Anda di halaman 1dari 2

KONTRAK PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Teknologi Pengecatan


Kode/SKS : OTO1.61.5107/3
Seksi : 202110730179
Hari Pertemuan : Senin
Waktu Kuliah : 07.00 -07.50
Dosen : Hendra Dani Saputra, S.Pd., M.Pd.T.
Ruangan : EA.5

Kedua belah pihak yang bertanda tangan dibawah ini berdesia melaksanakan hal-hal
sebagai berikut :
1. Selama pandemic COVID-19, perkuliahan teori dilaksanakan full secara daring dan
praktikum dilaksanakan secara 50% daring dan 50% tatap muka. (Melihat
Perkembangan Kondisi Pandemi Covid 19 dan Sewaktu-waktu bisa berubah sesuai
dengan kondisi pandemi COVID-19)
2. Perkulihan praktikum tatap muka dilaksanakan di workshop jurusan teknik otomotif
UNP dengan mempertimbangkan protocol COVID-19. (diinformasikan lebih lanjut)
3. Perkuliahan secara daring akan dilaksanakan pada aplikasi e-learning2.unp.ac.id
dan/atau aplikasi online lainnya yang mendukung perkuliahan.
4. Mahasiswa wajib mengikuti perkuliahan minimal 13 kali pertemuan baik daring
dan/atau tatap muka. Bagi mahasiswa yang tidak memenuhi persyaratan tersebut, tidak
diizinkan mengikuti ujian akhir semester (konsekuensi Nilai gagal ( E).
5. Mahasiswa harus berpakaian rapi, memakai sepatu, berambut pendek dan tidak
menggunakan asesoris bagi laki-laki sesuai peraturan yang berlaku di FT UNP. Bagi
mahasiswa yang berpakaian tidak sesuai aturan, tidak dibenarkan mengikuti
perkuliahan dan yang bersangkutan dianggap tidak hadir. (Berlaku untuk pertemuan
tatap muka)
6. Mahasiswa yang terlambat masuk 10 menit setelah kuliah dimulai tidak diperkenankan
masuk untuk mengikuti perkuliahan dan yang bersangkutan dianggap tidak hadir.
(daring maupun tatap muka)
7. Mahasiswa wajib mengerjakan tugas yang diberikan dosen karena tugas tersebut akan
diberi nilai. (daring maupun tatap muka)
8. Mahasiswa bertanggung jawab terhadap fasilitas yang ada di dalam kelas. Jika terjadi
kerusakan terhadap fasilitas tersebut, mahasiswa harus menggantinya. (perkuliahan
tatap muka)
9. Mahasiswa dilarang keluar masuk ruangan selama pelaksanaan perkuliahan, kecuali
untuk urusan yang sangat penting setelah mendapat persetujuan dari dosen Pembina
Mata Kuliah. (daring maupun tatap muka)
10. Dosen akan memberikan perkuliahan sesuai dengan silabus dan SAP yang ditetapkan
sebagaimana terlampir.
11. Dosen harus mengisi daftar kemajuan perkuliahan sesuai dengan materi dalam silabus.
12. Dosen harus memeriksa kehadiran mahasiswa.
13. Dosen memberikan tugas terstruktur kepada mahasiswa.

Padang, 23 Agustus 2021


Dosen Pengampu, Mahasiswa,

Hendra Dani Saputra, S.Pd., M.Pd.T. Ahmad Junaidi


NIP. 19880224 201903 1007 NIM. 18073079

Anda mungkin juga menyukai