Anda di halaman 1dari 2

Cara Menggunakan Whatsapp Bisnis

Whatsapp bisnis dan whatsapp biasa merupakan aplikasi yang berbeda, jadi untuk
menggunakan versi bisnis kamu harus mendowload dahulu lewat playstore. Sama seperti
whatsapp biasa, akun bisnis membutuhkan nomor ponsel yang aktif. Whatsapp bisnis tidak bisa
menggunakan nomor yang sudah dipakai di whatsapp biasa. Jika kamu ingin menggunakan
nomor yang sudah terdaftar di whatsapp biasa, maka riwayat chat dan mediamu akan
dipindahkan secara otomatis ke whatsapp bisnis.

Membuat akun whatsapp bisnis:

1. Download aplikasi whatsapp bisnis di playstore

2. Setelah berhasil terunduh klik ssetuju dan lanjutkan dan masukkan nomor hpmu yang ingin
digunakan

3. Masukkan kode verifikasi yang dikirim melalui sms

4. Isi nama bisnismu, pastikan terisi dengan benar karena nama ini tidak bisa diubah ubah lagi.
Akun bisnismu sudah berhasil dibuat dan kamu bisa menggunakannya untuk berinteraksi dengan
customer.

Mengubah profil bisnis:

Profil bisnis meliputi alamat, kategori, jam operasional, alamat web, semua bisa diubah dan
ditambahkan dengan cara klik settings lalu pilih bussines settings. Kamu bisa melengkapi data
tokomu seperti lokasi toko, kategori, foto profil, jam operasional, dan situs web. Jika semua
sudah terisi lengkap klik tombol save di bagian kanan atas untuk menyimpan perubahan

Anda mungkin juga menyukai