Anda di halaman 1dari 4

Nama: Muhamad Sahrial Wandani

Kelas: X Fi

Tugas: Farmakognosi

1. Nama simplisia. : ABRI FOLIUM

Nama tanaman asal : Abrus precatorius (L)

Kegunaan. : Obat sariawan

2. Nama simplisia. : ACHILEAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Achilea milefolium (L)

Kegunaan. : Antifiretika, Diaforetika.

3. Nama simplisia. : AGLAIAE FOLIUM

Nama tanaman asal :Aglaia odorata (Lour)

Kegunaan. : Mengurangi haid, Obat gonorrhoe

4. Nama simplisia. : ABACARDII FOLIUM

Nama tanaman asal : Anacardium occidentale (L)

Kegunaan. : Mengobati luka bakar dan lepuh


5. Nama simplisia. : APII GRAVEOLENTIS FOLIUM

Nama tanaman asal : Apium graviolens (L)

Kegunaan. : Stomakika, Diuretika

6. Nama simplisia. : BAECKEAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Baeckeae frutescens

Kegunaan. : Diuretika, Obat sakit perut, Emetika

7. Nama simplisia. : BASILICI FOLIUM

Nama tanaman asal : Ocimum basilicum (L)

Kegunaan. : Ekspektoransia, Emenagoga, Karminatifa,


Pencegah mual, Amara, Adstringensia, Antipiretika,
Pereda kejang, Pengobatan pasca persalinan.

8. Nama simplisia. : BATATASAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Ipomoea batatas (L)

Kegunaan : Mempercepat pematangan bisul

9. Nama simplisia. : BLUMEAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Blumea balsamifera


Kegunaan : Karminatifa, Sudiritika, Obat batuk, Adstringensia

10. Nama simplisia. : CADICAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Carica papaya (L)

Kegunaan. : Anti demam

11. Nama simplisia. : CAYHOPHYLLI FOLIUM

Nama tanaman asal : Syzygium aromaticum (L)

Kegunaan. : Aromatik, Karminatifa, Stimulan

12. Nama simplisia. : CASSIAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Cassia alata (L)

Kegunaan : Obat kurap, Obat kelainan kulit

13. Nama simplisia. : COCAE FOLIUM

Nama tanaman asal : Erythroxylon coca varietas Spruceanum(Brick)

Kegunaan. : Membuat minuman coca


14. Nama simplisia. : COLEI AMBOINICI FOLIUM

Nama tanaman asal : Plectranthus amboinicus

Kegunaan. : Antipiretika, Analgetik, Obat luka, Sariawan

15. Nama simplisia. : CALOI SEUTELLAARIODI

Nama tanaman asal : Plectranthus scutellarioides

Kegunaan. : Obat wasir, Emenagoga, Amara, Stomakika

Anda mungkin juga menyukai