Anda di halaman 1dari 8

Konsep dan Struktur Dasar Karya

Ilmiah
KONSEP DASAR

Karya tulis ilmu pengetahuan yang menyajikan


fakta umum dan ditulis menurut metodologi
penulisan yang baik dan benar.
CIRI-CIRI KARYA TULIS ILMIAH
1. Menyajikan fakta obyektif secara 6. Tidak memuat pandangan-
sistematis pandangan tanpa pendukung
(kecuali hipotesis kerja)
2. Penulisannya cermat, tepat, dan benar
serta tulus. 7. Memuat kebenaran-kebenaran

3. Tidak mengejar keuntungan pribadi, 8. Tidak argumentatif


yaitu tidak berambisi agar pembaca
berpihak kepadanya 9. Tidak persuasif

4. Sistematis, terkendali, konseptual, dan 10. Tidak melebih-lebihkan sesuatu.


prosedural

5. Tidak emotif (tidak menonjolkan


perasaan)
JENIS KARYA TULIS ILMIAH
1. Artikel
2. Makalah
3. Skripsi
4. Kertas Kerja atau Work paper
5. Paper
6. Tesis
7. Disertasi atau Ph.D thesis
SISTEMATIKA PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH

A. Bagian pengantar

Terdiri dari halaman judul, lembar pengesahan, pengantar, daftar isi,


daftar tabel, daftar gambar, daftar lampiran dan Abstrak
SISTEMATIKA PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH
B. Isi Karya tulis ilmiah

– Bab I. Pendahuluan (latarbelakang masalah, identifikasi masalah, batasan masalah, rumusan masalah, tujuan
penelitian, manfaat penelitian, asumsi dan hipotesis)

– Bab II. Kajian Teoretis

– Bab III. Metodologi Penelitian/prosedur penelitian (tempat dan waktu penelitian, metode penelitian, Teknik
pengambilan Contoh/sampel, teknik pengumpulan data, teknik analisis data.

– Bab IV. Pembahasan dan Hasil Penelitian (Deskripsi variabel penelitian, pengujian persyaratan analisis, pengujian
hipotesis, penafsiran, kesimpulan pengujian hipotesis.

– Bab V. Kesimpulan, Implikasi, dan saran


SISTEMATIKA PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH

C. BAGIAN PELENGKAP

– Daftar pustaka
– Lampiran-lampiran
– Riwayat hidup peneliti
TOPIK dibidang Software Engineering
1. Estimasi Pengembangan Sistem
2. Requirements Engineering (RE) dalam Pengembangan Sistem
Informasi Pemodelan dan Perancangan Sistem Informasi
3. Software Process Improvement (SPI)
4. Jaminan Kualitas dan Pengujian Sistem Informasi
5. Software Defect Prediction (SDP)
6. Secured-software Programming

Anda mungkin juga menyukai