Anda di halaman 1dari 1

Sistem Informasi Pelayanan Masyarakat Desa Berbasis Android

Sistem Informasi Pelayanan Masyarakat Desa Berbasis Android merupakan


sebuah terobosan baru yang bertujuan untuk memudahkan permohonan
pengurusan surat. Dengan teknologi yang canggih saat ini aplikasi layanan desa
berbasis web dan Android merupakan aplikasi yang akan membantu dalam segi
kecepatan pelayanan pemerintah desa kepada masyarakat.

Hanya dengan menggunakan perangkat android masyarakat tidak perlu lagi


datang ke kantor kelurahan atau ke kantor desa hanya untuk mengajukan
permohonan surat. Namun, cukup hanya dengan sekali klik pada aplikasi  sistem
informasi desa digital di android  dan mengisi informasi surat yang diperlukan.

Aplikasi ini juga Dapat Membantu Pekerjaan Kantor Kelurahan dan Desa karena
ketika Ada masyarakat Mengajukan Melalui aplikasi maka operator Desa /
Kelurahan hanya tinggal klik satu tombol maka surat yang diajukan langsung
dapat dicetak.

Selain itu aplikasi ini juga dapat difungsikan secara manual dalam artian jika
masyarakat tidak memiliki HP android maka mereka bisa langsung datang ke
kantor Desa/Kelurahan, dan petugas Kelurahan cukup menginputkan beberapa
pengaturan lalu cetak, tidak sampai 10 menit surat sudah dapat diambil di
kelurahan setelah mendapatkan notifikasi surat sudah selesai.

Anda mungkin juga menyukai