Anda di halaman 1dari 4

LIFESTYLE / KOMUNITAS

Isi Dasa Dharma Pramuka dan Tri Satya Pramuka

Dany Garjito

Jum'at, 14 Agustus 2020 | 16:10 WIB

Isi Dasa Dharma Pramuka dan Tri Satya Pramuka

Ilustrasi: puluhan anggota pramuka melakukan kegiatan kepramukaan. [Antara/Izaac Mulyawan]

Suara.com - Dalam organisasi Pramuka atau Praja Muda Karana, terdapat tuntunan dan janji/sumpah
Pramuka yang merupakan inti dari Pramuka itu sendiri. Tuntunan Pramuka disebut dengan Dasa
Dharma, sedangkan Janji atau sumpah Pramuka disebut dengan Tri Satya. Bagi para anggota Pramuka,
isi Dasa Dharma Pramuka dan isi Tri Satya Pramuka merupakan pengetahuan wajib yang tidak hanya
harus dihafalkan melainkan juga perlu diamalkan.

Berikut ini bunyi Dasa Dharma Pramuka dan Tri Satya Pramuka:

Dasa Dharma Pramuka

Dasa Dharma berasal dari kata dasa (sepuluh) dan dharma (tuntunan). Jika dimaknai, Dasa Dharma
berarti sepuluh tuntunan tingkah laku bagi Pramuka Indonesia yang berisi ketentuan moral atau watak
Pramuka serta penjabaran Pancasila. Para anggota Pramuka diharapkan dapat mengerti, menghayati,
dan mengamalkan setiap butirnya ke dalam kehidupan sehari-hari. Berikut isi dari Dasa Dharma
Pramuka:

Pramuka itu:

Baca Juga: Sejarah Hari Pramuka di Indonesia Lengkap dengan Arti Lambang dan Seragam

Taqwa kepada Tuhan yang Maha Esa

Cinta alam dan kasih sayang sesama manusia


Patriot yang sopan dan kesatria

Patuh dan suka bermusyawarah

Rela menolong dan tabah

Rajin, terampil, dan gembira

Hemat, cermat, dan bersahaja

Disiplin, berani, dan setia

Bertanggung jawab dan dapat dipercaya

Suci dalam pikiran, perkataan, dan perbuatan

Tri Satya Pramuka

Tri Satya berasal dari kata tri (tiga) dan satya (janji). Bila diartikan, Tri Satya adalah janji dan tiga kode
moral yang mendasari gerakan Pramuka. Sesuai dengan namanya, Tri Satya mengandung tiga butir janji
sebagai berikut:

Demi kehormatanku aku berjanji akan bersungguh-sungguh:

Menjalankan kewajibanku terhadap Tuhan, Negara Kesatuan Republik Indonesia dan mengamalkan
Pancasila

Menolong sesama hidup dan mempersiapkan diri membangun masyarakat *)

Menepati Dasa Dharma

*) khusus untuk Pramuka penegak, pandega, dan anggota dewasa, butir Tri Satya Pramuka kedua
berbunyi ‘menolong sesama hidup dan ikut serta membangun masyarakat.’

Kode moral Tri Satya digunakan oleh pramuka golongan penggalang, penegak, dan pendega. Sementara
itu, untuk anggota siaga kode moralnya ialah Dwi Satya.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Sejarah HUT RI 17 Agustus

Itu dia Dasa Dharma Pramuka dan Tri Stya Pramuka. Salam Pramuka dan Selamat Hari Pramuka!

Lanjut ke halaman berikutnya

Selanjutnya >

12 TAMPILKAN SEMUA

Baca Juga

Khofifah: Pramuka Harus Lantang Ajak Warga Disiplin Protokol Kesehatan

Khofifah: Pramuka Harus Lantang Ajak Warga Disiplin Protokol Kesehatan

Peringatan Hari Pramuka Dimajukan karena Jokowi Mau Pidato Kenegaraan

Peringatan Hari Pramuka Dimajukan karena Jokowi Mau Pidato Kenegaraan

Jokowi Minta Pramuka Ikut Bantu Lawan Pandemi Covid-19

Jokowi Minta Pramuka Ikut Bantu Lawan Pandemi Covid-19

Tag

#Pramuka#isi Dasa Dharma Pramuka#isi Tri Satya Pramuka#bunyi Dasa Dharma Pramuka#Dasa Dharma
Pramuka#Tri Satya Pramuka

Komentar

Berita Terkait

Pramuka Bantu Awasi Ganjil Genap di Puncak Bogor

Topi Minum Soda Nomor 1 di Spongebob Jadi Nyata, Warganet Ngakak Lihat Bentuknya

LENGKAP! Link Twibbon Hari Pramuka 2021, Semangat Tetap Terasa Walau Tak Bertemu

Terpopuler
Menkes Larang Masyarakat Keluar Kota Selama 3 Bulan, Ini Faktanya

Viral Penjual Buah Pakai Strategi Marketing Tingkat Dewa, Pantes Banyak yang Beli

Agnez Mo Pamer Masuk Majalah Amerika, Gaya Rambutnya Dikomentari Yuni Shara

Viral Pengakuan Raffi Ahmad Sengaja Goreng Isunya dengan Ayu Ting Ting

Mempesona, Lesti Kejora dan 3 Artis Ini Pamer Perut Hamil

© 2021 suara.com - All Rights Reserved.

Back to Top

Anda mungkin juga menyukai

  • Baru 2
    Baru 2
    Dokumen6 halaman
    Baru 2
    gilang eko bayu sadewo
    Belum ada peringkat
  • Up 4
    Up 4
    Dokumen4 halaman
    Up 4
    gilang eko bayu sadewo
    Belum ada peringkat
  • Upload 2
    Upload 2
    Dokumen21 halaman
    Upload 2
    gilang eko bayu sadewo
    Belum ada peringkat
  • Asuhan Keperawatan Hemofilia
    Asuhan Keperawatan Hemofilia
    Dokumen28 halaman
    Asuhan Keperawatan Hemofilia
    gilang eko bayu sadewo
    Belum ada peringkat
  • 195 876 1 PB
    195 876 1 PB
    Dokumen7 halaman
    195 876 1 PB
    gilang eko bayu sadewo
    Belum ada peringkat
  • Septi Triani Nim. A11300939
    Septi Triani Nim. A11300939
    Dokumen70 halaman
    Septi Triani Nim. A11300939
    gilang eko bayu sadewo
    Belum ada peringkat