Anda di halaman 1dari 2

ISU

GAGASAN
KEGIATAN
TAHAPAN KEGIATAN
OUTPUT

OUTCOME AKTUALISASI : aplikasi NADI DUKCAPIL => NADI singkatan dari Naskah Dinas. Menggunakan fitur google
form yang terhubung dengan google drive sebagai tempat menyimpan scan/image naskah
dinas, dan google speadsheet untuk rekap dan databasenya.

Fitur pencarian => google speadsheet

EVALUASI : diukur dengan kuesioner pre-test dan post-test, sebelum adanya aplikasi dan setelah ada aplikasi.
- Bagaimana efek/dampaknya,
- Bagaimana kesesuaian konsep kearsipannya
- Kemudahan penggunaan
- Manfaat adanya aplikasi

Pertanyaan pre/post test :

No Pertanyaan 1 2 3 4 5
1 bagaimana kondisi kearsipan naskah Sangat Buruk Cukup Baik Sangat baik
dinas (persuratan) yang ada sekarang? buruk
2 Apakah anda memiliki arsip secara TIDAK KADANG/ YA
digital/softcopy MUNGKIN
3 Dimana anda menyimpan arsip KOMPUTER KOMPUTER, KOMPUTER, FLASHDISK, DAN
digital? FLASHDISK CLOUD
4 Seberapa sulit anda mencari arsip Sangat Agak bisa mudah Sangat
dokumen yang dibuat 6 bulan yang sulit sulit mudah
lalu
5 Bagaimana sikap anda jika diminta Sulit/tid Besok Beri saya Saya bisa Saya bisa
untuk mencari arsip dokumen yang ak bisa ya… waktu mencari memberikan
anda buat beberapa bulan yang lalu? saya untuk setelah dlm waktu
cari mencari membuka singkat
dulu beberapa
folder
6 Seberapa sulit anda mencari arsip Sangat Agak bisa mudah Sangat
dokumen yang dibuat 3 bulan yang sulit sulit mudah
lalu?
7 Seberapa sulit anda mencari arsip Sangat Agak bisa mudah Sangat
dokumen yang dibuat 6 bulan yang sulit sulit mudah
lalu?
8 Seberapa sulit anda mencari arsip Sangat Agak bisa mudah Sangat
dokumen yang dibuat 1 tahun yang sulit sulit mudah
lalu?
9 Seberapa sulit anda mencari arsip Sangat Agak bisa mudah Sangat
dokumen yang dibuat 2 tahun yang sulit sulit mudah
lalu?
10 Bagaimana pendapat anda, jika Tidak perlu boleh Ide bagus/ Ide yang
terdapat aplikasi arsip digital untuk perlu bermanfaat sangat
meregister naskah dinas? bagus/sangat
bermanfaat
No KEGIATAN TAHAPAN KEGIATAN BUKTI KEGIATAN
1. Konsultasi dan 1. Menyampaikan rencana kegiatan kepada 1. Dokumentasi kegiatan konsultasi
koordinasi dengan Mentor; dengan Mentor;
Mentor terkait 2.Melakukan diskusi dan membuat catatan hasil 2. Notulen hasil diskusi,
kegiatan yang diskusi, dan melakukan revisi atas konsep kerja 3. Surat persetujuan tahapan kegiatan
akan dilakukan (jika ada),
3.Meminta tanda tangan persetujuan Mentor atas
konsep kegiatan yang akan dilaksanakan.

2. Sosialisasi 1.Membuat akun google khusus untuk pelaksanaan 1. Akun google untuk pelaksanaan
kuesioner awal aktualisasi aktualisasi,
(pre-test) 2.Membuat kuesioner yang menunjukkan kondisi 2. Draft kuesioner awal (pre-test),
awal sebelum dilaksanakannya Aktualisasi 3. Dokumentasi konsultasi dengan
dengan google form mentor
3.Menyampaikan bentuk kuesioner kepada Mentor 4. Dokumentasi pre-test
untuk dinilai
4.Mensosialisasikan kuesioner awal (pre-test)

3. Mengumpulkan 1. Meminta ijin kepada Mentor untuk melakukan 1. File data penunjang,
data penunjang kegiatan pengumpulan data 2. Nota ijin penggunaan data,
2. Menyampaikan hasil pengumpulan data kepada 3. Dokumentasi kegiatan konsultasi
Mentor dengan Mentor.
3. Meminta ijin penggunaan sumber data kepada
Mentor
4. Mengorganisir sumber data berdasarkan
jenisnya

4. Menyusun Sistem 1. Merancang sistem/alur kerja 1. Draft alur kerja sistem


2. Mengkonsultasikan dan menerima ide/ saran 2. Dokumentasi konsultasi dengan
dari Mentor mentor,
3.Membuat google spreadsheet untuk 3. Aplikasi register arsip naskah dinas.
menampung database,
4.Membuat google form yang terkoneksi dengan
google spreadsheet untuk mempernudah
interface/antar muka sistem aplikasi
5.Membuat google drive untuk menampung file
naskah dinas
6.Berkoordinasi dengan Mentor untuk meminta
masukan terhadap sistem yang dibangun dan
melakukan perbaikan (jika ada)

5. Sosialisasi dan 1. Melaporkan hasil kerja kepada Mentor selaku 1. Foto kegiatan uji coba sistem
Penerapan Sistem atasan langsung 2. Catatan hasil/ perbaikan
2.Melakukan uji coba sistem (Atasan menugaskan 3. Surat tugas pelaksanaan sosialisasi,
staf terkait untuk melakukan uji coba) 4. Dokumentasi kegiatan
3. Memberikan penjelasan/tutorial singkat
4. Melaksanakan perbaikan (jika ada)
5. Menggunakan sistem secara nyata
6. Evaluasi/ 1.Berkoordinasi dengan Mentor untuk pelaksanaan 1. Dokumentasi kegiatan,
Kuesioner Akhir evaluasi 2. Dokumen kuesioner akhir (post-
(post-test) 2.Mensosialisasikan kuesioner akhir (post-test) test),
menggunakan google form 3. Evaluasi/ penilaian GAP antara pre-
3.Melakukan evaluasi terhadap hasil post-test test dengan post-test.

7. Menyusun 1. Menyusun laporan tertulis 1. Laporan hasil kegiatan


Laporan 2. Membuat daftar saran dan tindak lanjut 2. Catatan saran/ tindak lanjut

Anda mungkin juga menyukai