Anda di halaman 1dari 2

JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN TEPAT DAN BENAR !

1. Jelaskan apakah yang di mahsud dengan gerak !


2. Jelaskan perbedaan antara GLB (Gerak lurus beraturan) dengan GLBB (Gerak Lurus
Berubah Beraturan)!
3. Jelaskan apakah yang dimahsud dengan gaya!
4. Tuliskan 2 contoh hukum Newton III dalam kehidupan sehari-hari !
5. Tuliskan 3 contoh gaya dan penjelasannya!
6. Tuliskan bunyi hukum Newton 1,2 dan 3 !
7. Apakah yang di mahsud dengan perpindahan !
8. Apabila sebuah batu digeser, maka batu besar akan terasa berat. Hal tersebut
dikarenakan…
9. Agar memiliki gaya gesek yang cukup besar, ban sepeda atau kendaraan bermotor dibuat
dengan cara…
10. Berikan 3 contoh penerapan dari gaya gesek dalam kehidupan sehari-hari !
11. Satuan dari gaya dalam SI adalah…
12. Mengapa tangan kita terasa sakit ketika memukul tembok? Berikan alasanmu !
13. Benda bermassa 4 g bergerak dengan percepatan … jika gayanya adalah 80 N.
14. Gaya sebesar 50 N bermassa 20 gram memiliki percepatan….
15. Kecepatan awal sebuah mobil adalah 7 m/s, jika percepatannya 9 m/s 2 dan waktu yang
diperlukan adalah 2,5 menit. Maka Kecepatan akhir mobil adalah…
16. Jelaskan apakah yang dimahsud dengan pesawat sederhana ! ….
17. Jelaskan macam-macam pesawat sederhana !
18. Jelaskan pengertian dari :
a. Tuas
b. Katrol
c. Bidang miring
19. Adi mengangkat batu bermassa 50 kg dengan menggunakan tuas.Jika diketahui jarak
titik tumpu dengan batu adalah 0,5 meter, jarak titik tumpu dengan gaya adalah 1 meter,
dan besar gaya gravitasinya adalah 10 m/s 2, tentukan besar gaya yang diperlukan Adi
untuk mengangkat batu tersebut !
20. Mengapa sekrup dibuat berulir ? Gaya-gaya apa sajakah yang bekerja pada sebuah
sekrup ketika diputar?
21. Tuliskan 3 manfaat dari pesawat sederhan dalam kehidupan sehari-hari !
22. Apakah yang dimahsud dengan keuntungan mekanik!
23. Sebuah peti bermassa 150 kg akan dipindahkan ke dalam sebuah truk yang tingginya 1
meter. dan besar gaya gravitasinya adalah 10 m/s 2 Jika digunakan bidang miring dengan
panjang 200 cm, berapakah besar gaya dorong yang diperlukan?
24. Sebuah katrol bergerak digunakan untuk mengangkat beban dengan massa 500 Kg,
tentukan besarnya gaya yang diperlukan !
25. Sebutkan 3 ( tiga) manfaat penggunaan roda berporos (gir) dalam kehidupan sehari-hari!

Semangat IPA

Anda mungkin juga menyukai