Anda di halaman 1dari 1

REVIUW JURNAL

1. Jurnal
 Implementasi Keperawatan
Teknik non farmakologi untuk mengurangi nyeri dengan pemberian teknik
relaksasi benson + 15 menit yang dilakukan 2 kali sehari dengan mengkolaborasi
pemberian analgetik. Teknik relaksasi benson merupakan metode efektif untuk
mengurangi rasa nyeri pada pasien yang mengalami nyeri, prosedur teknik relaksasi
benson pasien menghirup napas dalam lewat hidung 2-3 detik kemudian
menghembuskan melalui mulut.mengajarkan teknik relaksasi membantu dalam
mengubah posisi ( Frisca Gea Fildina, Fakhrudin Nasrul Sani,2021)
2. Jurnal
 Implementasi Keperawatan
1. Pada diagnosa keperawatan ketidakefektifan perfusi jaringan cerebral
berhubungan dengan perdarahan intra cerebral telah dilakukan implementasi
sebagai berikut:
 memberikan posisi kepala lebih tinggi 30º, menciptakan lingkungan yang
tenang,
 mengkaji ulang pola napas pasien.
2. Pada diagnosa keperawatan resiko aspirasi berhubungan dengan penurunan
tingkat kesadaran, telahdilakukan implementasi sebagai berikut :

 memonitor tingkat kesadaran, reflek batuk dan kemampuan menelan

3. Pada diagnosa keperawatan hambatan mobilitas fisik berhubungan dengan


kelemahan otot, telah dilakukan implementasi sebagai berikut:
 mengkaji kemampuan pasien terhadap pergerakan
(Frisca Uly Mufattichah 2012)

Anda mungkin juga menyukai