Anda di halaman 1dari 2

PRESENTASI MAKALAH FILSAFAT UMUM KELOMPOK 6

TENTANG HUKUM KAUSALITAS

HUSEIN, HABIB, SARTINI, YULI, RIRIN


Sartini :

Assalamualaikum wr.wb. kami dari kemlompok 6 akan mempresentasikan tentang


hukum kausalitas

Perkenalkan saya SARTINI sebagai MC. Di sebelah kiri saya ada HABIB sebagai
penjelas tentang pengertian hukum kausalitas. RIRIN sebagai penjelas tentang
mekanisme dan landasan hukum kausalitas. YULIANA sebagai penjelas tentang lafadz
sebab dalam Al-Quran. Dan HUSEIN sebagai penjelas tentang kesimpulan hukum
kausalitas.

Selanjutnya, materi tentang pengertian hukum kausalitas akan dibawakan oleh HABIB,
kepada HABIB kami persilahkan.

HABIB :

Assalamualaikum wr.wb. perkenalkan saya HABIB akan menjelaskan tentang


pengertian hukum kausalitas.

Hukum kausalitas adalah hukum sebab-akibat. Bahwa setiap kejadian akan


memperoleh akibatnya.

Dalam ilmu filsafat, hukum kauslitas disebut juga dengan hukum alam. Dalam agama
islam disebut “sunnatullah”. Disebutkan dalam Al-Quran surah Al-Fath:23 yang artinya
“sebagai suatu sunnatullah yang telah berlaku sejak dahulu, kamu sekali-sekali tidak
akan menemukan perubahan bagi sunnatullah”

Tujuan dibuatnya hukum kausalitas hanya untuk direnungi oleh manusia, agar memetik
sebuah hikmah dari suatu kejadian. Jika itu baik, maka untuk dikerjakan kembali. Jika
itu buruk, maka ditinggalkan.

Aristoteles membagi 4 macam sebab-akibat,

Anda mungkin juga menyukai