Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN RESIDENSIAL (HOME CARE)

NoDokumen No. Revisi Halaman


00.13.00 0 1/1
Ditetapkan oleh,
Tanggal Terbit Apoteker Penanggung Jawab
01 MEI 2021

STANDAR
Jefry Restu Sugiarto, S.Farm., Apt.
PROSEDUROP
ERASIONAL
Suatu proses kegiatan yang dilakukan oleh apoteker sebagai
PENGERTIAN pemberi layanan diharapkan jua dapat melakukan pelayanan
kefarmasian yang bersifat kunjungan rumah.
Prosedur ini dibuat untuk pelaksanaan dan pengawasan Pelayanan
TUJUAN Residensial (Home Care)

KEBIJAKAN PERMENKES RI Nomor 73 Tahun 2016 Standar Pelayanan Kefarmasian


Di Apotek.

1. Menyeleksi pasien melalui kartu pengobatan

2. Menawarkan pelayanan residensial

PROSEDUR 3. Mempelajari riwayat pengobatan pasien

4. Menyepakati jadwal kunjungan

5. Melakukan kunjungan ke rumah pasien

6. Melakukan tindak lanjut dengan memanfaatkan sarana


komunikasi yang ada atau kunjungan berikutnya, secara
berkesinambungan

7. Melakukan pencatatan dan evaluasi pengobatan.

UNIT TERKAIT Apotek

Anda mungkin juga menyukai