Anda di halaman 1dari 2

B24_AJ1_Maria Yenilodia Nahak.

Ijinkan saya Untuk Menuliskan Resume dari Materi yang dijelaskan oleh Bapak Ferry
Efendi,S.Kep.NS,M.Sc,Ph.D.

Sub Pokok bahasan yang disampaikan dalam materi ini meliputi:

1.pengertian dan sasaran Komunitas

2.konsep pembangaunan dalam komunitas Keperawatan

3.paradigma dalam Keperawatan Komunitas

Komunitas dapat diartikan sebagai:

--sekumpulan banyak orang

-interaksi dongan lingkungan

-Dinamika sosial budaya

KBBI : Komunitas adalah :sekelompok organisme yang dapat berinteraksi di dalam daerah tertentu.

Jika ditelaah lebih dalam tidak hanya interaksi antara manusia dengan Manusia tapi manusia dengan
lingkungan sekitarnya.

Hunbungannya dengan keperawatan:sakit dan sehat yang sedang dirawat di rumah sakit.dan pasti
akan dirawat oleh seorang perawat,namun kondisi sakit tidak hanya di Rumah sakit..tapi juga
dintatanan Masayarakatbatau komunitas.semua ini membutihkan perhatian darinoelayanana
kesehatan termasuk keperawatan dan Kondisinya lebih kompleks.

DI komunitas lebih Fokus pada upaya Promotif dan preventif. Kegiatan-kegiatan di komunitas tidak
hanya sebatas penyuluhan,karena.penyuluhan itu hanya sebagian kecil dari intervensi keperawatan
di Komunitas.perawat harus Lebih jeli untuk mengkaji permasalahan2 yang ada di Komunitas.

Sebelum Terjun ke komunitas,perawat sudah harus belajar dan menguasai Mata kuliah lain seperti
KMB,keperawatan anak.keperawatan dasar,keperawatan maternitas. sebagai dasar agar nanti ketika
terjun ke masyarakat perawat hanya menyesuaikan saja dengan kasus2 yang ada dan kaitannya
dengan lingkungan yempat tinggal sekitarmya.

Keperawatan Komunitas: ilmu dan praktik tertentu dari perpaduan antara ilmu-ilmu
keperawatan,ilmu-ilmu sosial, dan ilmu kesehatan masyarakat untuk.meningkatkan dan
mempertahankan kesehatan masyarakat.

Sasaran;

-individu

-agregat

-keluarga

-komunitas

Agregat(populasi) ada kelompok besar

-.agregat tidak terikat Institusi :lansia,bumil,balita


-.Agregat terikat institusi :sekolah,panti lansia,tempat kerja dan lembaga Kemasyarakatan.

Jika permasalahan kesehatan pada Individu,keluarga dan agregat tidak teratasi makan akan
berpengaruh pada Komunitas.

menurut

Konsep pembangunan dalam Keperawatan Komunitas:

-Epidemiologi

-ekonomi dan pembiayaan kesehatan

-politik

-teori perubahan

-partnership

Paradigma.Komunitas Keperawatan:

-manusia

-keperawatan

-kesehatan

-lingkungan

Anda mungkin juga menyukai