Anda di halaman 1dari 2

MAKALAH

Volume Paru dan Kapasitas Paru

Dosen Pengajar : Apt. Endang Agustina, S.Si,M.Farmapt.,


Anggota Kelompok 2 :

Adinda Yasinta Amany 20011003

Andi Saputra 20011015

Chenia Nandini 20011039

Dila Siska Putri 20011051

Fadillah Oktaviana 20011059

Naila Salsabila 20011127

Puti Bayana Salendra 20011139

Ricardo Christian 20011163

Salsabila Fernanda 1801162

Sonia Azzahra R 20011183

Tiwi Ufi Rahmanda 1801087

Yolanda Dwi Alhadi 1801146


SEKOLAH TINGGI ILMU FARMASI (STIFARM) PADANG

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur bagi Allah SWT yang telah memberikan kemampuan, kekuatan, serta
keberkatan baik waktu, tenaga, maupun pikiran kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan makalah
ini dengan tepat waktunya.

Dalam penyusunan makalah ini, penulisan banyak mendapatkan tantangan dan hambatan akan
tetapi dengan bantuan berbagai pihak tantangan itu bisa teratasi. Oleh karena itu, penulis mengucapkan
terima kasih yang sebesar- besarnya kepada semuanya atas bimbingan, serta pengarahan, dan kemudahan
yang telah diberikan kepada penulis dalam mengerjakan makalah ini.

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan pada penulisan makalah ini. Maka dari itu,
saran dan kritik yang sangat membangun penulis harapkan dari pembaca sekalian. Penulis berharap
makalah ini dapat bermanfaat bagi siapa saja yang membaca.

Padang, 22 september 2021

penulis

Anda mungkin juga menyukai