Anda di halaman 1dari 2

 Usaha Pengolahan Tahu Bulat

Nama Usaha : OoTahu


Bidang : Makanan Kuliner
Atasan langsung : Penanggung Jawab

I. Tujuan Usaha

Mengembangkan potensi dalam Bidang kuliner ,serta mengelola Tahu Bulat agar menjadi
lebih kreatif dan inovatif ,dan dapat diterima dilingkungan masyarakat ,membuka
lapangan pekerja bagi para pekerja yang memiliki ide Kreativitas dapat mengajukan
idenya dalam usaha tahu ini.

II. Visi Misi Usaha

 Visi
1) Menjadikan Produk Tahu yang disukai masyarakat
2) Menjadi Tahu yang memiliki Cita Rasa yang Khas
3) Memiliki Daya Tarik yang banyak diminati dikalangan jajanan
 Misi
1) Mengelola Tahu ini dengan membuat beberapa Varian Rasa
2) Membuat keunikan pada desain kemasan Tahu agar dapat menarik perhatian
konsumen Ootahu
3) Membuat tahu dengan Alami dan sehat , tanpa bahan pengawet atau menggunakan
penyedap Rasa

III. Tujuan Usaha

Mengembangkan potensi dalam Bidang kuliner ,serta mengelola Tahu Bulat agar menjadi
lebih kreatif dan inovatif ,dan dapat diterima dilingkungan masyarakat ,membuka
lapangan pekerja untuk para pekerja yang memiliki keterampilan yang Kreatif.
IV. Pemasaran

OoTahu ini akan membuka Tempat penjualan di Jl.Margonda Raya ,Kelapa Dua Depok
Mengapa kami memilih memasarkan produk ini di Margonda karena disinilah tempat
aneka jajanan dan semoga OoTahu dapat mengemukakan Inovasi terbaru dan diminati
para pelanggannya.
Kami juga memasarkan OoTahu Secara Delivery yg tersedia pada Gofood
@OoTahu.Official

V. Sasaran

Sasaran penjualan Yaitu semua kalangan Baik Remaja ,Orang Tua Maupun anak anak
karena OoTahu tidak menggunakan penyedap Rasa yang berbahaya dan dapat dikonsumi
oleh anak anak tidak Hanya Remaja saja.

Anda mungkin juga menyukai