Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEORI

(RPP)

MATA KULIAH :
Teknologi Pangan

DISAMPAIKAN PADA PROSES BELAJAR MENGAJAR


JURUSAN GIZI
TINGKAT I/SEMESTER II
T.A. 2012/2013

DISUSUN OLEH :
Irianthy Y. Payara, S.Gz

POLITEKNIK KESEHATAN MALUKU


JURUSAN GIZI
2013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN AKADEMIK 2012/2013

1. IDENTITAS MATA KULIAH


- Nama mata kuliah : Teknologi Pangan
- Kode mata kuliah : Gz.313
- Beban/jumlah sks : SKS
- Penempatan mata kuliah : Tingkat I, Semester II
- Prasyarat : -
- Nama dosen : Irianthy Y. Payara, S.Gz
2. TUJUAN MATA KULIAH : Setelah Menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan peserta didik mampu memahami pengertian kadar dan mutu
gizi pangan, tujuan peningkatan kadar dan mutu gizi pangan, jenis dan cara kadar dan mutu pangan, jenis dan cara
peningkatan kadar dan mutu gizi pangan (fortifikasi, suplementasi, enrichment, komplementasi, dll)
3. STANDAR KOMPETENSI : Pada akhir pendidikan mata kuliah ini, peserta didik mampu
a. Memahami pengertian pengertian kadar dan mutu gizi pangan
b. Memahami tujuan peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
c. Memahami jenis dan cara kadar dan mutu pangan
d. Memahami jenis dan cara peningkatan kadar dan mutu gizi pangan (fortifikasi, suplementasi, enrichment,
komplementasi, dll)
4. MATERI POKOK :
1. Memahami pengertian pengertian kadar dan mutu gizi pangan
2. Memahami tujuan peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
3. Memahami jenis dan cara kadar dan mutu pangan
4. Memahami jenis dan cara peningkatan kadar dan mutu gizi pangan (fortifikasi, suplementasi, enrichment,
komplementasi, dll)
5. PERTEMUAN KE : IV (Empat)
6. MATRIKS RPP
MATERI POKOK KOMPETENSI DASAR INDIKATOR/KRITERIA ASPEK WAKTU METODE MEDIA EVALUASI SUMBER
PENILAIAN/TIK K P (MENIT) RUJUKAN
1. Memahami pengertian Mampu Memahami : Menjelaskan : K1 P2 120 Ceramah Laptop, 1. Tugas
pengertian kadar dan mutu 1. Pengertian pengertian kadar 1. Pengertian pengertian kadar , Tanya LCD, 2. Quiz
gizi pangan dan mutu gizi pangan dan mutu gizi pangan jawab, papan 3. UTS
2. Memahami tujuan 2. Tujuan peningkatan kadar 2. Tujuan peningkatan kadar dan diskusi tulis 4. UAS
peningkatan kadar dan dan mutu gizi pangan mutu gizi pangan
mutu gizi pangan 5. Praktek
3. Memahami jenis dan cara 3. Memahami jenis dan cara kadar
3. Memahami jenis dan cara kadar dan mutu pangan dan mutu pangan
kadar dan mutu pangan 4. Jenis dan cara peningkatan 4. Jenis dan cara peningkatan
4. Memahami jenis dan cara kadar dan mutu gizi pangan kadar dan mutu gizi pangan
peningkatan kadar dan (fortifikasi, suplementasi, (fortifikasi, suplementasi,
mutu gizi pangan enrichment, komplementasi, enrichment, komplementasi,
(fortifikasi, suplementasi, dll) dll)
enrichment,
komplementasi, dll)
7. LANGKAH PEMBELAJARAN
LANGKAH KEGIATAN WAKTU (MENIT)
Pendahuluan 1. Mengucap salam 5
2. Memperkenalkan diri kepada mahasiswa
3. Menjelaskan kompetensi dasar
Inti Menjelaskan : 50
1. Pengertian pengertian kadar dan mutu gizi pangan
2. Tujuan peningkatan kadar dan mutu gizi pangan
3. Memahami jenis dan cara kadar dan mutu pangan
4. Jenis dan cara peningkatan kadar dan mutu gizi pangan (fortifikasi, suplementasi, enrichment, komplementasi, dll)
Penutup 1. Merangkum materi yang diberikan 5
2. Memberikan pertanyaan kepada mahasiswa tentang materi yang diberikan
3. Memberi tugas
8. Bahan Ajar/Hand Out

Ambon, 22 Februari 2013


Mengetahui,
Ketua Jurusan Gizi Poltekkes Maluku Dosen Mata Kuliah

Muhammad Asrar, S.KM.,MPH Irianthy Y. Payara, S.Gz


NIP. 19690727 199103 1 002 NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN AKADEMIK 2012/2013

1. IDENTITAS MATA KULIAH


- Nama mata kuliah : Teknologi Pangan
- Kode mata kuliah : Gz.313
- Beban/jumlah sks : SKS
- Penempatan mata kuliah : Tingkat I, Semester II
- Prasyarat : -
- Nama dosen : Irianthy Y. Payara, S.Gz
2. TUJUAN MATA KULIAH : Setelah Menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan peserta didik mampu memahami pengertian dan tujuan
pengemasan, jenis dan fungsi pengemasan, faktor-faktor pertimbangan dalam pemilihan bahan pengemas, cara
atau metode pengemasan
3. STANDAR KOMPETENSI : Pada akhir pendidikan mata kuliah ini, peserta didik mampu
a. Memahami pengertian dan tujuan pengemasan
b. Memahami jenis dan fungsi pengemasan
c. Memahami faktor-faktor pertimbangan dalam pemilihan bahan pengemas
d. Memahami cara atau metode pengemasan
4. MATERI POKOK :
1. Memahami pengertian dan tujuan pengemasan
2. Memahami jenis dan fungsi pengemasan
3. Memahami faktor-faktor pertimbangan dalam pemilihan bahan pengemas
4. Memahami cara atau metode pengemasan
5. PERTEMUAN KE : XV (Lima belas)
6. MATRIKS RPP
MATERI POKOK KOMPETENSI DASAR INDIKATOR/KRITERIA ASPEK WAKTU METODE MEDIA EVALUASI SUMBER
PENILAIAN/TIK K P (MENIT) RUJUKAN
1. Memahami pengertian dan Mampu Memahami : Menjelaskan : K1 P2 120 Ceramah Laptop, 1. Tugas
tujuan pengemasan 1. Pengertian dan tujuan1. Pengertian dan tujuan , Tanya LCD, 2. Quiz
2. Memahami jenis dan fungsi pengemasan pengemasan jawab, papan 3. UTS
pengemasan 2. Jenis dan fungsi pengemasan 2. Jenis dan fungsi pengemasan diskusi tulis 4. UAS
3. Memahami faktor-faktor 3. Faktor-faktor pertimbangan 3. Faktor-faktor pertimbangan
pertimbangan dalam 5. Praktek
dalam pemilihan bahan dalam pemilihan bahan
pemilihan bahan pengemas pengemas pengemas
4. Memahami cara atau 4. Cara atau metode 4. Cara atau metode pengemasan
metode pengemasan pengemasan
7. LANGKAH PEMBELAJARAN
LANGKAH KEGIATAN WAKTU (MENIT)
Pendahuluan 1. Mengucap salam 5
2. Memperkenalkan diri kepada mahasiswa
3. Menjelaskan kompetensi dasar
Inti Menjelaskan : 50
1. Pengertian dan tujuan pengemasan
2. Jenis dan fungsi pengemasan
3. Faktor-faktor pertimbangan dalam pemilihan bahan pengemas
4. Cara atau metode pengemasan
Penutup 1. Merangkum materi yang diberikan 5
2. Memberikan pertanyaan kepada mahasiswa tentang materi yang diberikan
3. Memberi tugas
8. Bahan Ajar/Hand Out

Ambon, 22 Februari 2013


Mengetahui,
Ketua Jurusan Gizi Poltekkes Maluku Dosen Mata Kuliah

Muhammad Asrar, S.KM.,MPH Irianthy Y. Payara, S.Gz


NIP. 19690727 199103 1 002 NIP.

Anda mungkin juga menyukai