Anda di halaman 1dari 5

MEDI HERMANTO, S.T.

DIKDAS OTOMOTIF 2021

RESUME TROUBLE HONDA CB150R

Tugas : Menghidupkan engine sepeda motor Honda CB 150 R yang sudah di trouble sampai normal.

Penyelesaian :

a) Memahami syarat engine bisa running. Agar engine bisa running harus memilki 3 syarat utama
yaitu Udara dan bahan bakar yang baik, kompresi yang baik, dan pembakaran (timing
pengapian) yang baik.

Udara dan BB yang baik

Pembakaran yang baik (timing


Kompresi yang baik pengapian yang tepat)

Di tandai dengan nyala busi hijau,


biru

b) Kelistrikan : Ampere, tegangan, parallel, seri, normally open, normally closed, wiring diagram
c) Non kelistrikan : saluran udara tertutup, kompresi bocor, saluran bahan bakar mampet karena
kotoran/sumbatan

Lokasi pengecekan:
Langkah kerja:

MULAI

MEMUTAR KUNCI KONTAK


ON

MEMERIKSA JALUR/ SOKET


TIDAK HIDUP
SAMBUNGAN KONTAK

MEMERIKSA SUMBER
TEGANGAN BATERAI
BAIK

MEMERIKSA FUSE JIKA FUSE PUTUS, GANTI SESUAI


SPESIFIKASI
FUSE BAIK LENGKAPI FUSE YANG TIDAK ADA

KONTAK ON, INDIKATOR SPEDOMETER


HIDUP, ENGINE TIDAK MAU RUNNING

MEMERIKSA VOLUME BAHAN BAKAR, FUEL


PUMP, SALURAN BAHAN BAKAR, INJECTOR,
TEKANAN BAHAN BAKAR

BAIK
MEMASTIKAN FILTER DALAM
MEMERIKSA FILTER UDARA KEADAAN BERSIH, DAN TIDAK
TERSUMBAT
BAIK

MEMERIKSA SISTEM PENGAPIAN

JIKA PERCIKAN API TIDAK ADA,


CEK JALUR KABEL KE KOIL, BUSI,
CEK NYALA BUSI CELAH BUSI, COP BUSI,
TOP/TIMING PENGAPIAN
BAIK

CEK TEKANAN KOMPRESI ENGINE JIKA KOMPRESI RENDAH,


CEK CELAH KLEP, KEMUDIAN
DENGAN COMPRESSION TESTER
SETELSESUAI SPESIFIKASI

BAIK

MENGHIDUPKAN ENGINE

BAIK
JIKA ADA KODE MIL, BACA
MELAKUKAN SCAN MENGGUNAKAN KERUSAKAN, PERBAIKI
SCANNER SENSOR/SOKET/JALURNYA,
KEMUDIAN RESET ATAU HAPUS
BAIK KODE KERUSAKAN

ENGINE RUNNING

SELESAI

Anda mungkin juga menyukai