Anda di halaman 1dari 19

“PENDIDIKAN KONSERVASI”

“TIM DOSEN”

Universitas Negeri Semarang


1
UNNES
UNIVERSITAS KONSERVASI
SALAM KONSERVASI
7 PILAR KONSERVASI 8 NILAI KONSERVASI
1. Keanekaragaman Hayati 1. Inspiratif
2. Energi Bersih 2. Humanis
3. Bangunan Hijau & 3. Peduli
Transportasi internal 4. Inovatif
4. Nirkertas/Efisiensi 5. Kreatif
5. Pengelolaan Limbah 6. Sportif
6. Etika, Seni, Budaya 7. Jujur
7. Kader Konservasi 8. Adil
BAB III

KOMPETENSI DASAR
Mahasiswa mampu memahami paradigm dan prinsip-prinsip
etika lingkungan; nilai-nilai karakter, nilai-nilai konservasi, nilai
perilaku konservasi, konservasi seni budaya, kearifan lokal dan
kaderisasi koservasi dan mengimplementasikan dalam
kehidupan 4
¡ Paradigma, etika dan prinsip etika lingkungan
¡ Nilai-nilai Karakter (11 nilai karakter)
¡ Nilai-nilai konservasi (8 nilai konservasi)
¡ Perilaku Konservasi (7 perilaku konservasi)
¡ Konservasi Budaya (budaya: seni
budaya dan kearifan lokal).
¡ Kaderisasi Konservasi

Pendidikan Konservasi_2015 - 5
¡ Paradigma sebagai ”keseluruhan kumpulan
(konstelasi) kepercayaan-kepercayaan, nilai-nilai,
cara-cara (teknik) mempelajari, menjelaskan,
cakupan dan sasaran kajian, dan sebagainya
yang dianut oleh warga suatu komunitas
tertentu”.

Pendidikan Konservasi_2015 - 6
¡ Perubahan hubungan manusia dengan alam
dapat dilihat mulai dari paradigma
antroposentrisme, biosentrisme, ekosentrisme, dan
ekofeminisme.

Pendidikan Konservasi_2015 - 7
¡ Antroposentrisme merupakan suatu etika
yang memandang manusia sebagai pusat
dari sistem alam semesta.
¡ Di dalam antroposentrisme, etika, nilai, dan
prinsip moral hanya berlaku bagi manusia,
dan bahwa kebutuhan dan kepentingan
manusia mempunyai nilai paling tinggi dan
paling penting di antara mahkluk hidup
lainnya
Pendidikan Konservasi_2015 - 8
¡ Biosentrisme, merupakan suatu paradigma
yang memandang bahwa setiap kehidupan
dan mahkluk hidup mempunyai nilai dan
berharga pada dirinya sendiri, sehingga
pantas mendapat pertimbangan dan
kepedulian moral.

Pendidikan Konservasi_2015 - 9
¡ Konsekuensinya, alam semesta adalah
sebuah komunitas moral, setiap kehidupan
dalam alam semesta ini, baik manusia
maupun bukan manusia atau mahkluk lain,
sama-sama mempunyai nilai moral.

Pendidikan Konservasi_2015 - 10
¡ Ekosentrisme, merupakan suatu paradigma
yang lebih jauh jangkauannya. Pada
ekosentrisme, justru memusatkan etika pada
seluruh komunitas ekologis, baik yang hidup
maupun yang tidak hidup.

Pendidikan Konservasi_2015 - 11
¡ Secara ekologis, mahkluk hidup dan benda-
benda abiotis lainnya saling terkait satu sam
alain. Oleh karena itu, kewajiban dan
tanggung jawab moral tidak hanya dibatasi
pada mahkluk hidup. Kewajiban dan
tanggung jawab moral yang sama juga
berlaku terhadap semua realitas ekologis

Pendidikan Konservasi_2015 - 12
¡ Ekofeminisme menekankan etika yang
didasarkan pada nilai-nilai kasih sayang atau
care, hubungan yang harmonis, cinta,
tanggung jawab, dan saling percaya atau
trush.
¡ Hal ini karena ekofeminisme mengasumsikan
bahwa manusia berada dan menjadi dirinya
dalam relasi intersubyektif.

Pendidikan Konservasi_2015 - 13
¡ Dengan kata lain dapat dijelaskan bahwa
ekofeminisme menegaskan di dalam relasi
dengan alam adalah relasi yang harmonis,
penuh persahabatan, dan dijiwai semangat
kepedulian dan kasih sayang merawat,
memelihara dan membesarkan alam

Pendidikan Konservasi_2015 - 14
¡ etika lingkungan adalah berbagai prinsip moral
lingkungan. Etika lingkungan tidak hanya
dipahami dalam pengertian yang sama dengan
pengertian moralitas..
¡ Etika lingkungan hidup lebih dipahami sebagai
sebuah kritik atas etika yang selama ini dianut
oleh manusia, yang dibatasi pada komunitas
sosial manusia.
¡ Etika lingkungan hidup menuntut agar etika dan
moralitas diberlakukan juga bagi komunitas
biotis dan komunitas ekologis.

Pendidikan Konservasi_2015 - 15
1. Sikap hormat terhadap alam.
2. Tangungg jawab
3. Solidaritas kosmis
4. Kasih sayang dan kepedulian terhadap alam
5. Tidak merugikan
6. Hidup sederhana dan selaras dengan alam
7. Keadilan
8. Demokrasi
9. Integritas moral
Pendidikan Konservasi_2015 - 16
Sikap
Hormat
Thd Alam

Integritas Tanggung
Moral Jawab

Solidaritas
Demokrasi
Kosmis
Prinsip Etika
Lingkungan

Kasih
Sayang
Keadilan
dan Peduli
thd Alam

Hidup
Sederhana Tidak
+ Selaras Merugikan
dg Alam
¡ Cermati materi paradigma dan etika
lingkungan, tunjukkan sikap saudara sebagai
seorang mahasiswa!
¡ Sikap saudara terhadap perilaku masyarakat
di sekitar bertempat tinggal dan di kampus
(fakultas masing-masing) terkait 9 prinsip
etika lingkungan!

Pendidikan Konservasi_2015 - 18
19
Pendidikan Konservasi_2015 -

Anda mungkin juga menyukai