Anda di halaman 1dari 1

3 Contoh Konflik Rasial Di Indonesia yang

Pernah Terjadi
 Post author

 By Imboh Prasetyo
 Post date

 September 11, 2019

Konflik memang sesuatu hal yang tak bisa dipisahkan dari kehidupan bermasyarakat, contoh
konflik ditengah-tengah masyakat memang bermacam-macam. Mulai dari contoh konflik
individu yang kerap terjadi, konflik antar kelas sosial, contoh konflik politik, konflik antar
kelompok sosial, hingga contoh konflik rasial.

Konflik rasial sendiri terjadi akibat adanya benturan diantara dua ras yang mempunyai perbedaan
pada suatu isu atau permasalahan. Secara umum faktor penyebab konflik sara ialah terjadinya
ketegangan antar dua ras ini dikarenakan adanya ketimpangan di berbagai kondisi, baik itu sosial
maupun ekonomi yang berdampak pada ketimpangan sosial di tengah-tengah masyarakat.

Contoh Konflik Rasial Di Indonesia

Konflik rasial ini biasanya bermuatan suku, agama ras, atar golongan atau lebih akrab disebut
dengan SARA. Di Indonesia sendiri konflik satu ini cukup sering terjadi, dan mulai marak terjadi
semenjak masa orde reformasi (1998). Konflik rasila memang tidak bisa dipisahkan dari adanya
ketimpangan yang ada di masyarakat, tak perlu panjang lebar lagi berikut merupakan contoh
konflik rasial di Indonesi, antara lain :

Anda mungkin juga menyukai