Anda di halaman 1dari 2

UJI PEMAHAMAN “LISTRIK DINAMIS & LISTRIK STATIS”

1. Sebuah kawat tembaga mempunyai panjang 200 m dan luas penampang


20 mm2. Jika hambatan jenis tembaga 1,7 . 10-8 Ωm, berapakah
hambatan kawat tembaga tersebut?

2. Sebuah termometer hambatan terbuat dari platina (α = 3,92 × 10-3/C°).


Pada suhu 20°C, hambatannya 40 Ω. Sewaktu dicelupkan ke dalam
bejana berisi logam indium yang sedang melebur, hambatan termometer
naik menjadi 126 Ω. Tentukan titik lebur indium tersebut.

3. Sebuah alat listrik yang berhambatan 19,8 dihubungkan dengan baterai


yang ber-GGL = E volt dan berhambatan dalam 0,2 Ω. Jika tegangan jepit
baterai = 1,98 volt, maka berapa nilai dari E tersebut?

4. Dari rangkaian listrik di samping maka


tentukan:
a) hambatan pengganti antara A dan C
b) kuat arus yang keluar dari elemen
c) VAB, VBC dan VAC
d) kuat arus yang melalui R2 dan R5

5. Hambatan pengganti dari titik A dan B


adalah

6. Dari rangkaian listrik di samping


hitunglah:
a) kuat arus pada masing-masing
cabang
b) beda potensial antara titik E dan F
juga antara E dan C
7. Tentukan arus listrik I1 , I2 , dan I3
yang melewati rangkaian berikut.

8. Dua benda mempunyai jumlah muatan sama, terpisah sejauh 9 meter di


udara. Apabila gaya tolak kedua benda 90 N, maka muatan masing-
masing benda adalah ……

9. Suatu titik berjarak 2 cm terhadap muatan + 2 C dan 1 cm terhadap


muatan + 4 C, besarnya kuat medan listrik pada titik tersebut adalah…

10. Untuk memindahkan muatan listrik sebesar + 10 C dari tempat yang ber-
potensial – 20 V ketempat yang ber-potensial 30 V, diperlukan usaha
sebesar

11. Dua puluh kapasitor berukuran sama, masing-masing 250 F disusun


pararel untuk menampung muatan listrik sebesar 1 C. Energi yang
tersimpan dalam susunan kapasitor itu adalah . . . . .

12. Sebuah bola penghantar berjari-jari 6 cm dan bermuatan listrik 4 x 10 –9C


diletakkan di udara. Kuat medan listrik dan potensial listrik pada satu
titik di dalam bola tersebut dan berjarak 4 cm dari pusatnya adalah

13. Lima buah kapasitor dengan C4


kapasitas yang sama 10F. Besar
A C1 B C D
kapasitas pengganti dan beda
C3
potensial BC adalah .
C2 C5

12 v
6
14. Segumpal awan mempunyai potensial 8 x 10 volt terhadap bumi. Ketika
terjadi kilat antara awan dan bumi, suatu muatan listrik sebesar 40 C
dilepaskan. Energi yang hilang pada peristiwa itu adalah . . . .

Anda mungkin juga menyukai