Anda di halaman 1dari 30

Pre Test Praktikum Farmakologi dan

Toksikologi S1
Poin total 100/100

Judul I. Aktivitas obat berdasarkan dosis, rute pemberian obat, dan variasi biologi

0 dari 0 poin

Kelompok *

NIM *

191501168

Kelas *

D
Nama *

Wahyu Rahmansyah

Pre Test Praktikum Farmakologi dan Toksikologi S1 100 dari 100 poin

Judul I. Aktivitas obat berdasarkan dosis, rute pemberian obat, dan variasi biologi

Berikut ini yang bukan merupakan faktor yang mempengaruhi kerja obat 10/10
berdasarkan variasi biologis adalah *

A. Berat badan

B. Jenis kelamin

C. Pekerjaan

D. Puasa tidak puasa

Hewan uji yang digunakan dalam percobaan harus tetap dijaga hak-haknya (yang 10/10
dikenal dengan Animal Welfare) seperti yang tercantum di bawah ini, kecuali *

A. Bebas dari lapar dan haus

B. Bebas dari kepanasan dan ketidaknyamanan fisik

C. Bebas dari kurungan di kandang

D. Bebas dari luka, penyakit, dan rasa sakit


Penelitian yang memanfaatkan hewan sesedikit mungkin tetapi tetap mendapatkan10/10
hasil yang optimal disebut *

A. Replacement

B. Reduction

C. Reuse

D. Refinement

Terpautnya fenobarbital pada reseptor GABA-A dapat meningkatkan durasi 10/10


pembukaan kanal *

A. Natrium

B. Calcium

C. Kalium

D. Klorida

Jumlah miligram luminal yang dibutuhkan untuk mencit dengan berat badan 30 g 10/10
jika diketahui dosis luminal 50 mg/kgBB adalah *

A. 1,5

B. 0,15

C. 15

D. 0,0015
Urutan rute pemberian obat dari yang paling cepat hingga yang paling lama dalam 10/10
memberkan efek terapi adalah

A. Intravena-subcutan-intramuscular-intraperitoneal-oral

B. Intravena-intraperitoneal-intramuscular-subcutan-oral

C. Oral-subcutan-intramuscular-intraperitoneal-intravena

D. Oral-intravena-subcutan-intramuscular-intraperitoneal

Takaran terbesar yang dapat diberikan kepada orang dewasa untuk pemakaian 10/10
sekali dan sehari tanpa membahayakan disebut *

A. Respon maksimum

B. Respon minimum

C. Dosis maksimum

D. Dosis minimum

Apa yang dimaksud dengan duration of action pada pemberian obat? * 10/10

A. Waktu timbulnya efek terapi hingga hilangnya efek terapi

B. Waktu diberikannya obat hingga timbul efek terapi

C. Merupakan mula kerja obat

D. BSSD
Tujuan khusus percobaan ini adalah * 10/10

A. Mampu mengaplikasikan cara penanganan hewan yang baik

B. Mampu menggunakan hewan coba sesuai etik

C. Mampu mengevaluasi aktivitas obat berdasarkan dosis, rute pemberian obat,


dan variasi biologi

D. Semua benar

Dalam penelitian kesehatan yang memanfaatkan hewan coba harus diterapkan 10/10
prinsip 3R, yaitu *

A. Replacement, Refinement, Reduction

B. Replacement, Reuse, Refinment

C. Reduction, Replacement, Recylce

D. BSSD

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir
Post-Test S-1 FARMAKOLOGI RABU
MINGGU 2
Poin total 70/100

Waktu menjawab 10 menit

0 dari 0 poin

Kelas *

Kelompok *

NIM *

191501168
Nama *

Wahyu Rahmansyah

70 dari 100 poin

Yang termasuk ke dalam golongan obat Benzodiazepin adalah…… 0/10

Midazolam, nitrazepam, chlordiazepoxide

Semua benar

Clobazam, alprazolam, luminal

Diazepam, clobazam, thiopental

Obat yang bersifat antikolinergik adalah……. 10/10

A. Pilokarpin

B. Atropin sulfat

C. Ipratropium

D. B dan C benar
Salah satu perbedaan saraf simpatis dengan saraf parasimpatis 10/10
adalah……

Simpatis praganglionnya panjang, parasimpatis praganglionnya pendek

Simpatis post ganglionnya pendek, parasimpatis post ganglionnya panjang

Simpatis neurotransmitternya Asetilkolin-norepineprin, parasimpatis Asetilkolin-


asetilkolin

BSSD

Isoniazid diketahui dapat digunakan sebagai penginduksi konvulsi pada 10/10


hewan coba. Untuk melihat aktivitas suatu obat (misalnya diazepam)
pada sistem saraf pusat, maka rancangan percobaan yang paling tepat
adalah……

Hewan coba diberikan Isoniazid terlebih dahulu, dibiarkan beberapa menit


kemudian diberikan Diazepam

Hewan coba diberikan Diazepam terlebih dahulu, dibiarkan beberapa menit


kemudian diberikan Isoniazid

Hewan coba diberikan Isoniazid dan Diazepam secara bersama-sama

BSSD

Benzodiazepin pada reseptor GABAA berikatan pada subunit ….. dan 10/10
memberikan efek ….. yang dapat meningkatkan frekuensi pembukaan
kanal Cl-.A.

α dan sinergis

α dan potensiasi

γ dan sinergis

γ dan alosterik
Interaksi Diazepam dengan sub-sitenya pada reseptor GABA dapat 10/10
meningkatkan frekuensi pembukaan kanal ion klorida sehingga terjadi
…….

Potensial istirahat

Repolarisasi

Hiperpolarisasi

Depolarisasi

Enzim yang berperan dalam mengkatalisis reaksi kolin dengan Asetil Ko-A0/10
membentuk Asetilkolin adalah…….

A. Kolinasetiltransferase

B. Asetilkolinesterase

C. A dan B benar

D. A dan B salah

Sistem saraf pusat pada manusia terdiri dari……. 10/10

Otak dan medula spinalis

Otak, saraf simpatis, saraf parasimpatis

Otak, saraf somatis, saraf otonom

sistem saraf somatis, sistem saraf otonom


Obat-obat yang bekerja menyerupai perangsangan saraf parasimpatis 0/10
disebut juga dengan ……

A. Kolinergik

B. Parasimpatolitik

C. Parasimpatomimetik

A dan C benar

Berikut merupakan contoh efek perangsangan saraf parasimpatis, 10/10


kecuali……

Menurunkan tekanan darah

Kontraksi pupil

Dilatasi pupil

Kontraksi bronkus

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir
PRETEST S-1 FARMAKOLOGI (RABU)
MINGGU 3
Poin total 100/100

Alamat email *

wahyurahmansy@gmail.com

NAMA *

Wahyu Rahmansyah

NIM *

191501168

KELAS *

D
KELOMPOK *

1. Berikut merupakan senyawa yang dirilis oleh karena adanya sel-sel 10/10
yang rusak dan menstimulasi nociceptor, kecuali *

A. Prostaglandin

B. Histamin

C. Bradikinin

D. Capsaicin

2. Ketika nyeri terjadi maka mediator nyeri akan dilepaskan dan respon 10/10
yang ditimbulkan antara lain *

A. Meningkatkan kontraksi pembuluh darah

B. Terjadi vasodilatasi vaskuler

C. Penurunan permeabilitas vaskuler

D. Vasokontriksi perifer jaringan


3. Mekanisme kerja obat golongan analgetik opioid adalah * 10/10

A. Menurunkan biosintesis prostaglandin sehingga menurunkan sensitivitas


nociceptor

B. Menurunkan vasodilatasi yang dimediasi oleh leukotrien

C. Mengaktivasi reseptor µ-opioid pada SSP

D. Menurunkan vasodilatasi yang dimediasi oleh bradikinin

4. Enzim yang dihambat oleh Antalgin sehinnga dapat mengurangi rasa 10/10
nyeri adalah *

A. Siklooksigenase

B. Lipooksigenase

C. Fosfolipase

D. BSSD

5. Senyawa penginduksi untuk melakukan uji antipiretik adalah * 10/10

A. Asam asetat 3%

B. NaCl 0,9%

C. Larutan karagenan 1%

D. 2,4 dinitrofenol 0,5%


6. Analgetik antipiretik pada umumnya bekerja dengan menghambat 10/10
enzim siklooksigenase pada jalur asam arachidonat sehingga
menghambat pembentukan prostaglandin. Namun demikian,
prostaglandin pada dasarnya dibutuhkan tubuh karena memiliki fungsi
untuk *

A. Melindungi epitel lambung dari asam

B. Mengaktivasi platelet

C. Pro koagulasi

D. B dan C benar

7. Ketika terserang infeksi, kuman melepas pirogen ke peredaran darah 10/10


sehingga dapat mencapai hipotalamus dan menyebabkan *

A. PGE menurun

B. Thermostat meningkat

C. COX-2 terhambat

D. Nyeri

8. Salah satu efek samping senyawa inhibitor selektif COX-1 adalah 10/10
meningkatkan risiko perdarahan. Hal ini terjadi karena *

A. Selain COX-1, senyawa tersebut juga menghambat kerja enzim COX-2

B. Selain Prostaglandin, inhibitor selektif COX-1 juga menghambat sintesis TXA2

C. Inhibitor selektif COX-1 hanya menghambat sintesis PGD2

D. Inhibitor selektif COX-1 menghambat sintesis PGD2 dan PGE2


9. Secara umum, antiinflamasi dibedakan menjadi antiinflamasi non- 10/10
steroid dan antiinflamasi steroid. Kedua golongan ini dibedakan
berdasarkan mekanisme kerjanya pada enzim *

A. Steroid menghambat enzim siklooksigenase dan NSAID menghambat enzim


phospholipase A2

B. Steroid menghambat enzim siklooksigenase dan NSAID menghambat enzim


siklooksigenase

C. Steroid menghambat enzim lipooksigenase dan NSAID menghambat


enzimlipooksigenase

D. Steroid menghamat enzim phospholipase A2 dan NSAID menghambat enzim


siklooksigenase

10. Yang termasuk obat NSAID selektive COX-2 adalah * 10/10

A. Ketorolac

B. Celecoxib

C. Diklofenak

D. Ketoprofen

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir
PRETEST PRAKTIKUM FARMAKOLOGI
S1 RABU MINGGU IV
Poin total 100/100

Alamat email *

wahyurahmansy@gmail.com

NAMA *

Wahyu Rahmansyah

NIM *

191501168

KELAS *

D
KELOMPOK *

1. Berikut merupakan pernyataan yang benar terkait dengan Diabetes, 10/10


kecuali... *

Diabetes tipe 1 berkaitan dengan kekurangan produksi insulin

Pada diabetes tipe 2, tubuh mampu memproduksi insulin, namun insulin tersebut
tidak mampu memberi respon

Diabetes tipe 2 berkaitan dengan resistensi insulin

Semua benar

2. Pada sel beta pankreas, peningkatan kalsium intraseluler akan 10/10


menstimulasi eksositosis vesikel diikuti dengan pelepasan insulin.
Peningkatan kalsium intraseluler tersebut dipengaruhi oleh ……. *

Peningkatan kalium ekstraseluler akibat pembukaan kanal K+ oleh ATP

Penurunanan kalium intraseluler akibat pembukaan kanal K+ oleh ATP

Peningkatan kalium intraseluler akibat penutupan kanal K+ oleh ATP

Peningkatan kalium intraseluler akibat penurunan kadar glukosa darah


3. Kondisi kadar glukosa tinggi dalam darah yang persisten akan memicu 10/10
glukosa bergerak menuju ginjal sehingga menyebabkan terjadinya……. *

Glucosuria

Poliuria

Kondisi hiperosmolar

Semua benar

4. Obat diabetes yang mempunyai mekanisme untuk memacu sekresi 10/10


insulin adalah.. *

Repaglinid

Metformin

Akarbose

Pioglitazon

5. Diketahui seorang pria bernama Maksarudin, berusia 55 tahun, TB: 10/10


160 cm, BB: 70 kg. Tegak diagnosa sbb: kadar glukosa darah puasa: 129
mg/dl. Kadar glukosa darah sewaktu: 225 mg/dl. Kadar HbA1c pada bulan
April 2019: 7,5%. Kadar HbA1c pada bulan Juli 2019: 8%. Rekomendasi
obat yang tepat untuk pasien tersebut adalah …. *

Metformin + Glimepiride

Metformin + Repaglinide

Metformin + Akarbose

Metformin + Pioglitazone
6. Berikut merupakan zat-zat yang dapat melewati tubulus proksimal 10/10
menuju kapsula bowman, kecuali……. *

Natrium

NaHCO3

Albumin

Glukosa

7. Osmodiuretika adalah salah satu obat golongan diuretika yang bekerja 10/10
di loop of Henle yang memiliki mekanisme kerja yaitu……. *

Meningkatkan reabsorbsi Natrium

Menurunkan reabsorbsi Natrium

Menurunkan eksresi air

Menaikkan tekanan intra-kranial

8. Furosemid merupakan salah satu obat diuretik yang bekerja dengan 10/10
cara meningkatkan pengeluaran elektrolit salah satunya kalium.
Sehingga efek samping yang sering didapatkan adalah hipokalemia.
Salah satu cara mengatasi efek samping obat ini adalah dengan
memberikan kombinasi obat diuretik lain, yaitu... *

Mannitol

Etozolin

Spironolakton

Asetazolamid
9. Pada pemberian Furosemid (obat), estrak dan kontrol aquades 10/10
manakah yang seharusnya memberikan volume urin yang paling banyak
pada tikus? *

Furosemid

Ekstrak

Kontrol aquades

BSSD

10. Diuretik golongan hemat kalium bekerja dengan menghambat secara 10/10
kompetitif ikatan aldosteron pada reseptornya di tubulus distal akhir dan
tubulus pengumpul. Berikut yang termasuk ke dalam golongan obat
hemat kalium adalah…. *

Carpiaton dan Furosemid

Triamteren dan Carpiaton

Triamteren dan Glauseta

Lasix dan Spironolakton

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir
PRE TEST PRAKTIKUM FARMAKOLOGI
S-1 RABU (MINGGU V)
Poin total 100/100

Alamat email *

wahyurahmansy@gmail.com

0 dari 0 poin

Nama *

Wahyu Rahmansyah

NIM *

191501168

Kelas *

D
Kelompok *

Pre Test Minggu V (Rabu) 100 dari 100 poin

1. Molekul yang dihasilkan oleh mikroorganisme sehingga dikenali oleh 10/10


sistem imun disebut... *

A. Racun

B. Serum

C. Antibodi

D. Antigen

2. Pembagian sistem imun berdasarkan proses terbentuknya imun 10/10


adalah... *

A. Humoral dan Selular

B. Selular dan Adaptive

C. Innate dan Adaptive

D. Humoral dan Adaptive


3. Suatu kelompok glikoprotein yang berada pada serum, dikenal 10/10
sebagai immunoglobulin... *

A. IgE

B. Sitokin

C. Antigen

D. Antibodi

4. Tes yang paling terpercaya untuk diagnose alergi makanan... * 10/10

A. Skin test

B. IgE

C. IgG4

D. Food challenge

5. Autoimunitas berbahaya karena .... * 10/10

A. Sel limfosit tidak bereaksi terhadap antigen

B. Sel fagosit menyerang sel-sel tubuh

C. Sel limfosit tidak dapat menghasilkan antibody

D. Sel limfosit menyerang sel-sel tubuh


6. Reaksi alergi yang secara cepat dan sistematik memengaruhi satu 10/10
atau lebih organ tubuh... *

A. Autoimunitas

B. Inflamasi

C. Anafilaksis

D. Alergen

7. Autoimunitas mengakibatkan bebrapa penyakit di bawah ini, kecuali... 10/10


*

A. Diabetes mellitus

B. AIDS

C. Addison’s disease

D. Lupus

8. Berikut ini merupakan barier utama dalam perlindungan pada anatomi 10/10
dan fisiologi dalam tubuh, kecuali... *

A. Kulit

B. Siliari

C. Lysozime dalam saliva

D. Sel B
9. Berikut ini pernyataan yang benar adalah... * 10/10

A. Antihistamin-H1 bekerja dengan mengikat reseptor histamine H1 di sel mast,


otot polos

B. Antihistamin-H2 terikat pada reseptor histamine H2 di saluran pencernaan

C. A dan B benar

D. Semua Salah

10. Berikut ini merupakan golongan obat antihistamin yang bekerja 10/10
dengan cara menghambat aktivasi dari sel mastosit adalah... *

A. Diklorofeniramin maleat

B. Difenhidramin

C. Prometazin

D. Natrium nedokromil

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir
PRE TEST PRAKTIKUM FARMAKOLOGI
S-1 RABU (MINGGU VI)
Poin total 100/100

0 dari 0 poin

Nama *

Wahyu Rahmansyah

NIM *

191501168

Kelompok *

6
6

Pre Test Minggu V (Rabu) 100 dari 100 poin

Pernyataan yang benar mengenai kondisi diare adalah * 10/10

Terjadi penurunan peristaltik usus sehingga perlintasan kimus sangat


diperlambat dan tidak mengandung banyak air pada saat meninggalkan tinja

Terjadi peningkatan peristaltik usus sehingga perlintasan kimus sangat


dipercepat dan masih mengandung banyak air pada saat meninggalkan tinja

Reabsorbsi air pada usus tidak terganggu dan tidak terjadi hipersekresi

Terjadi penurunan frekuensi BAB ( <3 kali/hari) dengan konsistensi tinja normal

Berikut merupakan penyebab terjadinya diare, kecuali * 10/10

Infeksi virus, bakteri, parasit

Intoleransi makanan

Gangguan usus fungsional

Kurangnya aktivitas fisik atau olahraga

Metode pengujian antidiare yang saudara dilakukan di laboratorium 10/10


adalah *

Metode proteksi terhadap diare oleh oleum ricini

Metode uji diare kronik


Metode transit intestinal

Metode peningkatan osmolaritas usus

Rumus hitung persen lintas pada percobaan yang saudara lakukan 10/10
adalah *

(panjang usus yang dilalui marker)/(panjang usus seluruhnya ) x 100%

(panjang usus yang dilalui marker + panjang usus seluruhnya)/(panjang usus


seluruhnya ) x 100%

(panjang usus seluruhnya)/(panjang usus yang dilalui marker ) x 100%

(panjang usus yang dilalui marker - panjang usus seluruhnya)/(panjang usus


seluruhnya ) x 100%

Berikut yang termasuk obat antidiare golongan antisekretorik 10/10


adalah *

Kaolin, bismuth subsalisilat dan karbon aktif.

Loperamid, difenoksilat, octreotide.

Tetrasiklin, furazolidon, kotrimoksazol

Kolestiramin, bismuth subsalisilat, dan racecadotril


Selain penggunaan obat-obatan untuk menghentikan diare juga 10/10
perlu dilakukan rehidrasi atau penggantian cairan tubuh yang hilang
akibat diare, dapat dilakukan dengan cara berikut kecuali *

Infusa NaCl 0,9%

Pemberian oralit

Pemberian pedialit

Konsumsi minuman mengandung caffein

Terikatnya Loperamid pada reseptor opiate dinding usus dapat 10/10


menyebabkan hal berikut *

Meningkatkan pelepasan asetilkolin

Menghambat pelepasan asetilkolin dan prostaglandin

Menghambat tonus sfingter anus

Mempersingkat waktu transit usus

Loperamid disebut juga natural opiate (opiate alami) namun tidak 10/10
menyebabkan ketergantungan dan tidak mempengaruhi SSP
seperti opiate lainnya. Hal ini disebabkan oleh *

Loperamid sangat mudah menembus sawar darah otak


Loperamid memberikan efek depresi pada SSP

Loperamid sangat sukar menembus sawar darah otak

BSSD

Intoleransi glukosa merupakan salah satu kondisi yang 10/10


menyebabkan terjadinya diare jenis *

Diare osmotik

Diare sekretorik

Diare eksudatif

Pseudodiarrhea

Manakah di bawah ini yang merupakan obat antidiare golongan 10/10


antimotilitas *

Imodium® dan Bismuth subsalisilat

Difenoksilat dan Normotil®

Loperamid dan Karbon aktif

Imodium® dan Tetrasiklin

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir

Anda mungkin juga menyukai