Anda di halaman 1dari 3

Tutorial Eagle CadSoft

Pengenalan PCB (Printed Circuit Board)

Hallo Iota… PCB atau yang biasa disebut Printed Circuit Board ini adalah
sebuah papan yang penuh dengan sirkuit dari tembaga yang menghubungkan
komponen elektronik yang berbeda jenis maupun sejenis satu sama lain tanpa
menggunakan kabel tambahan.

GB. Desain Sirkuit dan Realisasinya

(Sumber: www.wikipedia.com)

1. Sejarah PCB (Printed Circuit Board)

Apakah Iota tahu jika PCB atau Printed Circuit Board pertama kali
ditemukan oleh Paul Eisler ilmuwan dari Austria. Setelah itu, pada tahun
1943 negara Amerika Serikat menggunakan papan sirkuit untuk kebutuhan
radio militer. Tahun 1950, papan sirkuit digunakkan secara massal dalam
dunia industri elektronik.

GB. Paul Eisler


(Sumber:www.wikipedia.com)

IoT Academy by Indobot.co.id 1 | P a g e


2. Jenis-Jenis PCB (Printed Circuit Board)

Untuk membuat PCB Insoner juga dapat memilih jenis-jenis PCB


yang terdapat di toko-toko elektronik terdekat. Jenis-jenis PCB yang
terdapat di pasaran yaitu, Single Layer PCB dan Double Layer PCB seperti
pada gambar dibawah ini.

GB. Jenis PCB Single Layer dan Double Layer


(Sumber: www.nesabamedia.com)

3. Cara Kerja PCB (Printed Circuit Board)


Cara kerja dari PCB atau Printed Circuit Board yaitu, menggantikan
kabel-kabel yang digunakkan untuk menyambungkan komponen dan
digantikan oleh papan sirkuit berbahan dasar fiber dan diatasnya terdapat
tembaga yang bisa menghantarkan arus listrik.

Tembaga

GB. Cara Kerja PCB


(Sumber:azislamania.wordpress.com)

IoT Academy by Indobot.co.id 2 | P a g e


Sampai disini dulu pembahasan tentang PCB atau Printed Circuit Board.
Pada tutorial berikutnya kita akan membahas lebih dalam mengenai cara membuat
PCB atau Printed Circuit Board sampai membuat proyek menggunakan PCB.
Tetap setia bersama kami dan sampai jumpa…

IoT Academy by Indobot.co.id 3 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai