Anda di halaman 1dari 14

NASKAH 1

NASKAH TELAAH SERAH TERIMA AKHIR PEKERJAAN (STAP/FHO)


Kepada Yth : Bpk. Kepala Bidang Preservasi dan Peralatan BBPJN V
Perihal : Pelaksanaan FHO Paket Preservasi Rehabilitasi Jalan Beringin - Bts. Kab. OKU -
Baturaja TA 2019 (longsegmen)
PPK/Satker : PPK 3.4 Satker PJNW III Prov. Sumatera Selatan
Tanggal : 31 Desember 2019

BAB I . Pendahuluan
FHO adalah serah terima akhir pekerjaan dimana sebelumnya telah dilaksanakan PHO karena pekerjaan
telah selesai 100% dan telah dilaksanakan pemeliharaan oleh penyedia di masa pemeliharaan. Secara
umum FHO meliputi pemeriksaan administrasi dan pemeriksaan Visual sebagai berikut :
1. Pemeriksaan administrasi
Yang pokok adalah adanya dokumen PHO yang lengkap
2. Pemeriksaan Visual
Diperlukan adanya bukti dilakukannya pemeliharaan di masa pemeliharaan (dokumen /foto)
Adapun dalam pemeriksaan Visual, diperlukan data pekerjaan awal antara lain :
Paket : Preservasi Rehabilitasi Jln Beringin - Bts. Kab. OKU - Baturaja TA 2018 (Longsegmen)
No. Kontrak : HK.02.03/PJN-PBBB/145. Tgl. 5 Maret 2018
Nilai Kontrak : Rp. 82.385.998.000,00 (addendum akhir)
Penyedia : PT. Teratai Intan Sari
Pengawas : PT. SEECON KSO PT. INDEC INTERNUSA
Jenis Kegiatan :
Perkerasan (7,0 m) Bahu (1-2 m)
Rehab Rutin
1. Rehab Mayor : 11,830 Km 2. Rehab Minor : 13,100 Km 3. Rutin : 49,103 Km Bahu (24,103 Km)
1) Overlay AC-WC t=4 cm 1) Overlay AC-WC t=4 cm 1) CAP AC-BC t=6 cm Agregat S t=15 cm
2) Overlay AC-BC t=6 cm L=1-2 m

DAFTAR LOKASI PEKERJAAN


Segmen I Segmen II Segmen III Segmen IV
Lokasi (STA) Pjg Lokasi (STA) Pjg Lokasi (STA) Lokasi (STA)
No Awal akhir (M) No Awal akhir (M) No Awal akhir (M) No Awal akhir (M)
Rehab Mayor Rehab Mayor Rehab Mayor Rehab Mayor
1 31+320 32+300 980 1 41+050 42+224 1.174 1 65+750 66+725 975 1 71+280 71+640 360
2 32+650 32+850 200 2 43+414 43+780 366 Total R. Mayor Sg III 975 2 71+780 71+890 110
3 33+000 33+150 150 3 44+600 46+000 1.400 Rehab Minor 3 74+180 74+450 270
4 33+300 34+525 1.175 1 65+100 65+750 650 4 75+010 75+780 77
Total R. Mayor Sg I 2.555 Total R. Mayor Sg II 2.940 2 66+725 67+350 625 5 76+080 77+030 950
Rehab Minor Rehab Minor Total R. Minor Sg III 1.275 Total R. Mayor Sg IV 2.460
1 32+300 32+650 350 1 42+224 43+414 1.174 R Mayor + Minor Sg III 2.250 Rehab Minor
2 32+850 33+000 150 2 43+780 44+600 820 1 69+200 71+280 2.080
3 33+150 33+300 150 Segmen V 2 71+640 71+780 140
4 34+525 35+000 475 Rehab Mayor 3 71+890 74+180 2.290
Total R. Minor Sg I 1.125 Total R. Minor Sg II 2.010 1 83+200 85+500 2.600 4 74+450 75+010 560
R Mayor + Minor Sg I 3.680 R Mayor + Minor Sg II 4.950 Rehab Minor 5 75+780 76+080 300
Segmen VI 1 82+750 83+200 450 6 77+030 79+900 2.870
Rehab Mayor R Mayor + Minor Sg V 3.050 Total R. Minor Sg IV 8.240
1 99+160 99+460 300 R Mayor + Minor Sg IV 10.700
BAB II. Pelaksanaan Kegiatan

Dasar Hukum FHO :


- FHO adalah bagian dalam penyelesaian pelaksanaan Kontrak Kerja Konstruksi. Kontrak kerja paket
pekerjaan ini adalah tanggal 5 Maret 2018 sehingga masih mengikuti peraturan yang lama yaitu
tahun 2017
- Karena itu FHO dilaksanakan denga SOP/UPM/DJBM-119 Prosedur Serah Terima Hasil Pekerjaan Fisik
tanggal 28 Februari 2017, dimana FHO dilakukan secara Visual dan administrasi yang dilakukan oleh
tim inti Panitia Penerima Hasil Pekerjaan (PPHP), dengan SK Kepala BBPJN V No. 699/KPTS/Bb5/2019
tanggal 1 Juli 2019 Tentang Pembentukan Panitia Penerima Hasil Pekerjaan (PPHP) di Lingkungan
BBPJN V untuk APBN TA 2019.

Pelaksanaan FHO :
PPHP melaksanakan FHO pada sisi administrasi dan Visual Lapangan.
1. Pengecekan administrasi
Pengecekan administrasi dengan melihat dokumen PHO serta rencana pemeliharaannya.
2. Pengecekan Visual
Pengecekan Visual lapangan sesuai dengan datar lokasi pekerjaaan serta daftar pekerjaan
pemeliharaannya sebagaimana terlampir di atas pada BAB I Pendahuluan.
Penulis Laporan dalam kegiatan FHO ini adalah sebagai Anggota, bertugas secara bersama sama
melaksanakan pemeriksaan secara visual dan administrasi. Adapun hasil pemeriksaan adalah sbb :
1) BA acara FHO ada
2) Pekerjaan Pemeliharaan telah dilaksanakan
3) Beberapa defect telah diperbaiki

BAB. III Kesimpulan dan Saran


Kesimpulan
Penyedia telah melaksanakan PHO, Pekerjaan Pemeliharaan telah dilaksanakan, defect telah
diperbaiki, FHO bisa dilaksanakan.

Saran
FHO dilaksanakan hasrus memperhatikan kontrak awal pekerjaan, sehingga tidak salah prosedur.

Demikian laporan ini disampaikan sebagai bahan informasi tambahan. Atas perhatian Bapak, diucapkan
terima kasih.

Pembuat Naskah

Suradi, ST, MT.


Nip. 19700327 199803 1 005

Anda mungkin juga menyukai