawab:Internet adalah teknologi yang menghubungkan beberapa komputer atau
beberapa jaringan computer di seluruh dunia untuk berkomunikasi tanpa batasan
ruang dan waktu
2.Jelaskan yang dimaksud dengan Intranet
Jawab:Intranet merupakan jaringan lokal(berskala kecil)atau internal network
3.Sebut dan jelaskan dua tipe komputer dalam sebuah jaringan komputer
Jawab:-Komputer server adalah sistem komputer yang berjalan terus menerus di
jaringan dengan tugas untuk melayani computer client dalam jaringan
-Komputer client adalah komputer yang digunakan untuk melakukan
pengolahan data yang diambil dari komputer server
4.Sebutkan perbedaan antara dial-up connection dan broadband connection
Jawab:Dial-up menggunakan media telepon biasanya dipanggil DSL atau ADSL
sedangkan broadband berarti lebar pita yang besar ,biasanya menggunakan
modem 3G ,maupun 4G bias juga melalui WIFI direct,fiber optic,dan coax
5.Apa yang dimaksud dengan HSDPA
Jawab :Merupakan teknologi yang disempurnakan dari teknologi sebelumnya yang
juga dapat disebut 3.5G,3G+,atau turbo 3G yang memungkinkan jaringan
berbasis universal Mobile Telecommunication system(UMTS) memiliki kecepatan
dan kapasitas transfer data yang lebih tinggi
6.Sebutkan dua pembagian ARPANET yang terpecah pada awal tahun 1980-an
Jawab:Arpanet dan Milnet(sebuah jaringan militer)
7.Jelaskan mengenai pengertian istilah-istilah dalam internet berikut !
jawab: a.Hyperlink:fasilitas untuk merefrensikan atau menghubungkan sebuah
kata,kalimat,symbol,atau gambar dengan alamat-alamat di internet
b.search engine :merupakan aplikasi pencari data,informasi ,dan alamat web site
lain melalui input kata kunci dan fitur lainnya
c.Mailing list :merupakan suatu forum atau kelompok diskusi di internet yang
dapat saling bertukar informasi antar anggota
8.Sebutkan beberapa kelemahan yang dimiliki internet
Jawab:a.Adanya penyebrangan virus komputer melalui internet.Ancaman virus
komputer yang disebarkan melalui internet menjadi masalah yang serius bagi
komputer pengguna. b.Banyaknya pengguna yang mengakses internet dalam
waktu bersamaan akan memperlambat akses internet.
9.Jelaskan yang kamu ketahui tentang komunikasi data
Jawab:Komunikasi data merupakan bagian yang sangat penting dari suatu
masyarakat informasi karena system ini menyediakan infrastuktur yang
memungkinkan komputer atau perangkat komunikasi yang lain dapat
berkomunikasi antara satu sama lain di bawah kendali manusia
10.Salah satu kendala pada komunikasi data adalah throughput.apa yang kamu
ketahui mengenai throughput?
Jawab :Throughput merupakan ukuran beban dari system,yaitu persentase waktu
yang diberikan untuk pengiriman data dengan melewati media transmisi tertentu.

Anda mungkin juga menyukai