Anda di halaman 1dari 12

Setan

Merah
Lemah
di Tengah

8
HALAMAN

RABU, 20 OKTOBER 2021 HARIAN PAGI ECERAN: Rp 3.500

HUT ke-57 Golkar Usung ‘Bersatu untuk Menang’


JAKARTA—Partai Gol­ ini juga menjadi penyema­ gai calon presiden 2024.
kar hari ini (Rabu 20/10) ngat kader untuk mencapai ”Bersatu untuk menang
telah genap berusia 57. Se­ target pada agenda politik adalah amanat untuk kami
luruh kader bakal mera­ kedepan. Pada pilkada, Gol­ semua untuk memenangkan
yakan Hari Ulang Tahun kar menargetkan mampu me­ agenda­agenda politik dan
(HUT) ke­57 Golkar se­ menangkan 60 persen untuk bagian juga dari perjuangan
bagai sebuah kesatuan da­ kepala daerah yang diusung. Golkar,” tegasnya. Terkait
lam partai berlambang po­ Di pemilihan legislatif, Golkar agenda HUT Partai Golkar,
hon beringin. Ketua Panitia juga menargetkan bisa meme­ Jerry menuturkan, serang­
Penyelenggara HUT ke­57 nangkan 20 persen suara. kaian acara sudah disiapkan.
Golkar Jerry Sambuaga ”Pileg bisa mencapai lebih Mulai kegiatan di Taman
mengatakan, tema ‘Bersatu BERSATU UNTUK MENANG : Kesolidan dan kemantapan para banyak dari sekarang, kursi Makam Pahlawan Kalibata
untuk Menang’ sengaja di­ kader Golkar di seluruh Indonesia semakin kuat untuk mencapai DPR lebih dari 20 persen itu untuk penghormatan pada
target politik yang diharapkan.
ambil untuk menunjukkan target kita tentunya,” ujarnya. pahlawan pada Selasa
solidnya partai yang saat kemantapan para kader ki­ tik, mulai pilkada, pileg, Selain itu, Golkar juga berniat (19/10/2021), dilanjutkan pe­
ini dipimpin Ketua Umum ta di seluruh Indonesia. Ka­ tentunya pilpres,” tutur untuk memenangkan Pilpres nandatanganan prasasti di
Airlangga Hartarto. der Golkar memantapkan Jerry di Kantor DPP Partai 2024. Jerry menegaskan, par­ Kantor DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto
“Tema tersebut meng­ konsolidasi untuk bersatu Golkar, Senin (18/10). tainya bulat untuk mencalon­ pada Rabu (20/10/2021). Ketua Umum Partai Golkar
gambarkan kesolidan dan memenangkan agenda poli­ Ia menambahkan, tema kan Airlangga Hartarto seba­ l Ke Halaman 7

Uji Coba Pembukaan Tempat Wisata setelah PPKM Level 1

Hanya Delapan Taman Yang Buka Setelah ditutup selama em-


pat bulan karena pemberlakuan
pembatasan kegiatan masyarakat
(PPKM), taman-taman di Surabaya
INOVATIF: akhirnya dibuka kembali, Jumat
Tersangka RH (22/10). Tapi hanya dari 39 taman
dan ba­rang
bukti yang yang dibuka sebagai uji coba.
diamankan di
Pol­restabes Rahmat Sudrajat, Wartawan Radar Surabaya
Surabaya. IST

Jual Pil Y untuk Marion Yola

Beli Sabu-sabu Nangis


SIKATAN–Pria ini inovatif tapi
salah penerapan. Dia men­jual pil
karena
Stres
ANTARA FOTO

PERSIAPAN BUKA: Wakil Wali Kota Surabaya Armudji ikut menyiram


koplo logo Y untuk bisa meng­g u­ tanaman di Taman Bungkul, Selasa (19/10).
nakan sabu-sabu (SS). Tersangka
RH, 34, warga Jalan Gayungan Pa­ DELAPAN taman yang kasi. Taman Bungkul be­
TANGIS Marion Jo­la
sar, Surabaya, ditangkap saat me­ buka lusa adalah Taman lum, Ta­m an Apsari juga
pecah usai sempat
nunggu wa­rung kopi. Flora, Taman Cahaya, Ta­ tidak buka dulu,” kata
l Ke Halaman 7
mengalami
stres karena man Sejarah, Taman Har­ Kepala Keber­s ihan dan
tiga bulan moni, Taman Pelangi, Ke­ Ruang Terbuka Hi­j au
ti­d ak men­ bun Bibit Wonorejo, Ta­ (DKRTH) Kota Su­ra­baya
d a ­p a t pe­ man Prestasi, dan Taman Anna Fajriatin kepada
kerjaan seba­ Eks­p resi. “Sudah me­w a­ wartawan, Selasa (19/10).
gai penya­n yi. kili di masing-masing lo­ l Ke Halaman 7
Hal ini me­r u­
pakan dampak
pandemi Co­
vid-19 yang tu­rut
dirasa­kan­nya.
l Ke Halaman 7

Nekat
Keluar Kota,
ASN Tidak Disanksi IST

PAHLAWAN– SINERGI: Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama jajaran for-kopimda
bekerja keras mengatasi pandemi Covid-19.
Apa­­ratur sipil negara

Surabaya Resmi Level 1,


(ASN) dilarang bepe­
Nyenggol sikil, rgian ke­luar kota pada
hari libur nasional Mau­
dikiro arep mlayu

Dodol pil tibake


lid Nabi Muhammad
SAW, Rabu (20/10). La­
ra­ngan itu ter­tuang da­
Eri Gaspol Ekonomi
lam Surat Edaran Men­teri TAMAN SURYA–Per­ju­ Nomor 53 Ta­hun 2021, Kota
gawe tuku PANRB Nomor 13/2021 angan Surabaya untuk me­ Surabaya sudah dinyatakan
sabu tentang Pem­b atasan nu­runkan level PPKM se­la­ masuk dalam PPKM Level 1
Kegiatan Be­p ergian IST ma ini tidak sia-sia. Ber­da­ ter­hi­tung sejak Selasa (19/10).
l Ke Halaman 7 Indah Wahyuni sarkan Instruksi Men­dagri l Ke Halaman 7

Dikira Puber Ternyata Kena Pelet


Kata orang, dunia itu ada
dua jenis, nyata dan tipu-
tipu. Tapi bagi Karin, dunia
itu ada tiga, nyata, tipu-
tipu, dan dunia lain.
Mus Purmadani
Wartawan Radar Surabaya

“DUNIA lain itu apa,


Mbak,” tanya Radar Surabaya
yang menemui­nya di Peng--
adilan Agama (PA) Klas IA
AM

Surabaya, pekan lalu. Dengan


R
TAG

tegas Karin menjawab, “Ya


INS

golongannya santet, pelet,


gendam, hipnotis dan
kroni-kroninya.”
l Ke Halaman 7
radarsurabaya.id 031-355 9494 radarsurabaya@yahoo.com radar surabaya radarsurabaya INSTAGRAM @anyageraldine layouter: nuryono
RADAR SURABAYA
RABU
20 OKTOBER 2021 2

Lima Kabupaten/Kota di Jatim


n PENDIDIKAN

KURS TENGAH VALAS


27 November 2013
Masuk PPKM Level 1
KURS Jual Beli
Kelima daerah ini akan dilakukan uji coba
USD 11.920 11.870 GUBERNUR SURYO – Kasus
SGD 9.516,71 9.466,71 pemberlakuan PPKM Level 1. Penerapan
Covid-19 di Kota Surabaya terus me­
HKD 1.539,41 1.529,41
nunjukkan tren penurunan. Kini, Kota
itu akan tetap diimbangi dengan tindakan testing,
tracing dan treatment (3T), serta peningkatan disiplin
DOK/RADAR SURABAYA
GBP
Eri Cahyadi 19.347,38 19.267,38
EUR 16.206,50 16.126,50
Surabaya telah masuk PPKM Level 1.
Selain Surabaya, di Jawa Timur ada prokes.”
Pelajar SMK/SMA JPY (100) 11.793 11.593
lima kabupaten/kota yang telah masuk
level 1. Yakni Kota Blitar, Kota Pa­ Khofifah Indar Parawansa

Penerima Beasiswa suruan, Kota Mojokerto, dan Kota Ke­


diri. Begitu pula dengan wilayah pada
le­vel 2, juga mengalami penambahan.
Gubernur Jawa Timur

agar tidak terjadi lonjakan kasus. 


Masih Didata Yakni Kabupaten Sidoarjo, Kabupaten
Madiun, Kota Malang, Kota Madiun,
Perpanjangan PPKM ini diatur dalam
Inmendagri Nomor 53 dan 54 Tahun 2021
KEMBANG JEPUN - Pelajar SMA/ Kota Batu, Kabupaten Jombang, tentang Pemberlakuan Pem­batasan
SMK atau sederajat yang menerima Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Kegiatan Masyarakat Level 3, level 2 dan ANDY SATRIA/RADAR SURABAYA

beasiswa pendidikan di Kota Lamongan, dan Kabupaten Gresik level 1 Covid-19. Aturan ini ditandatangani petunjuk pemerintah pusat juga telah kita dan orang di sekeliling kita dari
Surabaya, saat ini masih proses Lalu level 3 dari 32 kabupaten/kota, kini Mendagri Tito Karnavian, Senin (18/10). membentuk task force atau gugus tugas penularan Covid-19.
pendataan atau sinkronisasi data turun menjadi 24 kabupaten/kota. Ka­ Atas capaian tersebut, Gubernur Jawa yang terdiri para pakar di bidangnya ”Terima kasih atas semua kerja keras,
antara Pemprov Jatim dan Pemkot bupaten Tulungagung, Kabupaten Treng­ Timur Khofifah Indar Parawansa untuk memantau penerapan PPKM Level kekompakan dan doa terbaik untuk kita
Surabaya. Wali Kota Surabaya Eri galek, Kabupaten Situbondo, Kabupaten menyampaikan kelima daerah ini 1 New Normal.  ”Atas keberhasilan task semua. Kita terus berikhtiar dan berdoa
Cahyadi mengatakan, sesuai dengan Ponorogo, Kabupaten Pa­citan, Kabupaten berdasarkan asesmen Kementerian force mengawal pelaksanaan PPKM Level agar kondisi Covid-19 di Ja­tim makin
arahan Gubernur Jatim Khofifah Ngawi, Kabupaten Magetan, Kabupaten Kesehatan sudah masuk level 1 sekitar 1 di Kota Blitar. Maka task force yang terkendali. Saat ini su­dah ada 34
Indar Parawansa, Pemkot Surabaya Lumajang, Kota Probolinggo, Kabupaten satu setengah bulan lalu. Sementara digagas pemerintah pusat ini kembali kabupaten/kota di Jatim yang sudah
siap memberikan data pelajar SMA/ Kediri, Ka­bupaten Bondowoso, Kabupaten untuk PPKM ditambah pemenuhan tinggal di lima kota yang masuk PPKM masuk asesmen situasi Covid-19 
SMK dari keluarga masyarakat Bli­tar, Kabupaten Tuban, Kabupaten Su­ syarat tambahan yakni capaian vaksinasi Level 1 untuk melakukan pemantauan Kemenkes Level 1. Tinggal mengejar
berpenghasilan rendah (MBR) kepada menep, Kabupaten Sampang, Kabupaten dosis 1 yang sudah lebih dari 70 persen dan pengawasan,” kata gubernur capaian vaksinasinya saja supaya bisa
Pemprov Jatim apabila dibutuhkan. Probolinggo, Kabupaten Pa­suruan, Ka­ dan lansia lebih dari 60 persen. ”Kelima perempuan pertama di Jatim ini. sesuai dengan syarat penerapan PPKM
”Saya yakin, visi dan misi yang bupaten Pamekasan, Kabupaten Ngan­ daerah ini akan dilakukan uji coba Mantan Menteri Sosial ini juga terus Level 1 berdasarkan Inmendagri. Sekali
diambil oleh Pemprov Jatim juk, Kabupaten Mo­jo­kerto, Kabupaten pemberlakuan PPKM Level 1. Penerapan mengingatkan sekaligus mengajak lagi mari kita bersama-sama tetap
dipastikan seirama dengan Pemkot Malang, Kabupaten Jember, dan itu akan tetap diimbangi dengan tindakan seluruh masyarakat untuk tetap was­ disiplin prokes dan percepat vaksinasi.
Surabaya,” kata Eri, Selasa (19/10). Kabupaten Bojonegoro. testing, tracing dan treatment (3T), serta pada dan disiplin menjalankan protokol Tetap pakai masker, jaga jarak, mencuci
Menurut dia, sinkronisasi data ini Diketahui pemerintah kembali mem­ peningkatan disiplin protokol kesehatan,” kesehatan. Ini penting, karena ke­ tangan dengan sabun dan air mengalir,
penting untuk menyelaraskan perpanjang PPKM berlevel hing­ga 8 jelasnya, Selasa (19/10). disiplinan menjalankan prokes menjadi hindari kerumunan. Jangan lengah,
kebijakan Pemkot Surabaya agar November. Perpanjangan ini diharapkan Selain itu, lanjut Khofifah, sesuai salah satu kunci untuk melindungi diri jangan kendor,” pungkasnya. (mus/opi)
sejalan dengan kebijakan Pemprov
Jatim dan pemerintah pusat. Apalagi,
lanjut dia, antara pemkot dengan Buat Suasana Tes SKD Cair,
pemprov dan pemerintah pusat, tidak
bisa berjalan sendiri-sendiri, sehingga
diperlukan kerja sama seperti halnya
Petugas Kenakan Baju Adat
sinkronisasi data. ”Kalau ini (data, SUKOLILO - Ada yang unik da­lam pe­laksaan
Red) sudah terbuka, kita akan lebih Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Ke­men­kumham
mudah memberikan bantuan. Nah, Jatim, Selasa (19/10) di kampus Universitas 17
itu totalnya berapa saja di masing- Agustus 1945 (Untag) Su­ra­baya. Sebanyak 26.435
masing sekolah, datanya nanti masuk pe­serta SKD itu dikejutkan de­ngan pe­nampilan
ke provinsi sehingga ketika pemkot petugas yang me­ngenakan baju adat.
memberikan bantuan, supaya lebih Panitia dari pimti pratama hingga staf
mudah tersalurkan,” lanjutnya. mengenakan baju adat daerah. Mulai adat
Pihaknya sudah melakukan betawi, jawa timuran hingga adat sasak.
pertemuan dengan Wakil Gubernur Pengenaan baju adat itu di­lakukan pada hari
Jawa Timur Emil Elestianto Dardak ke-11 pe­lak­sa­naan SKD berbasis CAT ter­sebut. 
terkait dengan hal ini di ruang Wali Penggunaan baju adat ter­sebut bukan tanpa
Kota Surabaya pada Senin (18/10). alasan. Se­lain untuk membuat suasana tes
Mantan Kepala Badan Perencanaan SKD lebih menyenangkan, hal itu juga sebagai
Pembangunan Kota Surabaya ini, FOTO ANDY SATRIA/RADAR SURABAYA upaya untuk mengajak peserta tes CPNS un­
sebelumnya menyatakan pemkot SERTIFIKASI HALAL: Pelaku usaha kecil menengah (UKM) melakukan pengepakan makanan yang dibuatnya. Pendaftar pro- tuk bisa melestarikan bu­daya. ”Kami ingin
duk halal di Surabaya masih minim, Kemenag hanya terima 102 pendaftar selama setahun. wuri-wuri bu­daya. Karena selama ini kami
sudah memasukkan anggaran senilai
memang konsisten melestarikan bu­daya. Ini

Setahun Hanya 102 Produk Daftarkan


Rp 47 miliar untuk beasiswa pelajar
jenjang SMA/SMK sederajat ke dalam sangat penting bagi generasi muda, khususnya
Kebijakan Umum Anggaran dan calon tunas pengayoman,” kata Ke­pala Kanwil
Kemenkumham Jatim Krismono.

Sertifikasi Halal ke Kantor Kemenag


Prioritas Plafon Anggaran Sementara
(KUA PPAS) RAPBD Surabaya 2022. Menurutnya, pelestarian bu­da­ya ini penting
Ia menjelaskan formula beasiswa untuk generasi mu­da. Tujuannya agar tidak
yang disiapkan itu sama seperti lupa terhadap peninggalan pen­da­hulunya. Se­
PAGESANGAN -- Sertifikat halal lain seperti kosmetik, ia menyebut baku, hingga pengelolaan bahan bab apa yang di­ta­namkan para sesepuh ter­
Bantuan Operasional Pendidikan merupakan salah satu persyaratan belum ada. ”Ya dalam setahun ini baku hingga menjadi produk. ”Pro­
Daerah (Bopda) untuk jenjang SD dan dahulu itu memiliki nilai yang sa­ngat tinggi.
yang cukup penting bagi sebuah masih 102 produk yang didaftarkan sesnya agak lama karena yang me­ ”Ji­ka kita me­les­tarikan nilai-nilai budaya In­do­
SMP. Harapannya, anak dari pro­duk, selain surat izin edar. untuk mendapatkan sertifikat ngecek BPOM dan pengecekannya
keluarga MBR, baik jenjang SD, SMP, ne­sia, saya yakin bisa ber­kon­tribusi positif ter­
Semakin meningkatnya tren pro­ halal. Jadi masih sangat minim detail dan teliti,” jelasnya. hadap kinerja saat bertugas nantinya,” ujar­nya.
maupun SMA/SMK, mendapatkan duk halal, membuat hampir semua karena masih banyaknya produk Meski sangat minim, ia memas­
akses pendidikan yang sama. ”Jadi Tak hanya itu, penggunaan pa­kaian adat
produsen berlomba-lomba memiliki yang dikeluarkan oleh pelaku tikan tidak ada target khu­sus agar tersebut menjadi upaya untuk mengenalkan iden­
seperti Bopda untuk SD-SMP dan sertifikasi halal. Meski saat ini di Su­ usaha,” katanya, Selasa (19/10). produk semua men­da­f­tarkan produk
kita lakukan untuk SMA/SMK. Jadi titas ke­indonesiaan. Karena memang pe­serta
rabaya masih minim para pelaku usa­ Produk halal ini tertuang dalam halal. ”Gak ada tar­get, tapi kami yang nantinya akan me­ngab­di pada negara ha­rus
semuanya agar mendapatkan ha untuk mendaftarkan produk ha­lal. Un­dang-Undang No 33 Tahun 2014 terus mensosia­li­sasikan ini kepada
pendidikan yang maksimal,” ujarnya. benar-benar memiliki rasa cinta tanah air.
Kantor Kementerian Agama tentang Jaminan Produk Halal. masyarakat,” ung­kapnya. ”Karena kalau bukan kita siapa lagi yang akan
Eri menyatakan beasiswa senilai Rp (Kankemenag) Kota Surabaya se­ Sehingga dengan adanya undang- Sementara itu, Ketua Majelis
47 miliar itu direalisasikan dalam melestarikannya,” pungkasnya. (far/opi)
bagai badan penyelenggara jaminan un­dang tersebut memberikan ke­ Ulama Indonesia (MUI) Kota Su­
bentuk seragam dan SPP bagi pelajar produk halal pun, terus melakukan nya­manan, keamanan, kese­la­ rabaya KH Abdul Muchid Murtadho
dari keluarga MBR. Saat ini, kata dia, sosialisasi agar pelaku usaha me­ matan, dan kepastian ke­ter­sediaan mengatakan, halalnya produk
pemkot bersama DPRD Surabaya juga lakukan pendaftaran produk halal Produk Halal bagi masyarakat adalah tuntunan agama Islam.
tengah mematangkan dalam pem­ba­ untuk meningkatkan kualitas dalam mengonsumsi dan meng­ Sehingga menjadi kewajiban bagi
hasan RAPBD 2022.  (rmt/ant/opi) produk agar dapat diterima oleh gunakan produk. ”Selain itu, me­ setiap muslim untuk mendapatkan
masyarakat. Pelaksana Tugas ( Plt) ningkatkan nilai tambah bagi ja­minan produk halal selama
Kasi Bimbingan Masyarakat (Bi­ pelaku usaha untuk memproduksi mengkonsumsi. “Kehalalan produk
mas) Islam, Kantor Kemenag Kota dan menjual produk halal,” ujarnya. adalah kewajiban bagi setiap mus­
Su­rabaya Muhammad Ali Faiq me­ Untuk mengetahui layak tidaknya lim. Selain itu dapat mendongkrak
PEMIMPIN REDAKSI / PENANGGUNG ngatakan pihaknya baru mencatat produk halal tersebut, pi­haknya ting­kat kepercayaan konsumen.
JAWAB: Nofilawati Anisa. REDAKTUR: 102 pelaku usaha yang mendaftar bersama Badan Penga­wasan Obat Prosedur untuk mendapatkan
Lambertus Hurek, Rahmat Adhy Kurniawan, produk halal. dan Makanan (BPOM) melakukan sertifikat halal yang cukup ketat,
Nurista Purnamasari. SEKRETARIS REDAKSI: Rata-rata yang didaftarkan pengecekan apabila produk tersebut menjadikan konsumen percaya
Erta Damaryanti. STAF REDAKSI SURABAYA: IST
adalah jenis makanan ringan dan sudah diajukan pen­daftaran ke terhadap produk yang ada label DILESTARIKAN: Sejumlah petugas saat mengenakan
Mahrus, Guntur Irianto, Mus Purmadani,
Rahmat Sudrajat, Lukman Al Farisi. FOTOGRA-
kemasan. Sedangkan untuk produk Kemenag. Penge­cek­an mulai bahan halal,” pungkasnya. (rmt/opi) baju adat untuk mengurai ketegangan peserta tes SKD.

Ubaya Bebaskan Uang Kuliah Atlet PON Jatim


FER: Andy Satria Budiono, Suryanto. BIRO
JAKARTA: Poeji Rahardjo (Kepala). IKLAN:
Dwi Retno Wahyuningtyas (Manager Display),
Lainin Nadziroh (Manager Advertorial), M Afik
MS, Abdullah Munir, Nurul Afiah. PEMASA-
RAN: Indra Wijayanto (Manager/ Koordinator KALI RUNGKUT– Civitas akademika Salah satu Atlet mahasiswa Ubaya,
Event), Ferry Sujimat. KOORDINATOR Uni­versitas Surabaya (Ubaya) me­ Fransisca Inge mengungkapkan jika
ONLINE: Wijayanto. LANGGANAN: Rp 65.000 nyambut kedatangan mahasiswa mereka dirinya bersama tim sangat senang
/ bulan (Surabaya, luar kota plus ongkos kirim); yang menjadi anggota Kontingen Jawa serta mengucapkan terima kasih atas
TARIF IKLAN: Halaman 1: Rp 60.000 / mm
Timur pada PON XX Papua. perhatian dan dukungan yang diberikan
kolom, Halaman 3: Rp 50.000 / mm kolom,
Iklan Display Full Colour: Rp 45.000 / mm
Penyambutan ini menurut Rektor Ubaya, segenap si­vi­tas akademika Ubaya.
kolom, Black White: Rp 37.500 / mm kolom. Benny Lianto merupakan apre­siasi kepada Perolehan medali emas yang diraih oleh
Iklan Advertorial FC Rp 35.000 / mm kolom. mahasiswa yang menjadi atlet yang telah tim Basket Jawa Ti­mur merupakan
Black White: Rp 25.000 / mm kolom. ALAMAT berjuang dan berkompetisi di ajang PON XX hasil dari kerja ke­ras yang telah
REDAKSI: Jalan Kembang Jepun 167-169 Papua. Ia menegaskan bahwa Ubaya selalu dipersiapkan kurang lebih selama 2
Surabaya, Telp: (031) 3559494. Iklan: (031) mendukung aktivitas dan prestasi tahun menghadapi PON XX Papua.
3559496, 3559498, 3559499, PEMASARAN:
mahasiswa tidak hanya di bidang akademik, Wakil Rektor III Ubaya di bidang Ke­
(031) 3559494. JAKARTA: Gedung Graha
Pena Lt 9, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta
tetapi juga non akademik ma­hasiswaan dan Alumni, Christina
Selatan 12210. TELP (021) 53699523, FAX “Ubaya ingin membentuk manusia seu­ FOTO ANDY SATRIA/RADAR SURABAYA Avan­ti juga mengatakan jika pihaknya
(021) 53661854. SIDOARJO: Ruko Graha tuhnya. Kita ingin mahasiswa tidak ha­nya ATLET MAHASISWA: Dua mahasiswa Universitas Surabaya menunjukkan gerakan-gerakan se­nantiasa memberikan dukungan
Niaga A1-3 Jalan Jenggolo Utara Sidoarjo. bertumbuh pada aspek akademik saja, na­ wushu di kampusnya, Selasa (19/10). Keduanya merupakan skuad Jatim di PON XX, dan penuh bagi mahasiswa yang memiliki
Telepon: (031) 8957687. GRESIK: Jl Pahlawan mun juga aspek non akademik. Oleh karena sukses mengoleksi dua emas, empat perak, satu perunggu. bakat dan mi­nat di bidang non akademik
No. 46 Gresik, Telp: (031) 99100200. SIUPP: itu,Kamimengapresiasiprestasimahasiswa perunggu. Empat mahasiswi Ubaya telah dan Ekonomika. Ditambah Amelia Ryan khususnya olahraga.
Nomor 073 / MENPEN SIUPP / 47 / 1986, tgl 8 mem­perkuat tim Basket Putri Jawa Ayu Ardhany dari Fakultas Teknik.
Maret 1986, PENERBIT: PT. Radar Media
di bidang non aka­demik dalam bentuk “Atas prestasi yang diraih maka Ubaya
Surabaya. PERCETAKAN: PT. Temprina Media beasiswa,”kata Benny, Selasa (19/10). Timur di ajang PON XX Papua 2021 se­ Mereka yang berkompetisi di PON XX akan memberikan apresiasi berupa
Grafika. ALAMAT PERCETAKAN: Jalan Para mahasiswa Ubaya yang berlaga di hingga berhasil meraih medali emas. Pa­pua 2021 datang dari berbagai provinsi beasiswa olahraga dengan potongan UPP
Sumengko Km 30-31 Wringinanom, Gresik. PON XX Papus berhasil meraih tujuh Empat mahasiswi tersebut yaitu Christine di Indonesia. Mulai dari Jawa Barat, Jawa dan USP hingga 100 persen bagi
DIREKTUR: Lilik Widyantoro. medali yang terdiri dari dua medali emas, Al­dora Tjundawan, Fransisca Inge dan Timur, Jawa Tengah, Bali, Sulawesi Sel­ mahasiswa atlet yang membawa pulang
empat medali perak dan satu medali Devy Kartika Putri dari Fakultas Bisnis atan, dan Papua. medali,”pungkasnya. (rmt/rak)
layouter: anang yulianto
radar surabaya
bisnis
PEDOMAN PELAKU BISNIS di JAWA TIMUR
Rabu
20 Oktober 2021 3

Sepanjang 2021, Transaksi Uang Pergudangan dan Rumah Tapak


Akan Tetap Diminati Tahun Depan
Elektronik Diprediksi Capai Rp 284 T JAKARTA–Konsultan
properti Jones Lang La-
Salle (JLL) menilai sektor
properti pergudangan dan
rumah tapak akan tetap
JAKARTA–Bank Indo- mendapatkan respons ba­
nesia (BI) terus memperce- ik pada tahun depan. “Un-
pat digitalisasi sistem tuk tahun 2022 mungkin
pembayaran di Indonesia. kita mulai dari sektor pro-
Hal ini untuk mendukung perti yang memiliki pemu-
akselerasi ekonomi keu- lihan cepat, di mana kita
angan digital nasional. melihat sektor perguda­
Gubernur BI Perry War- ngan diperkirakan akan
jiyo mencatat, nilai trans- tetap menerima respons
aksi Uang Elektronik (UE) baik dari pasar yakni dari
sampai dengan triwulan para pelaku e-commerce,
III 2021 meningkat 45,05 penyedia jasa logistik
persen (year on year/yoy). mengingat kalau kita ban- ABDULLAH MUNIR/RADAR SURABAYA

Angka itu setara Rp 209,81 dingkan pasokan yang ada DEMAND TETAP ADA: Meski terdampak pandemi, namun pemulihan
triliun. “Dan diproyeksi- terbatas hanya sekitar 2 sektor properti khususnya pergudangan relative cepat.
kan nilai transaksi UE juta meter persegi jika di- up yang bertumbuh pesat memang secara historis dido-
meningkat 38,75 persen bandingkan dengan nega- saat ini cenderung mencari minasi oleh investor indivi-
(yoy) hingga mencapai Rp ra-negara lain,” ujar Head ruang gudang yang berlo- dual,” kata Yunus.
284 triliun untuk ke- of Research JLL Indonesia kasi dekat dengan pusat Hal senada juga disam-
seluruhan tahun 2021,” Yunus Karim di Jakarta, kota Jakarta dan kota-kota paikan oleh Country Head
ujarnya dalam video kon- Selasa (19/10). besar lainnya seperti Sura- JLL Indonesia, James Allan
ferensi Hasil Rapat De- Menurut Yunus, pi- baya, Semarang, dan Ban­ yang mengatakan bahwa
wan Gubernur (RDG) Bu- haknya melihat dari inves- dung. “Permintaan yang beberapa sektor terbukti
lanan BI - Oktober 2021, tor dan pengembang juga sehat ini membuat tingkat tangguh di tengah pandemi
Selasa (19/10). tetap aktif untuk memba­ hunian ruang gudang mo- Covid-19, khususnya logis-
Selain nilai transaksi ngun kawasan perguda­ dern di Jabodetabek cukup tik (pergudangan), pusat
UE, Perry menyebut, nilai ngan modern baru yang stabil di angka 93 persen,” data atau data centre, dan
transaksi digital banking dilihat dari sisi perminta- kata Farazia. rumah tapak. “Pandemi
sampai dengan triwulan an yang juga cukup sehat. Sektor properti lainnya me­rupakan periode yang
III 2021 juga mengalami Dalam kesempatan sama, yang akan masih mendapat- menantang bagi sebagian
peningkatan sebesar 46,72 Head of Industrial JLL Indo- kan respons baik di tahun besar pasar properti. Na­
persen (yoy). Atau menjadi nesia Farazia Basarah me- depan adalah rumah tapak, mun demikian, beberapa
Rp 28.685,48 triliun. nyampaikan bahwa selama hal ini dikarenakan peruma- sektor terbukti tangguh di
“Dan diproyeksikan nilai SURYANTO/RADAR SURABAYA
kuartal III tahun ini permin- han tapak mendapatkan re- tengah pandemi, khusus-
CASHLESS: Makin masifnya penggunaan uang elektronik, salah satunya untuk membayar transportasi umum.
transaksi digital banking taan positif didominasi oleh spons yang cukup baik dari nya logistik, pusat data
tumbuh 43,04 persen (yoy) nomi dan keuangan digital dan kemudahan sistem Standar Nasional Open API penyedia jasa logistik yang pembeli. “Kita melihat bah­ atau data centre, dan ru-
mencapai Rp 39.130 trili- akan terus tumbuh seiring pembayaran digital, serta Pembayaran (SNAP) dan terus berekspansi dengan wa rumah tapak merupakan mah tapak. Ketiga sektor
un untuk keseluruhan ta- meningkatnya akseptasi akselerasi digital banking. reformasi regulasi, serta menyewa ruang gudang di salah satu tipe perumahan ini berpotensi untuk terus
hun 2021,” terangnya. dan preferensi masyara- “Berbagai program digi- rencana implementasi BI- area Jabodetabek. yang diminati oleh pembeli, menjadi daya tarik bagi in-
Perry mengatakan, pe- kat. Khususnya untuk ber- talisasi sistem pembayaran, FAST, terus diakselerasi,” Selain itu, perusahaan e- jika dibandingkan dengan vestor lokal dan asing,” ujar
ningkatan transaksi eko- belanja daring, perluasan seperti perluasan QRIS, ujarnya. (mer/nur) commerce, khususnya start- sektor kondominium yang James Allan. (ant/nur)

Komisi B Dorong Pengelolaan Wisata Komisi D DPRD Jatim Dukung Sanksi


Bisa Berkontribusi untuk Desa Tegas Industri yang Cemari Lingkungan
PenggodoKan Rancangan Peraturan Dae­ Di sisi lain, Amar menyebut, pihaknya menyadari
rah (Raperda) Pemberdayaan Desa Wisata, pentingnya raperda tersebut. Sebab, nantinya bisa Komisi D DPRD Jawa rena airnya tercemar, war­
tengah menjadi konsentrasi Komisi B DPRD Ja­ jadi payung hukum dalam pengembangan desa Timur mendukung langkah ga pun protes hingga aju­
tim. Diharapkan raperda inisiatif dewan ini dapat wisata. “Ini sudah banyak ditunggu oleh pemerin­ DPRD Kabupaten Blitar kan gugatan class action,”
rampung di tahun ini. Komisi B saat ini tengah tah kabupaten/kota, khususnya teman­teman untuk mendatangi PT terangnya.
serius menggali seluruh masukan dan aspirasi pokdarwis, lembaga desa yang mengelola wi­ Greenfields di Malang dan DPRD maupun dinas
dari berbagai pihak. Di antaranya memonitoring sata. Selama ini kan belum ada payung hukum­ di Blitar untuk mencari ta­ terkait di Pemkab Blitar,
langsung pengelolaan wisata salah satu kawasan nya. Saya kira ini penting dan mendesak sehing­ hu perbandingan pengelo­ lanjut Mujib, sebenarnya
di Pacet, Mojokerto, Kamis (14/10) lalu. ga tahun ini harus kita selesaikan,” ujarnya. laan sapi perah yang be­ seringkali memperingat­
Wakil Ketua Komisi B DPRD Jatim Amar Saifud­ Sementara itu, anggota Komisi B DPRD Jatim nar dan tidak. Bahkan Ko­ kan PT Greenfields terkait
din mengatakan, di antara klausul yang Mochammad Alimin menambahkan, nanti­ misi Bidang Pembangu­ IPAL dan AMDAL. Namun
nanti bakal diatur adalah penekanan ob­ nya lewat perda tersebut perhatian pe­ nan ini akan melakukan surat peringatan itu diabai­
jek wisata di desa, harus memberikan merintah pada para pegiat wisata da­ pendampingan jika diper­ kan. “Pemkab bahkan su­
manfaat atau kontribusi kepada pat semakin maksimal. “Ini sangat lukan. Hal tersebut disam­ dah merekomendasi su­
masyarakat desa. “Bukan hanya penting jadi payung hukum pem­ paikan Ketua Komisi D MASYARAKAT KENA DAMPAK: Komisi D DPRD Jatim saat paya ditutup jika IPAL­nya
kontribusi ekonomi misalnya PKL, prov untuk memberikan program DPRD Jatim Kuswanto menemui kunjungan DPRD Blitar yang wadul soal penanganan tak diperbaiki, sebab jika
tapi kita harap ada kontribusi lang­ bantuan kepada insan pariwisata saat menerima kunjungan limbah perusahaan sapi perah. memasuki musim hujan di­
sung ke desa,” katanya. terutama pokdarwis. Pemerintah Komisi 3 DPRD Kabupa­ khawatirkan jebol lagi,”
Hal itu dianggap penting, lan­ daerah harus turun, pemprov juga ten Blitar, Senin (18/10). Sementara itu, Wakil besar ada dua. Ironisnya, ungkapnya.
taran dalam beberapa temuan harus memfasilitasi suksesnya pro­ Yakni untuk berkoordinasi Ketua DPRD Kabupaten keberadaan perusahaan Menurutnya, sejak ta­
Komisi B, pengelolaan obyek wi­ gram desa wisata,” ungkap politisi sekaligus meminta Blitar Mujib menga­ itu sangat minim baik me­ hun 2019, DLH sudah ada
sata yang dikelola beberapa Partai Golkar tersebut. dukungan terkait takan, warga se­ nyangkut CSR maupun peringatan terkait IPAL
Amar Saifuddin  langkah pansus kitar lokasi pab­ PAD. Serapan tenaga ker­ dan AMDAL. Tapi karena
pihak belum memberikan Wakil Ketua Komisi B DPRD Jatim
Menurut Alimin, tentu hal ter­
kontribusi kepada desa se­ sebut butuh diperhatikan DPRD Ka bu­ rik telah me­ ja juga minim karena se­ itu menjadi kewenangan
tempat. Tahapan untuk melahirkan peraturan mengingat potensi luar biasa yang bisa dimaksi­ paten ini da­ lakukan gu­ mua sudah serba meka­ kementerian untuk inves­
daerah itu, saat ini masih terus berlangsung. malkan dengan di desa wisata. Apalagi, biasanya lam mena­ gatan class nik. “Anehnya, untuk pen­ tasi asing, sehingga terke­
Politisi PAN itu mengungkapkan, naskah aka­ pengembangan desa wisata bakal linier dengan ngani persoa­ action ter­ golahan limbah justru dila­ san ada pembiaran. Maka­
demik di tingkat komisi sudah diselesaikan. “Ke bergeraknya UMKM masyarakat sekitar. “De­ lan PT Green­ hadap PT kukan secara manual, be­ nya kami berkoordinasi
depan ini akan kita serahkan ke Bapemperda ngan banyaknya wisatawan yang datang, tentu fields Indo­ Green­ lum ada teknologi yang di­ dengan Pemprov Jatim
untuk segera diputuskan dibawa ke paripurna. nanti UMKM harapannya bisa lebih berjalan nesia dengan fields Indo­ pakai. Limbah yang dibu­ barangkali bisa menjem­
Targetnya tahun ini selesai,” ungkapnya. dan lancar,” pungkasnya. (mus/nur) masyarakat ter­ nesia ter­ ang belum lewat proses batani,” tambahnya.
dampak pence­ Kuswanto kait dugaan yang benar, sehingga ke­ Anggota Komisi D DPRD
maran lingku­ Ketua Komisi D DPRD Jatim pencema­ tika dibuang sangat me­ Jatim Guntur Wahono me­
ngan yang di­ ran lingku­ rusak lingkungan dan me­ nyatakan, pihaknya sudah
duga bersumber dari lim­ ngan yang di sebabkan rugikan warga sekitar,” empat kali bersurat untuk
bah perusahaan sapi pe­ oleh limbah yang dibuang kata Mujib. melakukan kunjungan la­
rah itu. oleh perusahaan sapi pe­ Padahal, PT Greenfields pangan terkait laporan war­
“Sebenarnya Dinas Ling­ rah tersebut. “DPRD Ka­ yang ada di Malang justru ga sekitar pabrik tapi ditolak
kungan Hidup Provinsi juga bupaten Blitar juga sampai aman­aman saja karena sehingga terpaksa DPRD
sudah memberikan pinalti membentuk pansus kare­ sudah memenuhi prose­ Jatim datang tanpa koordi­
terhadap PT Greenfields na sudah berulang kali PT dur. Bahkan beberapa nasi. “Kita senang banyak
Blitar karena Analisis Me­ Greenfields diingatkan un­ waktu lalu bak penampu­ investor masuk, tapi jangan
ngenai Dampak Lingku­ tuk memperbaiki IPAL tapi ngan limbah be rukuran sampai merusak lingku­
ngan (AMDAL) dan Instal­ tak kunjung ada perbai­ 75x75 meter jebol, sehing­ ngan dan membuat per­
asi Pengolahan Air Lim­ kan, sehingga masyara­ ga tumpah ke sungai dan air soalan dengan warga ma­
bah (IPAL) tidak meme­ kat yang terdampak me­ sumur warga menjadi bau syarakat sekitar. Lokasi
nuhi persyaratan, sehing­ ngajukan gugatan class karena tercemar. “Sungai perusahaan itu awalnya
ga rawan mencemari ling­ action,” katanya. sekitar lokasi pabrik itu perkebunan tapi berubah
HARUS UNTUNGKAN WARGA: Rombongan Komisi B DPRD Jatim saat melakukan monitoring terhadap kungan dan sekarang ter­ Perusahaan sapi perah masih dipakai mandi cuci jadi peternakan,” kata po­
pengelolaan wisata di Pacet, Mojokerto bukti,” katanya. di Kabupaten Blitar yang dan kakus oleh warga. Ka­ litisi PDIP ini. (mus/nur)

layouter: edy subagiardjo


RADAR SURABAYA
RABU
20 OKTOBER 2021 4

Bekuk Penyelundup
n WARGA BINAAN

Enam Kg Sabu
dari Malaysia
IST
Dua Kurir Jaringan
DAPAT ASIMILASI: Sejumlah narapidana mem-
peroleh asimilasi di salah satu Lapas di Jatim.
Sokobanah Dicokok
AHMAD YANI-Polisi meng­­
7.658 Napi gagalkan peredaran enam ki­
logram sabu jaringan So­ko­

Bebas Lewat banah, Sampang, Ma­dura.


Tersangka Lukman, 30, dan

Asimilasi
Zai­nal, 28, warga Dusun Ka­
rang Kokap, Kelurahan Sruni, SURYANTO/RADAR SURABAYA

Kecamatan Jenggawah, Jem­ JARINGAN LAMA: Tersangka Lukman dan Zainal diamankan di Polda Ja-
tim, Selasa (19/10).
SEBANYAK 7.658 warga binaan di ber. Dari tangan kedua ter­
Ja­wa Timur bebas melalui program sangka, polisi menyita ba­rang nops Ditresnarkoba AKBP empat kilogram (penerima)
asi­­milasi dan integrasi rumah. Angka itu bukti 6 kg sabu-sabu. Sam­sul Makali me­namb­ah­ masih diselidiki,” tegasnya.
me­rupakan akumulasi sejak Januari 2021. Kabid Humas Polda Jatim kan, tersangka sudah dua kali Tersangka Lukman dan
Kepala Kanwil Kemenkumham Jatim Kom­bes Pol Gatot Repli Han­ menerima kiriman paket sabu ZN menerima paketan sabu
Krismono mengatakan, pihaknya doko mengungkapkan, ter­ung­ narkoba Polda Jatim. logram. Jadi, barang buk­ti to­tal dari Malaysia. atas suruhan SY yang saat
melakukan upaya untuk mengurangi kapnya kasus pengiriman Setibanya di depan SDN 1 6 kilogram sabu,” ujar Ga­tot di ”Mereka kurir. Sementara ini ditetapkan sebagai buron.
kelebihan penghuni di dalam rutan serta sabu berawal dari informasi Jatisari, Jalan Pangeran Di­po­ Mapolda Jatim, Se­lasa (19/10). setiap pengiriman sabu berat Dari tangan tersangka, polisi
lapas di seluruh Jatim. Sebab, overload pe­tugas bea cukai Pelabuhan negoro, Desa Jatisari, Jeng­ga­ Gatot mengatakan, barang 2 kilogram mendapatkan me­nyita sabu enam kg, dua
itu sudah mencapai 109 persen. Tan­jung Perak, Surabaya, Ka­ wah, pelaku dicokok setelah bukti sabu tersebut dikirim upah Rp 20 juta,” katanya. Se­ HP, dua kardus, satu unit
”Itu diperparah dengan kondisi mis (7/10). Petugas mencurigai menerima paket sabu dua kg. dari seseorang di Malaysia telah barang diterima, sabu motor Sho­gun, tiga bungkus
pandemi yang belum tuntas sepenuh­ tiga paket yang diduga berisi ”Tersangka LK, warga Jem­ber, meng­gunakan jalur laut ke hen­dak dikirim ke Sokobanah, plastik berisi sabu 0,85 gram,
nya. Jika lapas terlalu penuh, pagebluk sa­bu dengan alamat penerima dan JM asli Sokobanah, Sam­ Surabaya. Dirresnarkoba Sam­pang, dan Jember. ”Sabu sebuah tim­bangan elektrik,
juga akan semakin sulit dikendalikan ber­beda. Selanjutnya, petugas pang. Barang bukti awal­nya 2 Polda Jatim Kombes Pol Han­ diedarkan di Madura dan dan 19 lem­bar plastik klip
karena tidak mungkin dilakukan jaga ber­koordinasi dengan Dit­res­ ki­logram, me­ngem­bang 4 ki­ ny Hidayat melalui Ka­ba­g­bi­ daerah lain. Sementara yang kecil. (rus/rek)
garak,” katanya, Selasa (19/10).

Palsukan Dokumen, Kakek


Kanwil Kemenkumham Jatim saat
ini menjalankan kebijakan Permen­
kumham Nomor 24 Tahun 2021. Isinya
tentang syarat dan tata cara pem­berian
asimilasi, pembebasan ber­syarat, cuti
menjelang bebas, dan cuti ber­syarat
bagi narapidana dan anak dalam
rangka pencegahan dan pe­nang­
Dicokok di Rungkut Kidul
WONOCOLO-Umar Hadi, di Jalan Siwalankerto, Kamis mendapatkan blanko dari te­
gulangan penyebaran Covid-19.
Biasanya, kata Krismono, asimilasi warga Jalan Rungkut Kidul (30/9), sekitar pukul 22.00. mannya di Probolinggo yang
itu dilakukan di tempat yang sudah VI, bakal menghabiskan ma­ Umar lalu diringkus. Se­telah sudah meninggal dunia.
disediakan lapas atau di lokasi-lokasi sa tuanya di penjara. Kakek diinterogasi,iame­ngakumem­buat Kemudian diisi tersangka
ker­ja sosial. Namun, dengan 66 tahun itu dicokok polisi se­ sendiri doku­men palsu tersebut. dengan tulisan tangan dan
kebijakan tersebut warga binaan bisa telah terbukti membuat dan ”Di kosnya, sekitar Bungurasih, tanda tangan pejabat terkait.
menjalankanya di rumah. menjual dokumen palsu be­ ditemukan beberapa ijasah palsu ”Untuk memesan buku
Ada beberapa syarat yang harus rupa buku nikah dan ijasah. S1,bukunikahpalsu,danbeberapa nikah dikenakan harga Rp 1
di­penuhi oleh narapidana. Misalnya, Kasus pemalsuan dokumen stempel ber­bagai jenis,” ujar ju­ta, kalau ijazah S1 seharga
berkelakuan baik dan aktif dalam ini terbongkar setelah polisi Kapolsek Wo­nocolo Kompol 2,5 juta. Semua yang me­nger­ IST

pro­gram pembinaan. Selain itu, pihak menerima informasi dari Roycke melalui Kanit Reskrim jakan tersangka,” beber­nya. MODUS LAMA: Terduga pelaku penggelapan motor di kawasan Dukuh
masyarakat. Pelaku saat itu Iptu Ristitanto, Selasa (19/10). Mantan Kanit Reskrim Kupang.
lapas atau rutan akan memastikan
kejelasan keluarga atau penjamin. hen­dak menyerahkan do­ Risti menjelaskan, dari ha­ Polsek Sawahan ini me­nyebut,
Tak hanya itu. Petugas lapas dan
rutan juga akan menggandeng Balai
kumen palsu buku nikah
mirip asli kepada seseorang
sil penyidikan, tersangka
me­rupakan residivis kasus
se­rupa. Dia pernah ditangkap
pihaknya masih men­dalami
kasus pemalsuan do­kumen ini.
Sang kakek dijerat pasal 263
Karyawan Digendam,
Motor Dibawa Kabur
Pemasyarakatan (Bapas) untuk
melakukan sidang Tim Pengamat po­lisi pada tahun 2008 lalu ayat 1 jo pasal 266 ayat 1 KUHP
Pemasyarakatan (TPP). ”Sidang ini dan dihukum selama kurang ten­tang pemalsuan dokumen
yang akan menentukan apakah warga lebih satu tahun penjara. atau akta otentik dengan an­
binaan berhak mendapatkan asimilasi Menurut Risti, dalam men­ caman hukuman maksimal DUKUH KUPANG-Aksi ngan­tar ambil uang,” ungkap
dan integrasi atau tidak,” paparnya. ja­lankan aksinya tersangka enam tahun pen­jara. (rus/rek) pe­nipuan dan penggelapan teman kerja korban, Devi,
Hingga saat ini sudah ada 5.352 warga motor dengan modus gendam Selasa (19/10).
binaan yang telah mendapatkan hak kembali terjadi. Kali ini kor­ Saat itu, pelaku diantar
asimilasi. Sedangkan 2.306 narapidana bannya Hilman, karyawan korban mengendarai motor
lainnya mendapat hak integrasi. out­let makanan di Jalan Du­ Honda Beat miliknya. Na­
Misalnya, pembebasan bersyarat, cuti kuh Kupang Nomor 58, Su­ mun, sesampai di Jalan Du­
menjelang bebas dan cuti bersyarat. Jika rabaya. Akibat ulah pelaku, kuh Kupang Timur, korban
ditotal ada 7.658 warga binaan yang motor Honda Beat warna di­t urunkan dari motor
dibebaskan melalui kebijakan tersebut. merah L 2064 KL milik kor­ dalam keadaan tidak sadar.
”Ini bukan obral hukuman, tapi ban amblas. Se­mentara motor dibawa
menjadi upaya kami untuk Informasi yang dihimpun kabur pelaku. “Kejadian
mengendalikan jumlah warga binaan di Radar Surabaya, aksi pe­ni­ gen­dam di Dukuh Kupang
lapas/rutan agar tidak memperparah puan dan penggelapan mo­ Timur sekitar pukul 15.30.
kondisi pandemi,” terangnya. (far/rek) tor itu terjadi Jumat sore Korban ditinggal, motornya
(15/10). Awalnya, dua pe­la­ dibawa lari,” jelasnya.
n PENCULIKAN ku da­tang ke gerai makanan Devi melanjutkan, korban
tem­pat kerja korban me­me­ mengalami kerugian satu

Bocah SD Diculik, san ma­kan­an dalam jumlah


ba­nyak. Ti­dak lama ke­m­u­
unit motor. Atas kejadian
ini, pihak korban sudah

Kabur di SPBU IST


dian pelaku berdalih belum men­datangi kantor polisi
BELUM KAPOK: Umar Hadi mem­bawa uang. untuk melapor. Hanya saja,
diamankan bersama se­jumlah “Pelaku meminta tolong ka­rena BPKB di bank kor­
BOCAH 12 tahun diduga diculik saat dokumen palsu. te­man saya, Hilman, asal ban belum melapor secara
hendak ke sekolahnya di SDN Jemur Du­­kuh Kupang untuk me­ ter­tulis. (rus/rek)
Wonosari I, Surabaya, Selasa (19/10) si­
ang. Korban MI, laki-laki, murid kelas
VI, berhasil kabur meskipun sempat di­
paksa masuk ke dalam mobil.
Korban langsung lari dan melapor­
kan ke penjaga sekolahnya. Penjaga
sekolah lantas melaporkan ke Polsek Bandit Paling Muda Ternyata Residivis
Wonocolo. Hingga akhirnya dilapor­
kan ke SPKT Polrestabes Surabaya. Komplotan jambret yang ditang- Jalan Dupak Pasar Ba­ru,
Agus menceritakan, awalnya korban kap Unit Jatanras Satreskrim Surabaya; DG, 21, war­ga Jalan
hendak mengikuti simulasi pembelaja­ Polrestabes Surabaya ternyata Rembang Utara, Su­rabaya; dan
ran ta­tap muka (PTM). Ia seharusnya tidak hanya sekali beraksi. Tiga NT, 17, warga Ja­lan Dupak
mengikuti sesi pertama, namun lupa dari tujuh bandit itu ikut menjam- Bandarejo, Su­rabaya.
sehingga da­tang pada sesi kedua. Saat bret di Jalan Kupang Jaya, ”Mereka ini bertugas
jalan kaki da­ri rumahnya ke sekolah, Surabaya. menghalang-halangi laju motor
tiba-tiba ia dibe­kap oleh seseorang dan korban saat itu,” kata Kapolres­
Guntur Irianto
dimasukkan ke mobil. tabes Surabaya Kombes Pol
Selanjutnya, korban berada di mobil Wartawan Radar Surabaya
Akhmad Yusep Gunawan.
bersama tiga orang pria. Korban mengaku ADAPUN empat tersangka Selain tiga tersangka itu,
tidak kenal sama sekali. ”Mobil sempat lainnya bergantian melakukan SURYANTO/RADAR SURABAYA polisi juga mengamankan
membawanya dan berhenti di SPBU seki­ penjambretan di dua lokasi lain. KAMBUHAN: Kapolrestabes Surabaya Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan menginterogasi tersangka jam- komplotan lainnya. FA, 28,
tar Jemursari. Saat itu, korban berontak Tiga bandit bertugas meng­ bret yang beraksi di Jalan Kupang Jaya, Surabaya. warga Jalan Dupak Pasar Baru;
dan lari. Kemudian saya tanya dan ia halang-halangi laju kendaran Putra, Selasa (19/10). penjambretan,” jelas Agung. Jalan Kupang Jaya, Surabaya. RB, 24, warga Jalan Tembaan;
menceritakan semuanya,” ujarnya. korban. Kemudian AM dan CT Tersangka NT pernah Para tersangka mengaku Bahkan, Edi Sutrisno, 50, DN, 21, warga Sukomanunggal,
Kapolrestabes Surabaya Kombes Pol Ak­ yang menjadi eksekutor. ditangkap karena kasus tidak menarget korban di salah warga Desa Kuncup, Pucuk, Surabaya; dan AM, 21, Jalan
hmad Yusep Gunawan membenarkan ada­ Tersangka NT, 17, warga jambret. Kemudian bebas dan satu jalan di Surabaya saja. Lamongan, meninggal dunia di Genting, Surabaya. Mereka
nya kejadian tersebut. Korban bersama Dupak Bandarejo, Surabaya, melakukan pembegalan lagi. Mereka berkeliling dulu untuk lokasi kejadian. masih komplotan dengan ketiga
orang tuanya pun melapor ke SPKT Pol­ me­mang paling muda tapi paling Ternyata AM yang buron juga mencari korbannya. ”Mereka Penyelidikan yang di­lakukan tersangka dan sudah beraksi
restabes Surabaya. Ia berharap masyara­kat berpengalaman di dunia pen­ residivis kasus serupa. Hasil beroperasi keliling Surabaya. Satreskrim Pol­res­tabes tiga lokasi lainnya.
lebih hati-hati, terutama orang tua. jambretan. ”NT pernah ditangkap penyidikan, ketujuh tersangka Jika menemukan sasaran baru Surabaya untuk meng­ung­kap ”Mereka masih satu kom­
”Ini menjadi pelajaran bagi kita se­ dan ditahan karena kasus yang yang diamankan ini merupakan mereka beraksi. Biasanya penjambretan tersebut mem­ plotan. Mereka juga beraksi
mua baik guru maupun wali murid sama,” ujar Kasatreskrim teman sepermainan. mereka beraksi di wilayah buahkan hasil. Diduga, ter­ de­ngan tiga tersangka yang
agar memperhatikan anak-anak. Ka­ Polrestabes Surabaya Kompol ”Rumahnya tidak jauh, Surabaya Barat,” tuturnya. sangka ada lima orang. Ti­ga di ber­aksi di Kupang Jaya, namun
mi sudah identifikasi pelakunya,” tu­ Mirzal Maulana melalui Kanit mereka sering bertemu dan Pekan lalu, satu keluarga jadi antaranya berhasil di­bekuk di l­okasi lain,” terang Yusep
tur Yusep. (gun/rus/rek) Jatanras AKP Agung Kurnia diduga merencanakan korban bandit saat melintas di polisi. Tersangka BA, war­ga Gunawan. (*/rek)
layouter: robet
RADAR SURABAYA
KATA DATA RABU
20 OKTOBER 2021 5

240 Ribu PKL dan


Kata Mereka
Joko Widodo
Presiden RI

Pedagang Warung Sudah


“Satu juta dua ratus
ribu cukup, menurut
hitungan kita cukup,
dan dimulai pertama
kali di Malioboro,
Yogyakarta.”

Terima Bantuan Tunai


JAKARTA - Pande­
Airlangga Hartarto
Menko Perekonomian RI

“Bantuan akan diserahkan


langsung oleh para
petugas dan ada tanda
mi Covid-19 menyerang terima bagi penerima
bantuan dan disertai
seluruh aspek kehidu­ dokumentasi foto.”
pan masyarakat, terma­
suk perekonomian rak­ Sri Mulyani I
yat. Hampir semua Menteri Keuangan RI
orang merasakan dam­
paknya akibat kebijakan “Berarti Rp 600 miliar buat
pembatasan aktivitas TNI dan Rp 600 miliar
buat Polri diteruskan
dan mobilitas. Apalagi untuk masyarakat,
bagi pelaku usaha mikro terutama PKL. Jadi ini
dan kecil (UMK) yang dananya Rp 1,2 triliun.”
omzetnya menurun dras­
tis sejak adanya PPKM. Gibran Rakabuming
Pemerintah pun Wali Kota Surakarta
mengeluarkan Program
“Saya mohon untuk para
Bantuan Tunai untuk penerima ini dimanfaatkan
Pedagang Kaki Lima baik-baik bantuannya untuk
dan Warung (BT-PKLW) ISTIMEWA modal kerja atau melakukan
yang termasuk dalam TAMBAHAN MODAL: Presiden Joko Widodo (kiri) bersama ekspansi agar usahanya
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto (dua dari kiri) dapat berkembang lagi.”
Klaster Perlindungan memberikan bantuan kepada perwakilan PKL dan pemilik
Sosial (Perlinsos) di Pro­ warung di kawasan Malioboro, Yogyakarta, 9 Oktober lalu.
gram Pemulihan Ekono­ Kombes Pol A Yusep Gunawan
rifikasi itu akan meneri­ saran manfaat yang Kapolrestabes Surabaya
mi Nasional (PEN). Pro­
gram ini untuk meleng­ ma undangan pengambi­ didapatkan sebesar Rp “Bantuan uang tunai
kapi program pemerin­ lan bantuan di Kantor 1,2 juta yang dibayarkan tersebut merupakan bantuan
tah yang sudah berjalan Polres atau Kodim se­ sekali untuk setiap PKL dari pemerintah pusat,
selama ini. tempat,” kata Airlangga, dan Pemilik Warung. diamanahkan kepada jajaran
Menteri Koordinator belum lama ini. Kriteria untuk PKL TNI-Polri untuk membantu
teknis penyalurannya.”
Perekonomian Airlang­ Airlangga juga menga­ dan Pemilik Warung
ga Hartarto mengata­ presiasi para petugas dan yang bisa mendapatkan
Eri Cahyadi
kan, saat ini jumlah ban­ bekerja dalam penyaluran adalah mereka yang ti­ Wali Kota Surabaya
tuan yang telah tersa­ program tersebut. Ia ber­ dak termasuk dalam
lurkan di seluruh Indo­ harap, penyaluran bantu­ Daftar Penerima atau “Dan pemkot ini akan
nesia kurang lebih seba­ an BT-PKLW dapat berja­ Calon Penerima BPUM. menyalurkan tepat
nyak 240 ribu atau 24 lan lancar dan benar-benar Lokasi usahanya juga sesuai sasaran. Semoga
bermanfaat bagi warga
persen dari total target dapat membantu para harus berada di kabupa­ Surabaya yang
penyaluran. Mekanisme PKL dan pedagang wa­ ten atau kota yang me­ menerima.”
yang dilakukan, yaitu rung untuk menjaga usa­ nerapkan PPKM berda­
personel Polri dan TNI hanya yang terdampak sarkan Inmendagri No. Kombes Pol Ady Wibowo
terjun langsung untuk penerapan PPKM. 27 dan 28 Tahun 2021. Kapolres Jakarta Barat
mendata dan melaku­ Sebagai informasi, sa­ Serta, memenuhi per­
saran penerima sampai sya­­ratan yang ditentu­ “Dengan waktu yang
kan verifikasi PKL dan sudah ditentukan, mereka
pedagang warung yang akhir 2021 adalah seba­ kan yakni WNI, memiliki akan terima uang Rp 1,2
berhak menerima ban­ nyak 1 juta orang PKL e-KTP dan bukan me­ juta kemudian kami ambil
tuan BT-PKLW. dan PW yang disalurkan rupakan ASN, anggota dokumentasi untuk
“Calon penerima yang melalui TNI (500 ribu) TNI/Polri, pegawai dimasukkan ke dalam sistem
telah terdata dan terve­ dan Polri (500 ribu). Be­ BUMN/BUMD. (jpg/opi) sebagai pertanggungjawaban.”

NUSANTARA
Bupati Kuansing yang
Kena OTT KPK Punya
Harta Rp 3,7 Miliar
75 Ribu Keluarga di Bali Belum Terima Bansos JAKARTA ­- Menteri So­ sehingga saya minta para
JAKARTA-Bupati Kuantan Si­ sial Tri Rismaharini  me­ penerima PKH dijemput,”
ngingi (Kuansing) Andi Putra nyoroti jumlah Keluarga kata Risma.
terjaring operasi tangkap tangan Penerima Manfaat (KPM) Sebelumnya Risma telah
(OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi sebanyak 75 ribu yang be­ mengikuti rapat dengan
(KPK) pada Senin malam (18/10). Dia lum menerima bantuan sejumlah pemangku ke­
diamankan bersama ajudan dan enam sosial (bansos) di Bali. Di­ pentingan di Bali dalam
pihak lainnya. perkirakan dana yang ma­ rangka memadankan data
Menelisik total harta kekayaan sih tertahan sepanjang bantuan sosial. Ia turut
Andi Putra pada Laporan Harta Juli-September mencapai memastikan penerima
Kekayaan Penyelenggara Negara Rp 450 miliar. manfaat yang tiba di loka­
(LHKPN) yang dilihat JawaPos.com Oleh karena itu, Risma si agar langsung meneri­
pada laman elhkpn.kpk.go.id, Selasa ingin pihaknya menjemput ma bantuan secara tunai.
(19/10), tercatat Andi Putra  memiliki para penerima manfaat yang Risma juga mendorong
total harta kekayaan senilai Rp belum menerima bansos. Ia percepatan pemberian
3.724.520.000 atau Rp 3,7 miliar. turut menyarankan agar bantuan sosial oleh pe­
LHKPN itu dilaporkan pada 31 Maret KPM yang belum menerima merintah daerah, meng­
2021, saat akhir menjabat sebagai manfaat agar melakukan ingatkan bahwa bantuan
anggota DPRD Kabupaten Kuansing transaksi di sejumlah dae­ tersebut dapat mendorong
dari Fraksi Golkar. rah, seperti Kota Denpasar, roda perekonomian. “Ka­
Andi Putra tercatat memiliki harta Kabupaten Badung, Kabu­ lau sampai ribuan belum
berupa tanah dan bangunan yang ISTIMEWA paten Gianyar, dan Kabupa­ menerima bantuan, ini
tersebar sebanyak delapan titik di REHABILITASI BAKAU: Presiden Jokowi (dua dari kiri) bersama sejumlah duta besar negara sahabat menanam ten Tabanan. akan sangat berpengaruh
mangrove di Desa Bebatu, Kecamatan Sesayap Hilir, Kabupaten Tana Tidung, Kalimantan Utara, Selasa (19/10). Risma mengingatkan terhadap pemulihan eko­
Kota Kuangsing. Total harta tidak
bergerak milik Andi sejumlah Rp kepada pemerintah dae­ nomi. Kalau cair minimal

Pemerintah Rehab 600 Ribu Hektare Mangrove


3.150.000.000 atau Rp 3,1 miliar. rah (Pemda) untuk segera bisa beli telur. Beli beras.
Politikus Golkar itu juga tercatat mendistribusikan bansos Ada pergerakan ekonomi.
memiliki tiga kendaraan senilai Rp agar mendorong kegiatan Tapi kalau seperti ini, su­
860 juta. Kendaraan miliki Andi di JAKARTA - Presiden Joko Presiden Jokowi mengung­ menanam mangrove bersama ekonomi. Dikhawatirkan sah,” tegas Risma.
antaranya satu unit mobil Honda Widodo (Jokowi) menargetkan kapkan aksi menanam mang­ Presiden Jokowi, yaitu Duta KPM yang belum dicair­ Dia mengingatkan, kon­
Jeep 2012; satu unit motor Yamaha pemerintah dapat merehabili­ rove bersama dengan para duta Besar Ceko untuk Indonesia kan akan terkena blokir. disi perekonomian Bali ma­
Solo 2018; dan satu unit mobil tasi 600 ribu hektare hutan besar negara sahabat dan ma­ Jaroslav Dolecek beserta istri, ”Kalau masih ada ribuan sih belum sepenuhnya pu­
Mitsubishi Pajero 2019. mangrove di Indonesia hingga syarakat demi merehabilitasi Duta Besar Cili untuk Indone­ KPM belum cair, ekonomi lih. Dalam kondisi lesu,
Andi tidak tercatat memiliki harta tahun 2024. ”Target kita tiga hutan-hutan mangrove. ”Kita sia Gustavo Nelson Ayares Os­ di level bawah tidak berge­ anggaran negara berupa
bergerak, surat berharga, maupun tahun ke depan akan kita per­ tanam kembali sehingga yang sandron, Duta Besar Finlan­ rak. Sementara ini sudah bantuan sosial menjadi fak­
kas. Tetapi Andi mengaku memiliki baiki, kita rehabilitasi seba­ pertama akan menjaga dari dia untuk Indonesia Jari Sin­ pertengahan Oktober. Ka­ tor penting yang mendo­
utang sebanyak Rp 285.480.000. nyak 600 ribu hektare,” kata gelombang air laut yang ada, kari, Duta Besar Swiss untuk lau tidak segera dicairkan, rong geliat perekonomian.
KPK membenarkan pihaknya Presiden Jokowi di Desa Beba­ intrusi air laut, menjaga habi­ Indonesia Kurt Kunz, Wakil akan segera kena blokir,” “Kalau masih ada ribuan
melakukan operasi tangkap tangan tu, Kecamatan Sesayap Hilir, tat bagi spesies-spesies di hutan Duta Besar Brazil untuk Indo­ tutur Risma, Selasa (19/10). KPM belum cair, maka eko­
(OTT) terhadap Bupati Kuantan Kabupaten Tana Tidung, Kali­ mangrove, dan sekitar hutan nesia Daniel Barra Ferreira, Mantan wali kota Sura­ nomi di level bawah tidak
Singingi (Kuansing) Andi Putra. Tim mantan Utara, Selasa (19/10). mangrove,” ungkap Presiden. dan Country Director Bank baya itu pun turut men­ bergerak. Sementara ini su­
Satgas Penindakan KPK Presiden Jokowi menyam­ Spesies-spesies itu, antara Dunia Satu Kahkonen. cairkan secara langsung dah pertengahan Oktober,
mengamankan delapan orang dalam paikan hal tersebut seusai lain burung, ikan, kepiting, Turut hadir mendampingi Program Keluarga Hara­ Pak. Kalau tidak segera di­
OTT ini, salah satunya Bupati menanam mangrove bersama monyet, dan kekayaan flora Presiden, yaitu Menteri Ling­ pan (PKH) dan Program cairkan akan segera kena
Kuansing Andi Putra. “KPK sejumlah duta besar negara fauna lainnya. ”Di Kalimantan kungan Hidup dan Kehutanan Sembako di Bali. Ini dila­ blokir,” ingat Risma.
mengamankan beberapa pihak, sejauh sahabat dan masyarakat di Utara ini ada 180 ribu hektare Siti Nurbaya Bakar, Menteri kukan untuk mendorong Terkait hal itu dia memin­
ini ada sekitar 8 orang. Di antaranya Tana Tidung. ”Total luas hu­ hutan mangrove yang akan Sekretaris Negara Pratikno, pendistribusian bantuan ta agar pembayaran bansos
benar, Bupati Kuansing, ajudan dan tan mangrove kita yang meru­ kita lihat secara lebih detail Gubernur Kalimantan Utara sosial kepada masyarakat. yang belum cair, termasuk
beberapa pihak swasta,” ujar pelaksana pakan hutan mangrove terbe­ lagi dan akan kita rehabilita­ Zainal Arifin Paliwang, dan ”Saya datang ke sini kare­ yang belum cair sejak Janua­
tugas (Plt) juru bicara KPK, Ali Fikri sar di dunia seluas 3,6 juta si,” tambah Presiden. Bupati Tana Tidung Ibrahim na kartunya belum dise­ ri 2021, agar dibayarkan se­
dalam keterangannya. (jpc/opi) hektare,” tambah Presiden. Para duta besar yang turut Ali. (ant/opi) rah­­kan kepada penerima, cara tunai. (ant/opi)
layouter: andy firawan
radar surabaya
down town daily life l community l style
Rabu
20 Oktober 2021 6

Siapkan Wisata Kawasan Heritage,


n SurabayaPedia

Jalan Tunjungan Mulai Bersolek


T U N J U N G AN – J a l a n gas memulihkan ekonomi, Nenci menjelaskan, pi-
Tunjungan kembali bersolek. salah satunya dari sektor haknya harus mempercan-

Jembatan Merah, Sepanjang Jalan Tunjungan


oleh tim Dekorasi Dinas Ke-
wisata. Oleh sebab itu este-
tika kota akan ditingkat-
tik setiap kawasan jadi ti-
dak hanya pas ada event

Saksi Perjuangan
bersihan dan Ruang Terbuka kan, salah satunya di Jalan saja. Namun ketika ada
Hijau (DKRTH) Kota Sura- Tunjungan. “Ya agar lebih yang terlihat kurang enak
baya melakukan peremajaan cantik, jadi kami berikan dipandang langsung diper-
Melawan Penjajah dengan pengecatan pada ti-
ang lampu hias yang ada di
warna yang sesuai,” kata-
nya, Selasa (19/10).
cantik. “Jadi nggak nunggu
pas event saja tapi setiap
Jembatan Merah merupakan tepi jalan.  Tiang lampu tersebut sebe- ada yang kurang kami lang­
salah satu bangunan bersejarah dan Kasi Dekorasi Dinas Ke- lumnya terlihat kusam dan sung monitor dan dilaku-
menjadi saksi bisu saat arek-arek bersihan Ruang Terbuka berwarna coklat, kini dicat kan perbaikan,” terangnya.
Suroboyo berjuang melawan penjajah. Hijau (DKRTH) Anita Nenci berwarna hitam. Pengecatan Total sekitar sembilan
Jembatan Merah dibentuk atas Lia mengatakan, pengeca- itu dimulai dari samping Sio- lampu terpasang yang akan
kesepakatan Pakubowono II dari tan tiang lampu untuk la kemudian hingga ke- dipasang di sekitar jalan
Mataram dengan Vereenigde Oostin- mempercantik kawasan he- seluruhan tiang lampu di Tunjungan. Rencana ram-
dische Compagnie (VOC) sejak 11 ritage yang ada di jantung SURYANTO/RADAR SURABAYA
Jalan Tunjungan. Pihaknya pung selama kurang lebih
November 1743. kota Surabaya. Apalagi Su- AGAR LEBIH ESTETIK: Tim Satgas DKRTH Kota Surabaya mengecat tiang juga memperbaiki lampu tiga hari.
Di jembatan itu dulunya pernah rabaya akan mulai tancap lampu di Jalan Tunjungan, Selasa (19/10). gantung yang berhias bunga. l Ke Halaman 7
terjadi peristiwa pertumpahan darah
antara pejuang Indonesia melawan
penjajah. Banyaknya darah para
pejuang dan lawannya yang tumpah di
jembatan itu, maka jembatan itu pun
dinamakan Jembatan Merah. Jemba-
tan ini menjadi saksi tewasnya pemim-
pin angkatan bersenjata Inggris,
Brigadir AWS Mallaby di Surabaya.
Dalam perjanjian disebutkan bahwa
beberapa daerah pantai utara,
termasuk Surabaya, diserahkan ke
VOC, termasuk Surabaya yang
berada di bawah kolonialisme Belan-
da. Sejak saat itu, daerah Jembatan
Merah menjadi kawasan komersial
dan menjadi jalan satu-satunya yang
menghubungkan Kalimas dan Ge-
dung Residensi Surabaya. Jembatan
Merah berubaha secara fisik sekitar
tahun 1890-an, ketika pagar pemba-
tas diubah dari kayu menjadi besi.
Sementara itu Pustakawan Universi-
tas Ciputra Surabaya Chrisyandi Tri
Kartika mengatakan, pola pembangunan
rumah permanen orang-orang Eropa
hanya dilakukan di jalan utama. Me­
nurutnya, pemukiman bangsa Eropa ini
berada di sekitar Jembatan Merah dan
Simpang. “Kompleks ini dilengkapi
penerangan, jalan beraspal, air bersih,
trem, rumah toko, kantor pos, barak
militer, makam, gereja, kendaraan dan
sebagainya. Selain itu juga ada kantor
residen Surabaya,” ujarnya.
l Ke Halaman 7

Dolly, Dari Lokalisasi


Jadi Sentra Ekonomi
ANDY SATRIA/RADAR SURABAYA

YUMMY: Dini Satya (kanan) bersama rekannya menikmati sajian khas Singapura, yakni Laksa
Kampong Singapura di salah satu sentra kuliner kawasan Surabaya Barat, Selasa (19/10).

Nikmatnya Kuliner Laksa

Makanan Khas Singapura


Perpaduan Kebudayaan
SURYANTO/RADAR SURABAYA
Tionghoa dan Melayu
SEMANGAT BARU: Dolly kini menjadi sentra
UMKM yang memproduksi berbagai macam DUKUH PAKIS–Kuliner yang rindu terhadap ma-
produk, salah satunya alas kaki. Khas Singapura, Laksa, kini kanan yang memadukan
bisa dinikmati di Surabaya. elemen dan kebudayaan Ti-
Dolly begitu orang biasa menyebut Para pelancong tak perlu jauh- onghoa dan Melayu itu.
kompleks protitusi tersebar se-Asia jauh ke negara tetangga untuk “Jadi selama pandemi kan
Tenggara yang berada di Jalan Kupang bisa menikmati kelezatannya. orang ingin sekali ke Singapura
Gunung Timur. Namun, gemerlap dunia Tam Yulia Hamrik, pemilik karena rindu makanan khasnya,
bisnis esek-esek di Surabaya ini berakhir restoran laksa mengatakan, yaitu Laksa. Karena enggak bisa
pada 2014 lalu. Saat itu, Wali Kota kuliner Singapura itu memang keluar negeri, maka kami saji-
Surabaya Tri Rismaharini resmi sengaja dihadirkan di Sura- kan di sini,” katanya.
menutup kawasan Dolly dan sekitarnya. baya. Hal tersebut agar bisa ANDY SATRIA/RADAR SURABAYA
Kawasan prostitusi ini begitu terke- mengobati para pelancong l Ke Halaman 7 CITA RASA KHAS: Kuah laksa ini disesuaikan dengan lidah lokal sehingga tidak terlalu eneg.
nal, bahkan jika menyebut Surabaya
maka salah satu yang diingat pasti
Dolly. Nama gang ini merupakan nama
salah satu mami (germo) di lokalisasi
tersebut dan sangat beken pada masa Surabaya dan Bagian Dalam Jalan Raya Pos (3)
itu. Setiap malam, suara musik saling
bersahutan dari dalam kafe. Semakin
silau dengan cahaya lampu dan
wanita-wanita berpakaian seksi yang
Agar Pembangunan Lebih Mudah, Jalur Dicari yang Sudah Padat
secara terang-terangan dijajahkan. raya ini.
Namun ini hanya kisah masa lalu. Kisah seputar pembangunan Jalan
Mereka berani mengeluarkan
Sekarang Dolly menjadi sentra kerajinan Raya Pos pada masa pemerinta- dana besar, bahkan memperpan-
tangan di Surabaya, bergerak menjadi han Gubernur Jenderal Hindia jang pembangunan sampai Sura-
sentra ekonomi warga. Ini salah satu baya karena bisa memangkas
terobosan wali kota saat itu untuk Belanda Herman Willem Daendels
pengiriman dokumen hingga
memberdayakan masyarakat sekitar sudah sering didengar. barang yang awalnya hitungan
tanpa bergantung bisnis prostitusi. hari menjadi hanya beberapa jam.
Guntur Irianto
Dosen Fakultas Ekonomi Bisnis Univer- “Jadi sebenarnya ada alokasi
Wartawan Radar Surabaya
sitas Airlangga (Unair) Gigih Prihantono dananya, bahkan untuk upah para
mengungkapkan, dahulu perputaran uang Kerja rodi menjadi salah satu pekerja juga ada alokasinya,”
di Dolly bisa mencapai angka Rp 1 miliar penggambaran bagaimana pilunya terangnya kepada Radar Surabaya.
per hari. Ini tentu berbeda dengan seka- dan begitu banyak rakyat yang Satriawan menyebutkan, ada
rang. “Tentu ada penurunan kesejahteraan menjadi korban dalam pembangu- salah satu dokumen yang ia
masyarakat di sana. Ini harus dipikirkan nan mega proyek ini. pernah lihat, tampak hitung-
pemerintah,” katanya. Pegiat Sejarah Surabaya Nur hitungan pembangunan tersebut.
Ia berharap Pemkot Surabaya Satriawan mengatakan, saat Pekerja atau masyarakat yang
memiliki masterplan untuk pengrajin pembangunan tersebut menelan dipekerjakan saat itu mendapat
di sana. Dengan begitu, perputaran ribuan korban. Untuk wilayah GUNTUR IRIANTO/RADAR SURABAYA
upah yang diserahkan ke bupati
uang dan kesejahteraan masyarakat di MASIH ADA: Jalan Rajawali adalah salah satu Jalan Raya Pos yang dibangun saat itu.
Surabaya ia tidak mengetahui masing-masing.
sana paling tidak sama dengan dulu. pasti karena tidak ada literasi adalah jalan yang sudah padat. adanya anggapan kerja rodi. ”Uang ini diduga tidak diberikan
“Jika tidak akan jadi bom waktu. pasti jumlah korban dalam Sehingga tidak ada kesulitan Pemerintah Belanda saat itu ke pekerja atau mungkin dipangkas.
Dampaknya akan banyak prostitusi pembangunan jalan di Surabaya untuk pembangunannya. mengeluarkan dana yang cukup Ini yang membuat ada istilah kerja
terselubung tumbuh di sana maupun ini. Jalan yang dipilih saat itu Satriawan tidak setuju dengan besar untuk pembangunan jalan rodi,” jelasnya. (bersambung/nur)
lokasi lain,” terangnya. (gun/nur)
layouter: edy subagiardjo
RADAR SURABAYA
SAMBUNGAN RABU
20 OKTOBER 2021 7
Hanya Delapan Taman... Selain itu, ada pembatasan pengun­ bagi-bagi beberapa spot. Jadi, tidak pemindai barcode yang terkoneksi Surabaya yang dijajakan oleh PKL di
jung dan durasi waktu saat berkunjung kumpul di satu titik saja. Kalau sepi aplikasi PeduliLindungi,” kata Wakil Taman Bungkul. “Semanggi ini mulai
“Uji cobanya Jumat, Sabtu, Minggu. ke taman. Sesuai dengan aturan, jum­ gak masalah, tetap dalam kori­do­r­nya Wali Kota Surabaya Armuji saat ikut jarang. Semoga dengan Surabaya
Dari tiga hari itu kelihatan berapa lah pengunjung dibatasi 25 persen dan penilaian satgas COVID. Pokoknya membersihkan Taman Bung­k ul, masuk level 1 aktivitas warga bisa
pengunjungnya, itu jadi catatan kami. waktu dibagi dua sesi. Mantan Camat menghindari kerumunan,” jelasnya. Selasa (19/10). berlangsung normal dan yang ber­
Nanti kami sampaikan ke Pak Wali, Gunung Anyar ini mengatakan, se­ “Yang ramai biasanya Taman Menurut dia, Surabaya ditetapkan jualan bisa mendapatkan pemasukan
mungkin ada arahan juga,” tambahnya. belum dibuka terlebih dahulu di­ Flora, Kebun Bibit Wonorejo, Taman ma­s uk PPKM level 1 merupakan seperti biasanya,” katanya.
Anna mengatakan, jika taman- lakukan asesmen. Seperti mengecek Harmoni, pasti rame. Apa lagi ke­b anggaan bagi seluruh warga Su­ Kota Surabaya satu di antara li­
taman dibuka kembali, tentunya yang luas wilayah taman dan berapa orang weekend,” katanya. ra­b aya. Hal ini menunjukkan ma kabupaten/kota di Jawa Timur
mendatangi anak-anak. Namun, pro­ yang berkunjung. Salah satu taman yang ramai di­ penanga­n an pademi yang dilakukan masuk PPKM level 1 berdasarkan
tokol kesehatan tetap dijaga, terutama Dengan asesmen tersebut akan di­ kunjungi warga di Kota Surabaya ada­ Pemkot Surabaya, TNI, Polri, or­ Instruksi Dalam Negeri Nomor 53
oleh orang tua terhadap anak-anaknya. ketahui luas taman. Kemudian berapa lah Taman Bungkul di Jalan Raya mas, relawan, ko­m unitas dan warga Tahun 2021 tentang PPKM di Jawa
Di taman yang dibuka nantinya juga orang yang bisa masuk tanpa me­nim­ Dar­mo. Namun, taman di tengah kota Surabaya ber­h a­s il. “Bahkan vak­ Bali. Kebijakan itu mulai berlaku
disiagakan petugas untuk melakukan bulkan kerumunan. Sebab, kondisi di itu belum dibuka saat uji coba pem­bu­ sinasi di Surabaya su­d ah melampaui 19 Oktober 2021. Selain Kota Su­
pengawasan. setiap taman berbeda-beda. Pembu­ kaan taman lusa. target,” ujarnya. rabaya, empat ka­b u­p aten/kota di
“Masyarakat juga saling memahami, kaan taman ada dua sesi, pagi dan so­ “Terkait rencana pem­b ukaan Usai membersihkan Taman Bung­ Jatim yang juga dite­t apkan masuk
kita sama-sama menghindari hal-hal re. Pagi pukul 06.00-11.00, sore pukul Taman Bungkul menung­gu asesmen kul, Armuji menyempatkan berkeliling PPKM level 1 adalah Kota Mo­j o­
yang tidak diinginkan karena kita 13.00-17.00. Satgas Covid-19. Nanti akan dihitung melihat kondisi Sentra Wisata Kuliner kerto, Kota Kediri, Kota Belitar,
sudah level 1,” ujarnya. “Dalam satu sesi itu kita akan berapa kapasitasnya dan disiapkan (SWK) dan mencicipi semanggi khas dan Kota Pasuruan. (*/rek)

Surabaya Resmi Level... duduk. Ra­wat inap rumah sakit per berdampak pada pendapatan daerah, Nekat Keluar Kota... dalam satu wilayah aglomerasi untuk
100 ribu penduduk saat ini 3,43 per­ yang semuanya akan disalurkan kem­ melak­s anakan tugas kedinasan di
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi sen (tingkat 1). Kemudian, angka ke­ bali dalam berbagai program pem­ba­ ke Luar Daerah dan/atau Cuti Pegawai kantor (WFO). “ASN di Pemprov Ja­
menyebut, Sura­ba­ya masuk Level 1 matian per 100 ribu penduduk berada ngunan, perlindungan sosial, dan pem­ ASB Selama Libur Nasional Tahun 2021 wa Timur wa­jib mengirim live lokasi
lanta­ran dalam Inmendagri ti­dak ada di angka 0,65 (tingkat 1). berdayaan ekonomi. Tahun depan, da­lam Masa Pandemi Covid-19. saat libur Mau­l id. Ini sekaligus
lagi wilayah aglomerasi. Selanjutnya, vaksinasi dosis satu APBD Surabaya direncanakan berke­ Surat edaran yang ditandatangani meng­a ntisipasi be­p ergian ke luar
Saat ini penanganan Covid-19 dibe­ sudah 115 persen, jauh di atas daerah kuatan lebih dari Rp 10 triliun. Kini Men­pan-RB Tjahjo Kumolo itu ter­da­ kota. Nanti diki­r im­n ya ke grup
bankan pada masing-masing kota/ka­ lain. Kemudian vaksinasi dosis dua su­ dalam pembahasan antara Pemkot pat dua poin penting. Pertama, me­ Whats­A pp (WA) masing-masing
bupaten. “Kalau sekarang sudah di­ dah mencapai 90 persen. Eri me­ dan DPRD. Ketiga, penyesuaian pada nge­nai pembatasan kegiatan ke luar dinas,” ujar Kepala Badan Ke­pega­
bebankan pada setiap kota. Surabaya mastikan akan terus mengejar target sektor sosial termasuk pendidikan. dae­rah selama hari libur nasional, waian Daerah (BKD) Jawa Timur
sendiri memang sudah level 1 sejak vaksin dosis dua hingga 100 persen. Adi meminta Pemkot Surabaya un­ baik sebelum maupun sesudah hari Indah Wahyuni, Selasa (19/10).
beberapa bulan yang lalu,” kata Eri, “Saya matur nuwun pada warga Su­ tuk mengawal dan memfasilitasi ke­ libur nasional. ASN dilarang Wanita yang akrab disapa Yuyun ini
Selasa (20/10). ra­baya. Waktunya bangkit. Jangan di­ sia­pan sekolah dalam menjalankan melakukan kegiatan bepergian ke mengatakan, aturan itu sebagai tindak
Dengan status level 1, tentu ada pe­ rusak kebangkitan dan upaya ke­ pembelajaran tatap muka. ”Kalau ada luar daerah selama hari libur lanjut imbauan Menpan RB terkait per­
longgaran yang dilakukan oleh Pemkot bangkitan ekonomi dengan prokes. aspek yang kurang di sekolah, bantu nasional tahun 2021 dan pada hari- ge­seran hari libur Maulid Nabi Mu­ham­
Surabaya. Karena itu, pemkot akan Ayo, bebarengan kita pulihkan kembali dan fasilitasi, sehingga sekolah siap, hari kerja lainnya pada minggu yang mad SAW, dari Selasa (19/10) menjadi
kembali menggerakan roda ekonomi. eko­nomi dan jangan sampai abai de­ sehingga anak-anak kita segera back sama dengan hari libur nasional, Rabu (20/10). “Ini tujuannya agar kasus
Namun, Eri tidak mau ada efouria pe­ ngan prokes. Karena kalau nanti naik to school secara fisik. Ini penting untuk baik sebelum dan/atau se­sudah hari Covid-19 tidak naik lagi,” jelasnya.
nurunan level. Seluruh warga Su­ra­ lagi (level), maka yang rugi adalah meminimalisasi dampak kehilangan libur nasional. Meskipun demikian, lanjut Yuyun,
baya tetap diminta menerapkan pro­to­ warga Surabaya sendiri,” ucapnya. pengetahuan akibat pembelajaran Untuk larangan kegiatan bepergian jika ASN tetap bepergian keluar kota,
kol kesehatan (prokes) yang ketat. Sementara itu, Ketua DPRD Su­ra­ jarak jauh yang penuh tantangan, ke luar daerah, dikecualikan bagi maka tidak ada sanksi seperti se­
“Kita akan gaspol untuk mening­ baya Adi Sutarwijono mengatakan, timbulnya learning loss, yang akan ASN yang bertempat tinggal dan belumnya. “Karena ini kan sifatnya
kat­k an ekonomi di Surabaya. Ka­ de­ngan turun ke PPKM Level 1, se­ sangat berbahaya bagi kompetensi bekerja di instansi yang berlokasi di im­bauan,” katanya. (mus/rek)
rena su­d ah lama pergerakan eko­ tidaknya ada tiga dampak positif generasi penerus bangsa,” jelasnya.
nomi warga Surabaya terhenti. yang mesti dikawal agar berimbas Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya
Jadi, pemerintah harus hadir untuk secara optimal ke masyarakat. Reni Astuti mengatakan, turun status Jual Pil Y untuk... Surabaya Kompol Daniel Marunduri,
membangkitkan kembali ekonomi Pertama, penyesuaian berbagai pandemi ke level 1 saat ini berkat par­ Selasa (19/10).
kota,” tegas Eri. sektor ekonomi. Tentu se­m ua­n ya ti­sipasi dan kontribusi masyarakat Polisi mengamankan barang bukti pil Polisi juga menyita dua pipet kaca
Ia menyebut dalam waktu dekat akan mempercepat upaya pemu­lihan Sura­baya. Capaian ini, lanjut Reni, Y sebanyak 1.330 butir yang dibagi da­ berisi sisa sabu 2,61 gram. Polisi juga
akan menggandakan rapat dengan ja­ ekonomi di Kota Pahlawan. tidak le­pas dari peran kepemimpinan lam 133 poket. Ju­ga dua pipet kaca serta menyita satu poket sabu yang belum
jarannya untuk pembahasan kegiatan ”Akan ada banyak penyesuaian ten­ Wali Kota Surabaya dalam penanganan satu poket sabu dengan berat 0,30 gram. digunakan tersangka. Ia mengakui
yang dapat mendongkrak pereko­ tunya. Misalnya, sejumlah sektor usa­ Covid-19 bersama forkopimda, per­ Penangkapan tersangka RH bermula membeli sabu untuk digunakan sendiri.
nomian. Seperti pergelaran seni dan ha bisa beroperasi dengan peningkatan guruan tinggi, lembaga swasta, hingga saat polisi mendapat informasi ada “Sabu yang kami sita hendak di­
pem­bukaan sektor pariwisata. kapasitas pengunjung, yang semuanya dunia usaha. penjual pil Yourindo di kawasan Jalan gunakan sendiri. Katanya untuk sta­
Ada enam indikator Surabaya bisa telah diatur di Instruksi Mendagri. “Mari jaga bersama kondisi ini. Di Gayungan Pasar, Surabaya. Polisi me­ mina,” terang Daniel.
turun jadi Level 1 PPKM Jawa-Bali Tentu ini momentum pemulihan eko­ samping upaya penanganan Covid-19 nyelidiki ke lokasi dan akhirnya me­ne­ Sementara itu, pengakuan tersangka
ber­dasarkan Inmedagri. Kasus kon­ nomi,” ujar Adi. di bidang kesehatan dengan 3T, kita mukan RH sedang menjaga warung. pada polisi, sabu yang dimilikinya ia
fir­m asi positif saat ini hanya 15 Kemudian kebijakan fiskal yang le­ ge­rak­kan ekonomi untuk kesejah­te­ Polisi langsung menggerebek dan beli dari seseorang berinisial AM.
kasus Covid-19 dari 3,2 juta pen­ bih ekspansif. Pulihnya ekonomi akan raan warga,” ujar Reni. (rmt/rek) menggeledah tersangka di lokasi. Sedangkan pil koplo dibeli ke bandar
“Kami temukan pil tersebut sudah berisinial PN. “Sabu dan pil dibeli dari
dalam kondisi dibagi menjadi 133 orang yang berbeda. Kami masih kem­
HUT ke-57.. Seluruh kader juga bakal meninjau dan syukuran bersama. poket. Masing-masing berisi 10 butir,” bangkan untuk mengetahui jari­ngan­
klinik pelayanan kesehatan milik partai ”Dimulai dengan seremoni seperti kata Kasatresnarkoba Polrestabes nya,” tutur Daniel. (gun/rek)
”Penandatanganan prasasti sebagai Golkar, Yellow Clinic. Klinik ini sudah biasa, setelah itu nanti ada beberapa
tanda diresmikannya gedung-gedung memberikan sekitar 500 ribu vaksin hal yang disampaikan terkait perja-
baru seperti Graha Akbar Tandjung, Covid-19 kepada masyarakat untuk lanan Partai Golkar. Apa saja yang Nangis karena Stres... me­­lepas keluhannya.
Graha Sudarmono dan juga masjid yang membantu pemerintah mencapai target sudah dilakukan oleh pengurus dan Marion Jola berujar sebelumnya ia
sedang dibangun. Lalu ada peresmian kekebalan kelompok. Puncak agenda DPP, dan sebagai awal konsolidasi Dikutip dari YouTube Daniel Ma­ tak pernah merasakan hal yang me­
gedung besar ini yang dinamakan HUT ke-57 akan digelar pada 23 seperti yang sudah ditetapkan, ber- nanta, Marion Jola mengaku sangat rugikan ini. Semenjak dikenal sebagai
Graha DPP Partai Golkar,” ucap Jerry. Oktober 2021 dengan potong tumpeng satu untuk menang,” kata Jerry. (*) stres kala itu. Ia bahkan merasa ber­ musisi jebolan ajang pencarian bakat,
salah dengan rekan kerjanya ka­re­na Marion Jola mengaku selalu mendapat
tak men-dapat pemasukan. tawa­ran pekerjaan. Ia tak pernah merasa
Dikira Puber Ternyata... Wori ini tipikal orang rumahan, bingung Karin. Mandeknya pekerjaan Marion Jola khawatir mengalami kekurangan.
hidupnya untuk keluarga. Gak Titik terang justru disampaikan masih dirasakan hingga saat ini. Namun tampaknya hal itu kini ber­
Mendengar jawaban itu, Radar aneh-aneh blas,” ungkapnya. mertua perempuan Karin, ibu Ia bahkan merasa gagal karena be­ banding terbalik. Kini Marion Jola
Surabaya sedikit paham, tapi lebih Tiba-tiba, pria 32 tahun itu berubah Donwori. Mira, nama mertua Karin, lum lagi bisa berkarya dan menghibur harus merasakan penat dan stres di
banyak bingungnya. 180 derajat ketika pernikahan mengatakan jika ada yang tidak beres me­la­lui musik seperti biasanya. ”Te­ rumah tanpa pekerjaan. ”Ini ada yang
Seolah memahami kebingungan mereka masuk tahun keempat. dengan anak laki-lakinya. Ada wanita rus gue bilang gue gagal, kenapa ya salah sama gue, mulai dari keluar Idol,
Radar Surabaya, Karin pun membuka Donwori mulai suka tampil mlipis, lain yang ingin merebut Donwori dari ker­jaan jadi nggak ada? Kenapa ya? gue itu semuakan hingar bingar pe­ker­
ceritanya. “Saya ini korban dunia lain trendi, dandan. “Kalau orang Jawa sisi Karin. Caranya dengan mengirim Apa ada yang salah dari aku?” ujar jaan. Rasanya mau ambil aja se­mua­
itu. Yang dikirim wanita yang ingin bilang, Mas Wori mulai brai,” ilmu pelet. “Saya diminta sabar. Jelas Marion Jola. ”Aku cu­ma bisa nangis, nya,” tutur Marion Jola.
memiliki Mas Wori,” perempuan sambung Karin. saya kaget,” ungkapnya. stres, tim aku nggak ker­j a karena Ketika memasuki masa pandemi Co­
muda beralis lebat itu mengawali Jelas sebagai perempuan yang Belum hilang kagetnya, Karin aku,” lanjutnya menjelaskan. vid-19, Marion Jola mengaku sempat
cerita prahara rumah tangganya. mengenal Donwori selama 10 tahun dapat kabar lain. Lebih menyakitkan. Mario Jola melanjutkan, padahal per­caya pekerjaan akan datang pa­
Karin dinikahi Donwori empat (tiga tahun menikah, tujuh tahun Donwori memberinya amplop cokelat selama ini ia tak pernah tebang pilih danya. Ia bahkan berpikir minimal
tahun lalu. Tiga tahun menikah, versi bersahabat), Karin memicingkan mata, yang isinya surat gugatan cerai. “Mas dalam pe­kerjaan. Ia mengaku tak pernah ada satu pe­kerjaan setiap bulannya.
Karin, mereka hidup sangat bahagia. mengernyitkan dahi. “Ada apa dengan Wori ingin mengakhiri pernikahan,” banyak pertimbangan untuk menerima Na­mun pemi­kiran itu kandas usai tiga
“Pokoknya samawa (sakinah, mawa­ Donwori, kok jadi aneh?” kira-kira sambungnya. tawaran kerja sebagai se­orang entertainer. bulan belakangan ini Marion Jola
dah, warahmah, Red), seperti doa-doa begitu yang ada di pikiran Karin. Karin pun tak bisa membela diri. Namun, perempuan 21 tahun ini me­ merasa hampa tanpa pekerjaan.
yang disampaikan ketika kami Tanya ke sana sini, Karin tak Bahkan, Mira yang menginginkan ne­gaskan, justru tawaran peker­ja­ ”Aku pikir aku bisa kerja setiap bu­
me­mutuskan menikah,” lanjutnya. menemukan jawaban. Sebagai orang rumah tangga anaknya baik-baik saja, annya kian menurun. ”Tapi kok pe­ker­ lan,” tegasnya. ”Bahkan di saat pan­de­
Donwori yang kerjaannya office our, zaman now, Karin juga tak punya ikutan dimusuhi Donwori. “Ya karena jaannya malah menurun. Selama ini mi paling tidak aku punya satu jadwal
berangkat jam 07.30 pulang jam pikiran yang aneh-aneh. “Justru saya Mas Wori kena kiriman dari dunia lain aku nggak punya banyak mau. Aku satu bulan. Ini (sekarang) aku bisa
17.00, tak pernah berbuat yang ngira Mas Wori lagi puber. Tapi itu, ia jadi lupa istri dan keluarganya,” ambil aja, kamu mau suruh aku apa tiga bulan nggak kerja,” sambung Ma­
aneh-aneh. Lurus-lurus saja. “Mas belum 40 tahun kok sudah puber ya,” pungkas Karin. (*/opi) aja, aku lakukan,” ujar Marion Jola rion Jola resah. (kho/opi)

SAMBUNGAN DARI HALAMAN 6


Siapkan Wisata... haknya juga menanam hat. “Jadi sekalian ditam- ujarnya. banyak bangunan lawas. objek wisata untuk me- “Iya, jadi nanti setelah
berbagai tanaman. Terli- bah tanaman untuk men- Dengan mempercantik Saat ini Surabaya su- ningkatkan perekonomi- Tunjungan sudah dibuka
Tak hanya perbaikan hat bunga juga di tambah, ghiasi keindahan cahaya kawasan Tunjungan ini dah masuk dalam Level an. Bahkan Wali Kota dengan pameran UMKM.
lampu saja, namun pi- sehingga kesan asri terli- di tengah pusat kota,” maka akan menambah 1 PPKM Jawa-Bali. Ren- Surabaya Eri Cahyadi Maka nanti akan menjadi
kesan estetik kota. Masy- cana Pemkot Surabaya berencana akan membu- kawasan heritage, terma-
Makanan Khas... fish cake. Mie yang disajikan
pun terdiri dari dua macam
layah Indonesia. Sebab ki-
ta akan sesuaikan dengan
arakat pun kerap berswa-
foto di kawasan yang juga
juga akan membuka ka-
wasan heritage sebagai
at pameran UMKM di
kawasan heritage.
suk ada Jalan Karet,”
kata Eri. (rmt/nur)
jenis mie. Salah satunya ada lidah orang Indonesia. Ja-
Makanan yang berben- mie kuning,” ujarnya. di laksanya itu tidak ter-
tuk mie dengan berbagai Lili, sapaan akrab Tam lalu berat juga,” jelasnya.

Surabaya Cekli
iklan baris
Pemasangan iklan

topping seafood itu rupa- Yulia Hamrik menjelaskan, Orang Indonesia kerap tak Jembatan Merah...
Hubungi: RADAR SURABAYA
Telp: (031) 355 9498 (031) 355 9499
nya telah mendapat re- kuahnya yang mirip dengan bisa menghabiskannya laksa 0822 4494 7191 0822 4447 6399
Alamat: Jl. Kembang Jepun 167-169 Surabaya
spons yang positif. Kuliner kuah kari semakin mem- karena dinilai terlalu eneg un-
yang biasa lekat dengan buat pemburu kuliner tak tuk lidah Indonesia. Sehingga Dalam perkembangan
kuah kari itu banyak disu- bisa menahannya. Apalagi laksa di restoran tersebut di- selanjutnya, kawasan kehilangan
kai. Padahal awalnya kre- jika rasanya dibuat menjadi kreasikan lebih ringan. Lili Jembatan Merah menjadi
Hilang STnk Motor Honda 2016 Hilang STnk Motor Honda 2017 Hilang STnk Honda 2016
asi laksa ala Singapura itu lebih gurih, mengikuti lidah memainkan kreasinya itu pa- pusat perdagangan dan
Nopol L-5183-Qb A/N Puspita Tri Nopol L-6419-bN A/N Tjhong Agus Nopol L-6232-wz A/N Krimah
hanya sebatas coba-coba. arek Suroboyo. da kuah yang disajikan. Se- ekonomi Surabaya. Karena
Handini, A.Md D/A bulak banteng D/A Sidonipah 5/3
Para pengunjung pun Selian laksa, varian me- hingga para penikmatnya bisa semakin banyak orang- Hoatmodjo D/A Galaxi Klampis Asri
merasa jika laksa yang nu yang disajikan pun cu- makan lebih banyak. orang Eropa yang datang baru Tanjung 2/98 RT/Rw 002/007 Timur III E 4/8 Sby
disajikan di restoran terse- ke Surabaya dan berlomba Kel Sidotopo wetan Kec. Kenjeran properti
kup beragam. Mulai ayam Salah satu penikmat Hilang Stnk Honda 2016 Nopol
but mirip dengan aslinya. charsiu, lontong sub, hing- Laksa, Widyawati menga- membeli tanah di kawasan Kota Sby L-2388-TS A/N A.Effendi D/A Dijual Tanah 2H Lokasi Pacitan
Baik rasa, maupun tampi- ga fishball. Meski begitu, ku jika rasanya sangat di- ini. Meskipun pada Hilang STnk Motor Honda
Dana Karya Kota Hub : 08156870426 (wA)
lan hidangannya. Meski laksa kini menjadi favorit terima di lidahnya. Bah- akhirnya pemerintah 2016 Nopol L-6088-Mo A/N
begitu, ada satu bahan baru di antara kuliner luar kan menikmatinya seperti kotapraja mengeluarkan Muhammad Iqbal Kurniawan D/A
PEMBERITAHUAN
yang membuat laksa di negeri lainnya. Itu tak bi- menikmati langsung ke larangan untuk membeli Margorejo 1-F /66 Sby
tanah pribumi, namun
Diharapkan kepada pembaca Radar Surabaya untuk berhati-hati dalam melakukan
Kota Pahlawan itu tak ka- sa lepas dari eksperimen- negara Singa itu. Rasanya Hilang Buku kiR Sb:251447K transaksi jual-beli melalui sarana iklan. Modus penipuan yang terjadi, calon pembeli
lah nikmat dengan laksa nya yang membutuhkan yang lebih ringan mem- pembangunan kantor, Nopol L-9429-AA A/N Djuhariyah diharuskan mentransfer senilai barang yang diminati oleh pihak penjual.
Radar Surabaya tidak bertanggung jawab terhadap semua transaksi
di negara asalnya. waktu hampir sepekan. buatnya tertarik untuk pemukiman hingga toko di D/A Kampung baru bangilan 19 atas pemuatan iklan. Atas perhatiannya kami menyampaikan terma kasih.
“Isiannya ada ayam, “Harapannya bisa mele- menikmatinya bersama kawasan ini tetap berjalan. Rw 09 RT 02 Kel Nyamplungan
Ttd, Manajer
udang, toge, tahu, hingga bar hingga ke seluruh wi- keluarga. (far/nur) (mus/nur) Pabean Cantian Sby
layouter: nuryono
RADAR SURABAYA
RABU
20 OKTOBER 2021 8

Sanksi untuk
soalan administrasi dan kepatu-
Jadwal Liga Champions han sampel tes doping dipenuhi.
RABU (20/10) Ini membuat atlet Indonesia ter-
Pukul 02.00 WIB
Shakhtar Donetsk vs Real Madrid (Grup D) LADI Bukan dampak secara langsung.
Itu terjadi dalam ajang Thomas
Cup 2020 (2021). Hendra Setiawan

yang Pertama
PSG vs RB Leipzig (Grup A)
Atletico Madrid vs Liverpool (Grup B) dan kawan-kawan berhasil menjua- REALMADRID.COM

SIAP TAMPIL: Pemain Real Madrid melakukan latihan di Kiev


Inter Milan vs Sheriff Tiraspol (Grup D) rai turnamen beregu tersebut di Olympic Stadium jelang laga kontra Shakhtar Donetsk.
Ajax Amsterdam vs Borussia Dortmund (Grup C) Denmark pada Minggu (17/10), te-
FC Porto vs AC Milan (Grup B)
JAKARTA - Sehari setelah di- tapi bendera merah putih tak boleh
bentuk Menpora Zainudin Amali, dikibarkan saat prosesi pengalung- SHAKHTAR D REAL MADRID
satuan tugas yang dipimpin Raja an medali. Sementara itu, menteri

Modal El Real
Pukul 23.45 WIB IST

RB Salzburg vs Wolfsburg (Grup G) Sapta Oktohari menemukan fak- Raja Sapta Pemuda dan Olahraga (Menpora)
Barcelona vs Dinamo Kiev (Grup E) ta persoalan Lembaga Anti Do- periode 2013-2014, Roy Suryo men-
ping Indonesia (LADI) dengan

Kurang Bagus
bat Ketua Umum Komite Olimpia- gungkapkan soal Lembaga Anti Do-
KAMIS (21/10) Badan Anti Doping Dunia (WA- de Indonesia (KOI). ping Indonesia (LADI) tak mema-
Pukul 02.00 WIB DA) bukan hanya soal sampel tes Indonesia mendapat sanksi WA- tuhi program uji doping yang beru-
LOSC Lille vs Sevilla (Grup G) doping. Dari penelusuran Raja DA per 7 Oktober 2021. Sanksi ini jung sanksi bukan kali pertama. DONETSK – Shakhtar Donetsk vs Real
Sapta bersama tim LADI pada diberikan WADA karena LADI tak ”Kejadian ini adalah yang kedua
Manchester United vs Atalanta (Grup F) Madrid menjadi salah satu partai di babak fa-
Senin (18/10) ditemukan banyak bisa memberikan klarifikasi atas kalinya. Yang pertama di bulan
Zenit St Petersburg vs Juventus (Grup H) se grup D Liga Champions tengah pekan ini.
persoalan administrasi. Hal ini- kepatuhan pemenuhan sampel tes November 2016, LADI di-banned
Benfica vs Bayern Munich (Grup E) Laga antara Shakhtar Donetsk vs Real Madrid
lah yang membuat WADA mem- doping. Persoalan sampel tes do- WADA,” kata Roy. Pada saat itu,
Chelsea vs Malmo (Grup H) akan berlangsung di NSC Olimpiyskiy pada
beri sanksi kepada Indonesia. ping ini sudah terkendala sejak kata Roy, Indonesia masuk ke da-
Young Boys vs Villarreal (Grup F)  Rabu (20/10) pukul 23.45 WIB.
”Dari kemarin kami sudah berte- 2020. WADA mengirim surat pe- lam daftar negara yang tidak pa- El Real datang ke NSC Olimpiyskiy dengan
mu dengan tim LADI. Kami sudah ringatan kepada LADI pada 15 tuh dan dinilai telah melakukan hasil kurang memuaskan di dua laga terakhir.
memetakan persoalannya. Banyak September 2021. LADI kemudian tes doping di laboratorium yang Anak asuh Carlo Ancelotti itu kalah 1-2 dari
masalah administratif di dalamnya.
n REAL MADRID Kayak pending payment saja ada
diberi waktu 21 hari untuk menje-
laskan duduk perkara yang terja-
tidak terakreditasi WADA. Berun-
tung, Indonesia masih bisa terhin-
Espanyol di lanjutan Liga Spanyol akhir pekan
lalu setelah sebelumnya kalah secara menge-
banyak. Pending payment itu dari di. Sayang hingga batas waktu dar dari sanksi lewat berbagai jutkan dari Sheriff.
2018,” kata Raja Sapta, Selasa yang ditentukan, LADI tak mem- upaya sebelum tenggat waktu. Sedangkan Shakhtar Donetsk di lanjutan
(19/10). ”Jadi kalau ada yang bilang balas surat tersebut. Keputusan WADA bagi Indone- Liga Ukraina akhir pekan lalu meraih hasil
ini soal sampel tes doping, tidak se- Indonesia, dalam hal ini pe- sia itu tercantum lewat surat bagus dengan mencukur Zorya dengan se-
muanya soal sampel. Ada juga soal merintah lewat Kemenpora, baru yang ditujukan kepada Menpora tengah lusin gol. Selain itu anak asuh Roberto
bayaran. Orang kan banyak bilang membalas surat pada 8 Oktober, Imam Nahrawi dan ditandatan- De Zerbi juga memiliki modal bagus jika ber-
ini di ruang lingkup pemenuhan setelah kasus ini dipublikasikan gani Direktur Jenderal WADA, sua Real Madrid.
sampel tes doping, tetapi setelah di- sejumlah media massa besar du- Olivier Niggli per 17 Februari Pada musim lalu, Shakhtar Donetsk juga
dalami ternyata banyak hal lain,” nia. Meski Indonesia telah mem- 2017. Surat itu juga ditembuskan satu grup dengan Real Madrid. Di dua perte-
ucap Raja Sapta yang juga menja- berikan klarifikasi, WADA tak ke Ketua LADI terdahulu, yakni muan, Shakhtar Donetsk berhasil meraih ke-
bisa mencabut sanksi hingga per- Zaini Saragih. (pps/rak) menangan. Catatan ini bisa membuat laga
Shakhtar Donetsk vs Real Madrid bisa berpi-
hak kepada tuan rumah.
MAN UNITED ATALANTA Kekalahan di dua partai terakhir tentu saja
jadi catatan tersendiri bagi Carlo Ancelotti

Setan Merah
bersama Real Madrid. Di partai melawan Do-
netsk, kemenangan wajib di raih oleh El Real.
Yang menjadi catatan, Shakhtar Donetsk
hanya meraih lima kemenangan dari 17
pertandingan kandang di kompetisi Eropa. Se-

Lemah di Tengah
lain itu, Shakhtar Donetsk hanya mampu me-
raih tujuh kemenangan dari 27 laga melawan
klub Spanyol, sisanya empat kali imbang dan
14 kali kalah.
Sementara itu kubu Real Madrid, mereka
meraih enam dari 12 pertandingan tandang
MANCHESTER - Matchday tiga Liga Champions 2021-2022 me- terakhir mereka di Liga Champions, sisanya
nyajikan partai seru antara Manchester United vs Atalanta. Pertan- dua imbang dan empat kali kalah. Namun,
DAILYMAIL
dingan tersebut akan dimainkan di Stadion Old Trafford pada Kamis Real Madrid hanya menang dua kali dari dela-
Edez Hazard (21/10) dini hari WIB. pan pertandingan tandang melawan klub
Kedua kesebelasan sedang dalam tren yang bertolak belakang. Ukraina, sisanya empat kali imbang dan dua
Manchester United hanya memetik satu kemenangan dari
Sering Didera
kali kalah. (uefa/rak)
lima laga terkini. Sebaliknya, Atalanta mampu men-

Jangan Pecat
dulang tiga kemenangan dari periode yang sama.

Cedera, Eden Setan Merah berada dalam kondisi yang ku-


rang bagus. Pasukan Ole Gunnar Solskjaer

Hazard Frustasi
kembali menelan kekalahan dengan skor
2-4 pada laga akhir pekan lalu di Liga Ole Gunnar Solskjaer
Sekarang
Inggris 2021-2022. Kekalahan itu
MADRID - Pelatih Real Madrid, mengekspos sejumlah kelemahan di
Carlo Ancelotti mengungkapkan kon- kubu The Red Devils.
disi anak asuhnya, Edez Hazard Man United terlihat begitu lemah
yang sering mengalami cedera. Dia di lini tengah. Mereka tak punya
menjelaskan bahwa pemain Timnas gelandang tengah yang mampu
Belgia itu lelah dan frustrasi menjaga keseimbangan seperti
dengan rentetan cedera yang terus halnya sosok Michael Carrick
menderanya. atau Roy Keane.
Hazard memang sering absen da- Paul Pogba memang berke-
lam membela Real Madrid setelah las dunia, tetapi sang pemain
didatangkan dari chelsea. Hal itu tak mampu menjalankan
tak lepas dari berbagai macam ce- peran tersebut, atau pe-
dera yang terus-menerus dihadapi- main lainnya kurang
nya. Saat ini Hazard hanya mampu mendukung Pogba. Lini
membela Real Madrid sebanyak 51 tengah yang lemah
pertandingan dan harus absen di 57 membuat proteksi un-
laga. Tentu saja hal itu tidak sesuai tuk empat bek juga ti-
dengan harapan ketika pemain be- dak mampu dijamin
rusia 30 tahun itu didatangkan oleh gelandang
dengan harga 100 juta pounds tengah yang ada. DAILYMAIL
atau setara Rp1,9 triliun. Akibatnya, lini bela- Ole Gunnar Solskjaer
Ancelotti sendiri mengakui kang Man United se-
jika pemainnya sendiri saat ring kerepotan MANCHESTER – Ole Gunnar Solskjaer
ini sudah jengah harus terus meng­halau serang- masih belum mampu menunjukkan konsis-
berada di ruang perawatan. an lawan. tensi bersama Manchester United musim.
Apalagi sekarang seharus- Kehadiran pe- Kekalahan 2-4 dari Leicester City akhir pe-
nya sang pemain sudah le- main dengan kapa- kan lalu membuat Ole Gunnar Solskjaer dip-
pas dari cedera. sitas menjaga ke- rediksi akan segera dipecat.
Hanya saja, pemain asal seimbangan, membe- Namun menurut mantan pemain Manches-
Belgia itu diketahui masih ri perlindungan ter-
belum siap untuk ditu- ter United, Garry Neville, memecat Ole Gun-
hadap lini belakang,
runkan. Hasilnya, dia nar Solskjaer tak mungkin dilakukan dalam
serta andal dalam
belum akan turun saat waktu dekat. Neville yakin manajemen Man-
mengalirkan bola,
Madrid menghadapi sangat penting ketika
chester United tidak akan gegabah dengan
Shakhtar Donetsk menghadapi lawan se- langsung memecat pelatih asal Norwegia ter-
pada matchday keti- perti Atalanta. Apala- sebut. “Klub tidak akan memecatnya. Klub
ga fase grup Liga gi, La Dea dikenal se- akan tetap bersamanya,” kata Neville seperti
Champions. bagai kesebelasan dikutip Mail Online, Selasa (19/10).
Ancelotti pun ber- yang rajin menekan “Saya pikir fakta bahwa mereka memiliki
harap pemain- n y a lawan sepanjang 90 pengalaman dengan David Moyes, Jose Mou-
tersebut siap pada menit. rinho dan Louis van Gaal. Saya pikir mereka
dua pertan- ding- Sekali merebut akan tetap ada rencana awal,” tambahnya.
an Liga Spa- nyol bola, Atalanta bisa Gary Neville tak menampik bahwa Ole Gun-
berikutnya. Ter- langsung menghu- nar Solskjaer saat ini tentu saja berada di
masuk salah satu- kum lawan dengan bawah tekanan. Namun meski begitu, peme-
nya laga El Cla- serangan balik ki- catan bukan jadi opsi terbaik untuk saat ini.
sico melawan Bar-
Perkiraan Susunan Pemain lat. Celakanya, hal “Ole berada di bawah tekanan, tetapi me-
celona, sebe- l u m MAN UNITED (4-2-3-1) itu pula yang menja- reka tidak akan memecatnya. Tidak ada ker-
berjumpa Osa- suna. David de Gea; Aaron Wan-Bissaka, Victor d i kelemahan Man United aguan tentang itu. Saya tahu itu tidak akan
“Hazard sudah lelah Lindelof, Harry Maguire, Luke Shaw; musim ini. Mereka seperti tak pu- menyenangkan bagi beberapa orang, dan be-
dengan permasa- lahan ini. Scott McTominay, Fred Rodrigues; Jadon nya jawa- ban atas lambatnya transisi berapa orang memang menginginkan adanya
Dia tidak cedera, namun kelelahan. Sancho, Bruno Fernandes, Marcus dari meny- erang ke bertahan. manajer baru,” Kekalahan dari Leicester City
Tidak ada yang lebih frustasi, ke- Rashford; Cristiano Ronaldo Beruntung, Atalanta tidak akan diperkuat membuat Manchester United dianggap kehi-
timbang Hazard sendiri. Saya pikir Pelatih: Ole Gunnar Solskjaer lima pilar mereka akibat cedera. Kondisi itu langan identitas. Hal itu disampaikan oleh
dia akan siap saat melawan Barcelo- bisa dimanfaatkan Man United yang hanya ke- Alan Shearer dan Micah Richards. Terkait hal
na atau Osasuna,” kata Ancelotti ATALANTA (3-4-2-1) hilangan Raphael Varane di lini belakang. La- itu, Gary Neville juga mengamini.
dikutip Marca, Selasa (19/10). Keha- Juan Musso; Teun Koopmeiners, Merih gipula, pertahanan Atalanta juga tidak kuat- “Saya mengerti itu. Itulah hal yang saya perju-
diran Hazard diharapkan mampu Demiral, Jose Luis Palomino; Davide kuat amat. Musim ini saja, kiper Juan Musso angkan, identitas. Kurangnya gaya baik di dalam
memperkuat Real Madrid yang kini Zappacosta, Marten de Roon, Remo sudah memungut bola sebanyak 12 kali dari 10 atau di luar penguasaan bola. Saya sebenarnya
bertengger di posisi kedua klasemen Freuler, Joakim Maehle; Josip Ilicic, pertandingan di semua kompetisi. Sementara setuju dengan pendapat itu,” ucap Neville. Ini
Liga Spanyol 2021-2020. Mereka ter- Ruslan Malinovskiy; Duvan Zapata itu, David de Gea juga kemasukan 13 kali dari adalah musim penuh ketiga Ole dan dia harus
paut tiga poin dari Real Sociedad Pelatih: Gian Piero Gasperini 10 pertandingan di semua kompetisi yang te- memberikan trofi musim ini dan semua orang
yang berada di puncak. (sky/rak) lah dijalani. (uefa/rak) akan mengangkat senjata saat ini. (mai/rak)

layouter: andy firawan


HALAMAN
Koran yang
Realisasi Pajak
10
Anda baca ini
menggunakan
100% kertas daur Hiburan Minim, Sulit
ulang produksi
PT Adiprima Capai 50 Persen
Suraprinta
Nandur lombok ojo dijupuki,
Ngidek paku sikil kemeng

Pulaune arep diapiki, Ben iso


tamasya ati seneng

RABU, 20 OKTOBER 2021


KORAN KEBANGGAAN WARGA SIDOARJO ECERAN: Rp 3.500

Waketum Ajak Konsolidasi Mantan


Kader Kembali Ke Rumah Golkar
Ahmad Doli Harap Alumni Kader Golkar lagi ke semua kekuatan termasuk tokoh-
tokoh yang selama ini merupakan alumni
Bersatu Kembali Konsolidasi Kejayaan Partai Golkar.
“Ada juga kekuatan partai politik lain
JAKARTA-Wakil Ketua Umum (Wa- yang belum beruntung, kami dengan se-
ketum) Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia nang hati sebetulnya ingin mengajak kem-
mengajak mantan kader Golkar yang kurang balilah ke rumah besar bersama untuk
beruntung dalam mendirikan partai baru un- konsolidasi,” kata Doli di acara virtual
tuk bergabung kembali kerumah Golkar. Dua Dasawarsa Kemenangan Golkar
Doli mengakui terdapat alumni kader 2004–2024, Sabtu (16/10).
Golkar yang sukses mendirikan partai Doli mengakui hal ini merupakan cita-
baru, seperti Surya Paloh mendirikan cita dari generasi muda kader Golkar.
Nasdem dan Menhan Prabowo Subianto di Menurut dia, harapan generasi muda Gol-
Ahmad Doli Kurnia Partai Gerindra. kar bisa menjadi rumah besar bersama Airlangga Hartarto
Wakil Ketua Umum Partai Golkar Ketua Komisi II DPR mengatakan men- bagi anggota yang sudah alumni. Ketua Umum Partai Golkar
jadi satu hal penting untuk konsolidasi z Ke Halaman 10

Kementerian KKP Lengkapi Fasilitas Destinasi Wisata Pulau Lusi JABON-Kementerian Kelautan dan
„ KEJARI Perikanan (KKP) menyiapkan sembi_
lan titik pengembangan Pulau Lumpur
Kasus Dugaan Pungli Sidoarjo (Lusi) di Dusun Tlocor, Desa
Kedungpandan, Kecamatan Jabon.
PTSL Desa Suko Hal itu dipastikan langsung melalui
kunjungan Menteri Kelautan dan
Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono ke
Naik ke Penyidikan Pulau Lusi, Selasa (19/10).
”KKP setuju dan sudah menyiapkan
PENYIDIK Kejaksaan Negeri anggaran untuk pengembangan Pu-
(Kejari) Sidoarjo masih mendalami lau Lusi. Sesuai master plan, pro-
dugaan kasus praktik pungutan liar gram tersebut sudah disiapkan dan
(pungli) dalam program percepatan pengerjaannya dimulai tahun depan,”
Pendaftaran Tanah Sistematis Leng- kata Trenggono.
kap (PTSL) Desa Suko, Kecamatan Dia merinci sembilan titik tersebut
Sukodono. Tindaklanjutnya, kasus yakni pembangunan serambi, taman
itu telah dinaikkan ke tahap utama, dan taman lumpur. Serta pe-
penyidikan. nam bahan infrastruktur meliputi
Hal itu diungkapkan Kepala Kejari listrik, air bersih, z Ke Halaman 10
Sidoarjo Arief Zahrulyani, Selasa
(19/10). ”Sudah ditingkatkan ke tahap SEMAKIN TERTATA: Dari kiri Wakil Gubernur
penyidikan,” terangnya. Jawa Timur Emil Elestianto Dardak, Menteri
Menurutnya, KKP Sakti Wahyu Trenggono dan Bupati
Sidoarjo Ahmad Mudhlor membahas pengem-
peningkatan bangan Pulau Lusi, Selasa (19/10). 
status itu juga IST

berdasarkan
pemeriksaan
sejumlah saksi
yang diduga
Pandemi Covid-19, MINU KH Mukmin
terlibat.
”Ada 25 orang
saksi sudah
Peringati Maulid Nabi Secara Virtual
kami periksa, KOTA-Madrasah Ibtidaiyah
imbuhnya. Nahdlatul Ulama (MINU) KH
Menurutnya, Mukmin Sidoarjo menggelar
penyidik peringatan Maulid Nabi Muham-
Kejari juga mad SAW, Selasa (19/10). Karena
akan terus masih pandemi, peringatan itu
bekerja digelar secara virtual.
untuk Hanya sebagian siswa dan
menuntas- guru saja yang hadir di sekolah.
kan kasus Siswa dari kelas 1 sampai kelas
tersebut. 5 difokuskan untuk menyimak
secara virtual dari rumah. Yak-
z Ke ni memanfaatkan kanal You-
Hal 10 tube dan Zoom Meeting. KHIDMAT: Perwakilan siswa dan guru saat peringatan Maulid Nabi

DIPERIKSA: Kepala MINU KH Mukmin Muhammad SAW.

Kepala Desa Sidoarjo, Nurul Hamamah me- mampu menjadi rahmatan li- sejarah. Harapannya dapat
Suko ngatakan, Maulid Nabi Mu- lalamin di tengah kondisi pan- lebih miningkatkan kecintaan
Kecamatan hammad menjadi semangat demi Covid-19. siswa-siswi kepada Nabi
Sukodono tersendiri bagi umat muslim. Maulid Nabi menjadi mo- Muhammad SAW.
Rokyani.
IST
Yakni, Islam tetap harus mentum peringatan yang ber- z Ke Halaman 10

BPJAMSOSTEK Sidoarjo Salurkan JKM dan JHT ke Ahli Waris


TULANGAN-BPJS Ketena-
gakerjaan Sidoarjo memberi-
kan santunan kematian kepada
ahli waris almarhum Agus Pa-
muji di Desa Grabagan, Keca-
ma tan Tulangan, Selasa
(19/10). Penyerahan santunan
ini diberikan langsung oleh Ke-
tua RT Desa Grabagan, Soele-
man dan Kepala Bidang Kepe-
sertaan Korporasi dan Institusi
BPJA MSOSTEK Sidoarjo
Asnar Ahsyansyah.
Hal itu dilakukan sebagai
wujud kepedulian pemerintah
kepada ahli waris atau ke-
luarga yang ditinggalkan. Pe-
nerima santunan adalah En-
dang Susilowati selaku istri
dan sebagai ahli waris dari
almarhum Agus Pamuji.
Agus Pamuji yang sehari- DICAIRKAN: Endang Susilowati (kiri) selaku istri dan sebagai ahli waris dari
almarhum Agus Pamuji menerima santunan kematian. 
hari bekerja sebagai montir
bubut colter tersebut terdaftar FOTO-FOTO: RIZKY PUTRI PRATIMI/RADAR SIDOARJO
dang-undang sebesar Rp 42 juta tegas Dewo.
PEDULI: Penyaluran JKM dan JHT disaksikan oleh tim BPJS Ketenagakerjaan dan tokoh masyarakat Desa Grabagan
sebagai peserta mandiri sejak Kecamatan Tulangan.  tanpa potongan. Hal ini adalah Dewo juga mengimbau ke-
Februari 2018. Dia mengikuti salah satu manfaat menjadi pe- pada ahli waris untuk mengu-
tiga program BPJS Ketenaga- tian sebesar Rp 42 juta dan yang berlaku. Serta pendaftaran karena jika tidak dan dikemu- serta jaminan sosial BPJAM- rus klaim tanpa melalui pe-
kerjaan. Yaitu Jaminan Kema- iuran jaminan hari tua se be- pekerja harus sesuai dengan dian hari terjadi permasalahan, SOSTEK. Keluarga yang diting- rantara atau calo yang mena-
tian (JKM) dan Jaminan Kece- sar Rp 462.590. segmentasinya. dapat ditindak sesuai aturan galkan mendapatkan santunan war kan. “Langsung saja di-
lakaan Kerja (JKK) dan Jami- Kepala BPJAMSOSTEK Sido- “Kami BPJAMSOSTEK ada- yang ada,” terangnya. Rp 42 juta untuk jaminan kema- urus ke kantor cabang terde-
nan Hari Tua (JHT). arjo Novias Dewo Santoso men- lah institusi negara, untuk ke- Dewo menambahkan, untuk tian tanpa potongan sekalipun. kat, maksimal tiga hari kerja
Ahli waris berhak men da- jelaskan, untuk menjadi peserta pesertaan awal dan pendaftaran jumlah besaran santunan jami- “Karena ini memang wujud sudah masuk ke rekening ahli
pat kan santunan dari man- program BPJS Ketenagakerjaan harus sesuai segmen dan syarat- nan kematian yang diterima negara hadir kepada pekerja waris yang di daf tarkan,”
fa at pro gram jaminan ke ma- harus mentaati aturan dan asas syaratnya pun harus sesuai ahli waris sudah ditentukan un- dan masyarakat Indonesia.” tambahnya. (rpp/vga)

layouter: hadi
RADAR SIDOARJO
RABU
20 OKTOBER 2021 10

Minta Keadilan atas Kematian


Putranya karena Kecelakaan Akhir Tahun, Bapemperda
Targetkan Tuntaskan 10 Perda
KOTA-Mariyati warga Surabaya
men datangi Pengadilan Negeri
Sidoarjo, Selasa (19/10) siang. Keda-
tangan perempuan 45 tahun itu untuk
mengharapkan keadilan atas peristiwa
meninggalnya anaknya Jonathan KOTA-Badan pem ben- Sisanya pun dikebut da- giatan Masyarakat (PPKM)
Marcel Ananda Cindrawan. tukan peraturan daerah lam 3 bulan terakhir di ta- sempat menghambat proses
Jonathan, anak ketiga dari empat ber- (bapemperda) DPRD Sido- hun 2021. Sudjalil menye- pembentukan raperda.
saudara itu meninggal akibat kecelakaan arjo sedang ngebut. Pasal- butkan, ada 5 raperda yang Pansus yang sudah di- Bisa lah sampai
pada 21 Mei 2021 lalu di Jalan Raya nya, menjelang akhir ta- sudah siap digedok bulan ini. bentuk harus bekerja se-
Gedangan. Korban yang masih berusia hun, produk raperda yang “Sudah finishing, tinggal cara aman dan hati-hati. akhir tahun ada
16 tahun ditabrak truk muatan snack sudah digedok masih mi- tunggu fasilitasi dari pro- Saat ini bapemperda mu- lebih dari 10 raperda
hingga nyawanya tak terselamatkan. HENDRIK MUCHLISON/RADAR SIDOARJO
nim. Belum sampai 50 vinsi,” ujarnya, Selasa lai menggenjot lagi kinerja- yang tuntas,”
Ibu korban Mariyati
“Tidak ada lagi yang saya harapkan. persen dari target. (19/10). nya dalam menghasilkan
Saya hanya ingin keadilan yang seadil- sosial, bahwa korban tidak kecelakaan Ketua Bapemperda Dengan begitu, sudah bi- produk hukum. Targetnya SUDJALIL
adilnya atas peristiwa itu,” ucapnya tunggal. Namun terlibat kecelakaan DPRD Sidoarjo Sudjalil me- sa dipastikan bulan ini su- dalam 2 bulan ke depan Ketua Bapemperda DPRD Sidoarjo
Mariyati sambil mengusap air mata. dengan truk. ngatakan, dalam setahun dah tercapai 50 persen dari minimal ada 2 raperda lagi
Saat itu, Jonathan siswa SMAN 15 Dari sana, proses hukum mulai ini ada 16 rancangan per- target. Sisanya akan disele- yang terselesaikan. nya juga fokus pada per-
Surabaya mengendarai motor Ninja L berjalan. Yunianto, sopir truk yang aturan daerah (raperda) saikan dalam November “Bisa lah sampai akhir ta- ampingan perda. Beberapa
5754 LC. Dia mengungkapkan, awalnya terlibat kecelakaan itu jadi tersangka yang harus dibahas. Hingga dan Desember mendatang. hun ada lebih dari 10 raperda perda yang sama ditelaah
polisi memberitahu kecelakaan yang dan sudah berstatus terdakwa dalam saat ini sudah ada 3 perda Politikus PDIP itu mengaku yang tuntas,” ucap Sudjalil. lagi dan diupdate untuk di-
me nimpa anaknya merupakan proses sidang di PN Sidoarjo. yang digedok. Ketiganya pihaknya akan bekerja Dirinya menegaskan, jadikan satu raperda. Begitu
kecelakaan tunggal. Keluarga “Saya ingin mencari keadilan seadil-adil- adalah perda rutin, yakni maksimal. pembentukan raperda saat juga dengan raperda yang
mendapat rekaman CCTV di lokasi, nya buat anak saya. Saya harap tuntut- LKPJ, RPJMD, dan P-AP- Diakuinya, adanya Pene- ini tidak hanya membentuk saling bertabrakan dengan
dan ada juga video beredar di media annya bisa tinggi,” ucapnya. (son/vga) BD 2021. rapan Pembatasan Ke- raperda baru. Kini pihak- raperda lain. (nis/vga)

„ KRIMINALITAS Bantu Percepatan


Polisi Buru Satu DPO Vaksinasi, Bupati
Perdagangan Burung Apresiasi Relawan
Cenderawasih Ranger Vaksin
POLISI masih terus mendalami
kasus perdagangan burung langka KOTA–Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor mem-
yang dilakukan warga Krian. Salah berikan apresiasi kepada ratusan relawan vaksin
satunya mengejar tersangka lain Covid-19 di Pendapa Delta Wibawa. Dia berterima
yang terlibat dalam jual beli berbagai kasih atas kerja keras relawan vaksin yang me-
jenis burung endemik asal Papua itu. namakan ranger vaksin yang telah membantu
Kasat Reskrim Polresta Sidoarjo AKP Pemkab Sidoarjo dalam percepatan vaksinasi.
Oscar Stefanus Setja menerangkan, Apresiasi tersebut diperkuat dengan per-
tersangka Cak Mar, 48, biasa nyataan kerjasama. Ditandatangi oleh Ketua
mendapatkan berbagai jenis burung Lintang Songo Foundation selaku koordinator
yang dilindungi itu dari temannya. ranger vaksin M Zakaria Dimas dengan Bupati
“Jadi ada satu DPO (Daftar Sidoarjo Ahmad Muhdlor, Kepala Dinas Kese-
Pencarian Orang, Red) yang kami hatan Sidoarjo Syaf Satriawarman serta Kepala
kejar,” katanya, Selasa (19/10). Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Sido-
Saat ini, lanjut Oscar, polisi juga arjo Reddy Kusuma.
masih memburu DPO tersebut. Mulai Muhdlor meminta pengabdian tersebut tidak
dari menghimpun keterangan SUDAH LAMA TUTUP: Salah satu tempat karaoke di Sidoarjo yang menjadi target pajak hiburan.
HENDRIK MUCHLISON/RADAR SIDOARJO
berhenti saat pandemi usai. Namun, dapat terus
sejumlah saksi, hingga menelusuri dilanjutkan dalam membangun Kabupaten
dugaan tempat tinggal DPO itu. Sidoarjo. Menurutnya pengabdian tidak kenal
Tersangka yang merupakan warga
Perumahan Pesona Alam I blok M,
Desa Sidorejo, Krian itu biasanya
Realisasi Pajak Hiburan Masih usia maupun jenis kelamin.
“Jika pemuda pemudi mau menyumbangkan
tenaganya, berkorban kepada daerahnya, maka saya
memanfaatkan jalur laut untuk
transaksi burung. Memanfaatkan
kapal-kapal kecil yang bersandar.
Minim, Sulit Capai 50 Persen yakin daerah itu menuju kegemilangan,” katanya.
Dia berharap pemuda pemudi seperti ini akan
lebih banyak lagi di Sidoarjo. Untuk itu dirinya
KOTA–Realisasi pendapatan tersebut bisa tercapai di akhir tontonan film mencapai Rp 1,5 meminta anggota ranger vaksin untuk mengajak
“Jaringannya akan terus kami daerah dari sektor pajak sudah tahun. miliar. Hingga saat ini baru ter-
kejar,” tegas Oscar. pemuda lainnya memiliki Sidoarjo. Berkhidmad
tercapai 75 persen pada akhir Anggota Komisi B DPRD Si- capai Rp 320 juta. “Kondisi be- membangun Kabupaten Sidoarjo.
Seperti diketahui, Satreskrim September lalu. Dari belasan do arjo Mochammad Rojik lum normal betul,” imbuhnya.
Polrestas Sidoarjo berhasil “Parameter utama adalah pemuda pemudi
komponen, realisasi pajak juga mengaku pesimis. Jika Meski begitu, dia berharap yang bukan hanya menerima dari sebuah negara
meringkus Cak Mar yang sering hiburan yang paling minim. dilihat dari target yang di te- hingga akhir tahun ini bisa
memperdagangkan satwa liar tetapi memberikan apa yang dia punya kepada
Hanya 25,77 persen. tapkan, seharusnya dalam tercapai Rp 1 miliar. Angka itu negara,” ucapnya. (rpp/vga)
dilindungi. Ada 23 ekor burung Plt Kepala Badan Penerimaan satu bulan pendapatan dae- pun tidak sampai 50 persen
langka ikut diamankan dalam kasus Pajak Daerah (BPPD) Ari Sur- rah dari pajak hiburan bisa dari target yang ditetapkan.
tersebut. yono mengakui minimnya pen- mencapai Rp 230 juta. Nya ta- “Jika ada peningkatan kegiat-
Yakni, 3 ekor cenderawasih toows dapatan tersebut karena pan- nya, pada Sep tem ber lalu ha- an, mudah-mudahan bisa sam-
cemerlang, 4 cenderawasih kuning, 1 demi Covid-19. nya tercapai Rp 8 juta. pai 50 persen,” katanya.
cendrawasih mati kawat, 2 “Kebijakan pendapatan dari Politikus PKB tersebut tidak Kemungkinan tersebut sebe-
cenderawasih raja, 1 cenderawasih tempat hiburan masih belum menampik jika pandemi Co- narnya cukup besar. Sebab Di-
botak, 5 betet kelapa paruh besar dan normal,” katanya. vid-19 menjadi alasannya. Tem- nas Kepemudaan Olahraga
7 nuri bayan. Tersangka mengaku Target pendapatan pajak hi- pat karaoke tutup, juga tidak dan Pa riwisata sudah mem-
jika burung-burung itu dijual dengan buran tahun ini sebesar Rp 2,8 ada pentas seni, pertandingan perbolehkan adanya pagelaran
harga variatif. Misalnya untuk miliar. Namun hingga Septem- olahraga, maupun pameran jadi seni, mes ki dengan me ne-
cenderawasih dihargai Rp 4 juta, dan ber baru tercapai Rp 721 juta. faktornya. rapkan pro tokol kesehatan
untuk burung betet Rp 1,5 juta. Me lihat belum adanya kebi- Bioskop yang sebelumnya yang ketat. Hal ini bisa men-
Kini burung-burung yang jadi barang jakan baru tentang tempat hi- sempat buka, kini harus tutup jadi titik terang da ri sektor
IST

MEMBANTU: Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor meminta


bukti kejahatan itu juga telah buran, Ari pun pesimis target lagi. Padahal target dari pajak pajak hiburan. (nis/vga) relawan ranger vaksin terus berkontribusi untuk Sidoarjo.
dititipkan ke Balai Konservasi Sumber
Daya Alam (BKSDA) Jatim. Burung-
burung itu butuh perawatan khusus, SAMBUNGAN DARI HALAMAN 9
agar tidak mati atau stres. (son/vga)
Waketum Ajak... li menyampaikan, Golkar kini malu kalau tidak bisa mengulangi se- mengangkat elektabilitas Golkar di
tengah mempersiapkan diri untuk telah 20 tahun, pemilu 2024 akan da- pusat dan daerah.
“Semacam guyon-guyonanlah ya, bisa menang pada Pemilu 2024. tang tidak bisa menang,” kata dia. “Ini yang harus kita upayakan,
kami anak muda yang di Partai Gol- Ia menegaskan, Partai Golkar Selanjutnya Doli juga me nga- bahwa mereka itu masih dianggap
kar membayangkan bagaimana Gol- saat ini tengah bekerja keras takan, salah satu aset kuat dari ketokohannya khususnya di dae-
kar itu kembali menjadi rumah besar mengembalikan kejayaan, seperti partainya adalah sosok ketokohan rah-daerah yang tentu juga punya
bersama bagi kader yang sekarang yang pernah terjadi di tahun 2004. dari kader-kader Golkar baik di pu- kekuatan tersendiri untuk menda-
sudah keluar dari Golkar,” kata Doli. “Kami sekarang sedang berupaya sat maupun didaerah. Setidaknya, patkan dukungan dari masyara-
Pada kesempatan yang sama, Do- keras, jadi kami merasa generasi yang menurut Doli hal tersebut dapat kat,” tutup Doli. (*)

Kasus Dugaan Pungli...


HENDRIK MUCHLISON/RADAR SIDOARJO
Misalnya dari sikap jujur dan sabar. Kementerian KKP... ikut mendampingi Menteri KKP
DISITA: Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Kusumo
Jika bukti dan keterangan saksi Dalam peringatan Maulid Nabi kali berharap adanya ekosistem mang-
Wahyu Bintoro menunjukkan barang bukti
sejumlah burung langka milik tersangka. cukup, maka penetapan tersangka ini, perwakikan siswa juga diberi ke- sampah dan menara. Lalu, perai- rove dan juga cemara laut nantinya
akan dilakukan. ”Tunggu saja hasil sempatan untuk bercerita. Tentunya ran buatan, Taman Wanamina, Ta- akan menimbulkan kehidupan baru
dari tim penyidik,” cetus Arief. tetap dengan tema yang sesuai dengan man Botani, Taman Konvensi dan yang lebih produktif.
Seperti yang diberitakan sebelum- Maulid Nabi. “Ada yang menceritakan Eco-Sport Resort. ”Cocok ekosistem mangrove, kami
nya, Kepala Desa Suko Kecamatan bagaimana Nabi Muhammad terharu Pengembangan destinasi wisata ubah dan mencoba supaya lumpur
Sukodono, Rokyani, telah dipanggil karena kejujuran sahabat,” imbuhnya. Pulau Lusi ini disambut baik oleh Sidoarjo itu bisa bermanfaat. Menjadi
Kejari Sidoarjo pada Selasa (12/10) Nurul Hamamah menambahkan, mes- Pemprov Jawa Timur dan Pemkab sebuah destinasi baik untuk konser-
KEPALA BIRO/PEMIMPIN REDAKSI: Vega Dwi lalu. Hal itu berkaitan dengan ki sederhana, peringatan Maulid Nabi Si do ar jo. Wakil Gubernur Jawa vasi alam atau juga kelompok sadar
Arista. STAF REDAKSI: Annisa Firdausi, Hendrik dugaan praktik pungli program kali ini dapat berjalan lancar. (son/vga) Timur Emil Elestianto Dardak yang wisata,” katanya. (rpp/vga)
Muchlison, Rizky Putri Pratimi. GRAFIS: Jujuk
PTSL di desanya.
Suwandono. LAYOUTER: Anang Yulianto, Sapto Hadi.
PEMASARAN: Sanusi Hasan. IKLAN: Rudianto, Saat itu, pemanggilan masih
Agung Nugroho. LANGGANAN: Rp 65.000/bulan. bersifat Pengumpulan Data (Pul-
TARIF IKLAN: Display Full Colour Rp 45.000/mm data) dan Pengumpulan Bahan
kolom, Black White Rp 37.500/mm kolom, Advertorial Keterangan (Pulbaket). Penyidik
FC Rp 35.000, BW Rp 25.000. ALAMAT REDAKSI: Kejari juga mengharapkan masyara-
Ruko-Graha Niaga A1-3 Jl. Jenggolo Utara Sidoarjo.
TELEPON: (031) 8957687, Email: radarsidoarjo@ kat yang mengetahui kasus tersebut
gmail.com SURABAYA: JL Kembang Jepun 167-169 untuk melapor. (son/vga)
Surabaya. TELEPON: (031) 3559494. JAKARTA:
Gedung Graha Pena Lt 9, Jl Kebayoran Lama 12 Pandemi Covid-19,...
Jakarta Selatan. TELEPON: (021) 53699523 FAX:
(021) 53661854 PENERBIT: PT Radar Media “Sosok Rasulullah perlu menjadi
Surabaya. PERCETAKAN: PT Temprina Media
Grafika, Jl Sumengko Km. 30-31 Wringinanom, Gresik. tokoh idola siswa-siswi,” katanya.
DIREKTUR: Lilik Widyantoro. Implementasinya, para siswa-siswi
perlu mencontoh dan menerapkan
akhlak dari Nabi Muhammad SAW.
layouter: nang
HALAMAN Belum Ada Palang

Ademe nyes nak


sedudo, opo maneh
11 Pintu, Jalur KA Indro
Berpotensi Bikin Macet
turu tendo.

Pandemi wes rodok


sudo, wes wayahe
golek bondo.

RABU, 20 OKTOBER 2021 KORAN KEBANGGAAN WARGA GRESIK ECERAN RP 3.500,-

Azyumardi Azra Sebut Golkar Partai Modern


dengan Sistem Merit Terbaik di Indonesia
Gaet Suara Pemula, Guru Besar UIN tai modern, bahkan mungkin sebagai satu
satunya partai modern di Indonesia,” kata
Harap Partai Golkar Angkat Isu Pendidikan Azyumardi Azra, cendekiawan muslim dan
guru besar UIN Syarif Hidayatullah, Ja-
JAKARTA–Sejak era reformasi 1998, karta, dalam webinar bertajuk ”Dua Dasa-
Partai Golkar dianggap terus berevolusi warsa Kemenangan Golkar 2004-2024”,
dalam perbaikan sistem demokrasi. Golkar Sabtu pagi (16/10/2021).
dinilai terus melakukan perubahan men- Salah satu parameter Golkar sebagai
jadi sebuah partai modern. partai modern menurut Azyumardi Azra
Guru Besar Universitas Islam Negeri adalah eksistensi Partai Golkar yang diisi
(UIN) Syarif Hidayatullah, Azyumardi Azra oleh banyak teknokrat dan kader dengan
Bahkan mengatakan sistem perekrutan dan sistem merit atau berbasis kemampuan.
kaderisasi di partai beringin ini diakui se- Hingga kini sistem politik di Golkar sangat
Azyumardi Azra bagai salah satu yang terbaik di Tanah Air. demokratis dan hampir tidak terlihat ada Airlangga Hartarto
Guru Besar Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah ”Partai Golkar sejak masa reformasi dan dinasti ataupun oligarki. Ketua Umum Partai Golkar
demokratisasi masih tetap merupakan par- z Ke Halaman 11

Dalami Dugaan Korupsi ADD, Kejari


„ PINJAMAN ONLINE

Kapolres
Minta Jajaran
Aktif Awasi Periksa Puluhan Perangkat Desa Roomo
Pinjol Ilegal KEBOMAS - Kejaksa
Kejaksaan
Nageri (Kejari) Gresik saat
ini tengah melakukan p
sa
pe-
dari masyarakat bahwa ang-
garan yang digelontorkan oleh
pemerintah selama kurun
kalau saat ini telah melakukan
penyelidikan dugaan penya-
lahgunaan anggaran di Desa
memenuhi panggilan Kejak-
saan. Mereka semua kami
periksa terkait penggunaan
KEBOMAS - Kapolres Gresik nyelidikan dugaan tindak
tind waktu 3 tahun diduga kuat Romo, Kecamatan Manyar. anggaran tahun 2016 sampai
AKBP Mochamad Nur Azis
YUDHI/RADAR GRESIK

Dymas Adji pidana korupsi penyalah-


penyala diselewengkan. “Kami telah memanggil 2018 baik anggaran bangunan
mengingatkan masyarakat untuk Wibowo. gunaan Anggaran Dana Da Untuk membuktikan itu, beberapa perangkat Desa fisik maupun non fisik.
berhati-hati terhadap pinjaman Desa (ADD) Desa Ro Roo- tim Tindak Pidana Khusus Roomo untuk dilakukan pe- “Kami juga telah me-
online (Pinjol) illegal. Sebab, hal mo, Kecamat
Kecamatan (Pidsus) Kejari Gresik meriksaan. Saat ini tim pidsus meriksa Kades Roomo Rus-
ini bisa merugikan masyarakat. Manyar tahun
tah memanggil beberapa saksi masih mendalami penggunaan diyanto. Saat iki Kades
“Kejahatan Pinjol ilegal sangat 2016 sampai
samp dari perangkat Desa Roomo anggaran Desa tahun 2016 masih berstatus terperiksa.
merugikan masyarakat sehingga 2018. Penyili-
Peny untuk dilakukan pemeriksaan sampai 2018 yang diduga Insya Allah dalam waktu de-
diperlukan langkah penanganan dikan dila-
di secara isentif. diselewengkan” ujarnya. kat perkara ini akan kami
khusus dan upaya pemberantasan k u k a n Kasipidsus Kejari Gresik Lebih lanjut Dymas menje- ekspos internal untuk menen-
dengan strategi Preemtif, a t a s Dymas Adji Wibowo ketika laskan pada sekitar 10 pe- tukan langkah lebih lanjut,”
Preventif maupun Represif,” laporan
lapor dikonfirmasi membenarkan rangkat Desa yang sudah pungkasnya. (yud/rof)
ujarnya.Selasa (19/10).
Mochamad nur azis
mengungkapkan dari segi Preemtif,
pihaknya meminta kepada seluruh
jajarannya untuk aktif melakukan
edukasi dan sosialisasi serta literasi
digital kepada masyarakat akan
bahayanya memanfaatkan layanan
Pinjol illegal.
Sedangkan dari sisi Preventif,
pihaknya meminta kepada
jajarannya melakukan patroli Siber
di media sosial dan berkoordinasi
dengan lembaga terkait.
“Represif,kita akan lakukan
penegakan hukum dengan
berkoordinasi dengan stakeholder
terkait,” ungkapnya.
Terkait hal ini, Masyarakat
segera melaporkan ke pelayanan
Kepolisian terdekat apabila
mengetahui adanya kegiatan
Pinjol ilegal. (yud/rof)

Dorong Pemulihan Ekonomi, Wabup Dukung Pengelola Mal Gelar Even


KEBOMAS – Pemerintah Salah satunya dengan mengizinkan Habibah berharap kebijakan “Kami berkomitmen akan mem-
Kabupaten Gresik terus para pengelola pusat perbelanjaan pelonggaran aktivitas bagi pelaku berikan dukungan pada pengelola
melakukan pelonggaran kegiatan menggelar even yang menda- usaha pusat perbelanjaan akan pusat perbelanjaan yang meng-
masyarakat guna mendorong tangkan orang banyak. mempercepat pemulihan ekonomi gelar even.
YUDHI/RADAR GRESIK pemulihan eko nomi nasional. Wakil Bupati Gresik, Aminatun di kota santri. Ke Halaman 11
MENGIMBAU: Kapolres Gresik AKBP
Mochamad Nur Azis saat memberikan
arahan jajaranya untuk selalu memberikan
sosialisasi bahaya Pinjol ilegal terhadap DOK/RADAR GRESIK

masyarakat. PEMULIHAN EKONOMI: Wabup Gresik Aminatun Habibah saat mengunjungi salah satu Mal, kemarin.

Pulang Ngopi Dibegal, Motor dan HP Amblas


setelah tersebar dimedia sosial.
Pengamatan rekaman CCTV,
peristiwa bermula ketika korban
pulang ngopi berboncengan de-
ngan temanya melintas dari arah
timur masuk ke Desa Sidokumpul.
Namun, saat sampai di jalan
poros Desa Abar-Abir, korban
dihentikan oleh kawanan begal YUDHI/RADAR GRESIK

yang saling berboncengan mengen- PUTUSAN: Maj


Majalies
elis hakim
hakimPN
PNGresik
Gresiksaat
saatmenggelar
menggelarsidang
sidangkasus
kasuspencabulan
pencabulanterhadap
terhadapanak
anak- -anak.
anak.
darai 2 sepeda motor. Diduga
mereka telah mengikuti dari
belakang.
Korban yang saat itu berbon-
Setubuhi Anak di Bawah Umur,
cengan dengan temannya

PERAMPASAN: Aksi kawanan begal saat merampas motor korba


korbanya
nnyadidiJalan
JalanPoros
mengendarai motor saat dipepet
Poros dan di ancam diduga meng-
YUDHI/RADAR GRESIK

gunakan senjata tajam oleh


Warga Wringinanom Divonis 6 Tahun
Abar-abir Gresik terekam CCTV.
kawanan begal akhirnya pasrah KEBOMAS - Terdakwa vonis yang dijatuhkan juga diwajibkan untuk mem-
BUNGAH – Aksi pencurian pengendara motor Robet, 21, warga tanpa perlawanan. Motor jenis persetubuhan anak di bawah Majelis hakim yang diketuai bayar denda sebesar Rp. 10
kawanan begal kembali terjadi di Desa Sidokumpul Kecamatan matik beserta handphone milik umur M ,76, warga Keca- Ida Ayu Sri Adriyanthi Astuti juta dengan ketentuan jika
Gresik Utara. Kali ini, terjadi di Bungah. korban raib dibawa kabur oleh matan Wringinanom hanya dengan hukuman penjara tidak membayar diganti de-
wilayah Kecamatan Bungah Aksi kawanan begal dengan kawanan begal. bisa tertunduk saat mengikuti selama 6 tahun lebih ringan ngan hukuman penjara sela-
tepatnya di jalan masuk menuju mengendarai dua motor tersebut sidang dengan agenda putu- dari tuntutan jaksa. ma 2 bulan.
Desa Abar-Abir. Kali ini, korbannya terekam CCTV, videonya kini viral Ke Halaman 11 san, Selasa (19/10). Meskipun Tidak hanya itu, terdakwa Ke Halaman 11
layouter: Belladestia
RADAR GRESIK
RADAR GRESIK RABU
20 OKTOBER 2021 11

Belum Ada Palang Pintu, Jalur KA


Indro Berpotensi Bikin Macet KEBOMAS- Beroperasinya Barang di Stasiun In- “Karena bagaimanapun logistik, kehadiran kereta
layanan kereta barang di dro. Namun tidak lupa faktor kesejahteraan masyarakat barang dari Gresik ke Jakarta
Stasiun Indro setelah berhenti keselamatan juga harus merupakan tujuan dari ini bisa jadi pemicu
pada 2016 lalu tentu akan diperhatikan,” ujarnya. pembangunan yang pengintegrasian sistem
membuat stasiun tua di Menurut Tursilo bila arus dicanangkan pemerintah logistik di Jawa Timur dan
Gresik itu semakin sibuk. Hal barang keluar masuk Gresik dalam hal ini Pak Bupati Nasional,” tutur Dadang.
ini patut diantisipasi lantaran bisa dikonversi ke moda Gresik,” pesannya Dadang optimis bila arus
ada beberapa penyeberangan transportasi kereta api akan Sementara itu, Direktur pengiriman barang yang
lintasan khususnya yang bisa mengurai problem kema- Niaga PT Kereta Api Indonesia memanfaatkan kereta api di
menuju desa Karangkiring cetan jalan di Kabupaten (PT KAI) Dadan Rudiansyah Stasiun Indro akan
belum memiliki palang pintu. Gresik. menyebut, dalam rangka meningkat, karena Kabupaten
Kepala Dinas Perhubungan “Kepadatan jalan di mendukung sistem logistik Gresik merupakan daerah
Kabupaten Gresik Tursilo- Kabupaten Gresik akan nasional yang murah dan penyangga utama Surabaya
wanto Harijogi tidak menutup berkurang 80 persen bila KA efisien, PT KAI menghidupkan dengan kapasitas industri dan
mata hal tersebut. Pihaknya barang sudah maksimal,” kembali rute kereta barang ekonomi yang besar.
juga terus berkoordinasi de- tutur Tursilo. Indro Gresik- Pasoso Jakarta. “Ke depan akan kita
ngan PT KAI agar menyiapkan Dia pun meminta PT KAI “Berdasarkan data LPI, tingkatkan layanan dan
palang pintu agar tidak terjadi agar memberdayakan sistem logistik nasional kita frekuensi layanan kereta
kecelakaan lalu lintas. masyarakat sekitar Desa masih berada di peringkat 40 disini, untuk sementara
“Kami mengapresiasi atas Indro dalam rantai operasional dunia, karena itu cost logistik kehadiran kereta dua hari
ROFIQ/RADAR GRESIK langkah PT KAI yang meng- kereta barang itu apabila kita masih tinggi. Dalam sekali,” pungkasnya. (fir/rof)
RAWAN MACET: Jalur KA Indro rawan terjadi kemacetan karena belum ada palang pintu. hidupkan kembali rute kereta sudah berkembang. upaya memangkas biaya

„ DINAS LINGKUNGAN HIDUP Genjot Persiapan Jelang Kompetisi, Persegres Putra Gelar Uji Coba
KOTA - Dalam mempersiap- kemarin terkendala dengan maksimal dan para pemain bisa
kan kompetisi liga 3 regional lapangan yang kering dan keras. bermain kompak dengan teknik
Jawa Timur (Jatim) yang akan Sehingga dalam permainan permainan yang sudah didapat
digelar bulan depan. Persegres sepakbola terutama untuk umpan saat latihan,”jelasnya.
Putra Gresik terus melakukan kurang efektif tapi secara Sementara Ketua Askab PSSI
persiapan. Salah satunya permaian sudah bagus Gresik, Rofiqi menjelaskan,
dengan menggelar uji coba. “Memang kemarin saat uji untuk tim Persegres Putra ini
Manajer Persegres Putra coba terjadi kendala lapangan akan melakukan uji coba dengan
Gresik, Harry Purnomo me- yang kering dan keras namun GU yang akan digelar pada
ngatakan, untuk uji coba ini permainan sangat bagus,”jelasnya. Minggu ini.
melihat kesiapan tim untuk Di samping itu juga untuk uji “Kami berharap untuk kom-
persiapan kompetisi Liga 3 coba berikutnya tidak ada kendala petisi Liga 3 regional Jatim bisa
regional Jatim. “Iya kemarin terutama lapangan. Sehingga lolos grup saja. Karena intinya
tim melakukan uji coba dengan pemain bisa melakukan teknik pada Porprov tahun depan harus
klub sepakbola dari Gresik permainan yang bagus. menjadi juara. Untuk itu di Liga
yakni Persegres Putra melawan Rencana dalam minggu ini akan 3 Jatim menjadi pemanasan saja
Persewad FC Wadeng dengan melakukan uji coba dengan Gresik dan sekaligus mencari pengala- FAJAR/RADAR GRESIK

Mokh. Najikh
YUDHI/RADAR GRESIK
skor 2- 2,” kata Harry. United. “Semoga uji coba selanjut- man untuk para pemain nanti- UJI COBA: Pelatih Persegres Putra saat memberikan arahan kepada
Menurut dia, dalam uji coba nya bisa mendapatkan hasil yang nya,”harapannya. (jar/rof) pemain saat uji coba kemarin.

Cegah Polusi, Azyurmadi Azra ... dipimpin oleh Airlangga Hartarto,


SAMBUNGAN DARI HALAMAN 12
dalam masa-masa sekarang ini, muda dan secara umum diangkat saat konsolidasi,” kata
Warga Jangan ”Dinasti itu artinya dikuasai
oleh anak cucu dan oligarkis itu
jika dibandingkan partai-partai
lain. Selain dinamis, Golkar sa-
ngat terbuka bagi kader mana pun
terutama kepada generasi milenial,
bahwa Golkar ini adalah partai
merit bukan partai dinasti,” ungkap
membawa isu yang menyangkut
hajat hidup orang banyak,
disamping tentunya tidak
Ayzumardi.
Lebih lanjut, Azyumardi pun
menyarankan partai berlambang
Bakar Sampah dikuasai oleh elite politik yang
terbatas. Kalau Golkar tidak.
untuk memimpin partai tersebut.
Bagi Azyumardi, poin-poin ini
Azyumardi Azra.
Selanjutnya menurut Azyu-
melupakan isu bangkit dari
keterpurukan ekonomi.
beringin untuk segera mengupaya-
kan langkah-langkah mengkonso-
KOTA - Dinas Lingkungan Kita bisa melihat siapa saja menjadi nilai tambah bagi mardi, Golkar harus bisa ”Kepada potensi pemilih muda lidasikan suara yang terpecah
Hidup (DLH) Kabupaten Gresik sebetulnya bisa menjadi pemimpin Partai Golkar. Terutama dalam membawa isu yang dekat dengan misalnya, itu pasti akan tertarik dengan merangkul Nasdem,
terus berupaya mengurangi polusi. di Golkar, bisa mengalami mobilitas menggaet suara anak-anak pemilih muda. Menurutnya dengan mengangkat isu dari Hanura hingga Gerindra kembali
Salah satunya, dengan mengimbau politik di Golkar,” ujar mantan muda yang kritis terhadap dalam data BPS tahun 2020, saat bagaimana menghadapi masa de- ke induknya. ”Harus ada langkah-
warga agar tidak membakar Rektor UIN Syarif Hidayatullah keberadaan politik dinasti dan ini pemilih muda atau pemilih pan mereka. Bagaimana pendi- langkah mengkonsolidasikan
sampah. Agar lebih maksimal, saat tersebut. oligarki di Indonesia. pertama mendominasi angka dikan lebih baik, perguruan tinggi kelompok-kelompok yang splinter
ini DLH terus memperbanyak Ini menjadi sebuah nilai ”Satu keunggulan yang saya kira pemilih hingga diatas 50 persen. sekarang makin mahal. Isu-isu atau memisahkan dari induknya
Tempat Pembuangan Sampah tambah bagi partai yang saat ini bisa dijual dipasarkan oleh Golkar Golkar, harus bisa meraih pemilih seperti itu menurut saya bisa Golkar,” pungkasnya. (*)
(TPS) di Kabupaten Gresik.
Kepala DLH Gresik, Mokh. Dorong Pemulihan ... memperbolehkan anak kecil masyarakag datang ke mal. yang paling dibutuhkan saat Pihaknya juga mendukung
Najikh mengatakan mengimbau
masuk Mal. Sedangkan bagi “Dengan pelonggaran yang ini oleh pelaku usaha salah Pemkab Gresik dalam upaya
kepada masyarakat untuk tidak
Jangan khawatir sudah pengunjung dewasa yang akan kami berikan ini semoga satunya adalah kepastian percepatan vaksinasi
membakar sampah yang ada di
kami izinkan,” kata Wabup berbelanja tetap diharuskan okupansi mal bisa kembali dalam beraktivitas nasional salah satunya
TPS tapi harus dibuang di TPA.
Gresik, Aminatun Habibah sudah melakukan vaksinasi normal,” imbuhnya “Kami menyampaikan dengan menyediakan area
“Kami melarang warga untuk
yang juga wakil komandan minimal dosis pertama dan Di tempat sama, Direktur apresiasi kepada Pemkab agar masyarakat bisa menda-
membakar sampah di TPS, karena
Satgas Covid 19 Gresik disela memiliki akun peduli lindungi. Utama Erwin Haricahyo Poe- Gresik yang mendukung akti- patkan vaksin gratis
berdampak polusi ke masyarakat
sela kegiatan Archipelago Food Perempuan yang berkecim- djono mengucapkan terim- vitas usaha pusat perbelanjaan. “Meskipun saat ini okupansi
sekitar,”jelasnya.
Festival di Gressmall, kemarin. pung di dunia akademisi itu akasih kepada Pemkab Gresik Dukungan yang diberikan belum kembali sepenuhnya
Sementara dari Kasi Operasional
Bu Min (sapaan akrabnya) juga mendorong agar pengu- yang telah memberikan duku- salah satunya melalui distri- namun secara trafik menga-
Kebersihan DLH Gresik, Abd
juga mengungkapkan jika saat saha pusat perbelanjaan ngan terhadap pelaku usaha busi vaksin sehingga kami bisa lami kenaikan dari bulan-
Roziq menjelaskan, bahwa desa
ini pemerintah daerah sudah secara intens menggelar even bisnis pusat perbelanjaan di menggelar vaksinasi di mall,” bulan sebelumnya,” tan-
harus berpartisipasi untuk
mengeluarkan kebijakan yang kreatif agar dapat menarik Gresik. Menurut Erwin hal kata Erwin. dasnya. (fir/rof)
penanggulangan sampah. Karena
harus membentuk kelompok
sampah dan di taruh dimana Setubuhi Anak ... denda Rp. 10 juta subsidair 2 hukuman penjara selama 9 Terdakwa berhasil menipu di pematang sawah dan
nantinya dari tim DLH yang bulan kurungan,” tegas Ketua tahun dan denda 10 juta daya anak korban dengan hanya beralaskan sarung.
melayani. “Karena untuk sampah “Terdakwa terbukti secara Majelis hakim Ida Ayu Sri subsidair 3 bulan kurungan. iming -iming akan dibelikan Perbuatan menyetubuhi anak
yang ditaruh di kontainer saja sah dan meyakinkan mela- Adriyanthi Astuti saat Seperti diberitakan, terdak- HP dan kalung emas. korban itu dilakukan selang
pasti tidak cukup dan sehingga kukan tindak pidana dengan membacakan putusan. wa diseret ke Meja Hijau atas Atas tipu daya tersebut, sebulan sekali mulai bulan
bersama - sama untuk sengaja menyetubuhi anak di Vonis tersebut lebih ringan tindak pidana persetubuhan akhirnya anak korban ter- Juni sampai September
penanggulangan sampah. Karena bawah umur. Menghukum dari tuntutan JPU Nurul anak dibawah umur. terdakwa paksa melayani nafsu bejat 2020 sudah tiga kali ter-
di desa tidak mau di tempati TPA terdakwa dengan hukuman Istianah yang sebelumnya mengakui telah menyetubuhi terdakwa selama 3 kali. Per- dakwa menyetubuhi anak
dan di desa bisa untuk diwujudkan penjara selama 6 tahun dan menuntut terdakwa dengan anak korban selama 3 kali. buatan asusila itu dilakukan korban. (yud/rof)
fungsional,”terangnya.
Selain itu juga untuk sampah
tidak usah dibakar dan di TPS itu Pulang Ngopi ... Lebih lanjut Asyhari meng- ban, pelaku diperkirakan ber- nahas, saat melintas di jalan kepala desa beserta korban un-
jadikan tempat pengelolaan sampah ungkapkan pihak aparat Ke- jumlah empat orang dengan poros masuk desa dengan tuk selanjutnya datang kantor
dan kalau sampah desa kalau Kepala Desa Sidokumpul, polisian Sektor (Polsek) Bu- mengendarai dua sepeda motor. kondisi sepi, pria itu menjadi Polsek Bungah melaporkan
masuk ke TPA semua tidak akan Asyhari saat dikonfirmasi ngah telah mendatangi korban “Korban masih trauma, tapi korban pembegalan. secara resmi pekara ini.
ada pembakaran sampah. Untuk itu membenarkan kejadian terse- untuk meminta keterangan tadi saya sempat menanyakan “Mau pulang habis ngopi, “Belum ada laporan resmi
di support untuk pengelolaan but. Ia pun kembali membe- guna keperluan penyelidikan. jumlah pelaku ada 4 orang pas di jalan sepi diberhentikan dari korban, Nanti malam pak
sampah,”ungkapnya. (jar/rof) narkan bahwa korban adalah “Tadi Kanit Reskrim sudah dengan mengendarai 2 motor,” kawanan begal,” katanya. kades bersama korban mau
salah satu warganya. kesini meminta keterangan tuturnya. Sementara Kapolsek Bungah bikin laporan resmi di Polsek
“Benar, kejadiannya di jalan korban,” ungkapnya. Qosim menyebut korban yang AKP Sujiran saat dikonfirmasi dan di mintai keterangan. Motor
poros Desa Abar-abir dan Sementara Qosim perangkat setiap hari bekerja di salah satu juga membenarkan peristiwa korban dibawa kabur oleh para
kejadiannya terekam CCTV,” desa setempat menerangkan, SPBU di Kecamatan Manyar tersebut. Saat ini, jajarannya pelaku informasinya terekam
ujarnya. berdasarkan keterangan kor- saat itu hendak pulang. Namun telah berkoordinasi dengan CCTV,” pungkasnya. (yud/rof)

KEPALA BIRO : Umi Hanik Akasah. REDAKTUR :


F. Ainur Rofiq. STAF REDAKSI : Muhammad
Firman Syah, Fajar Yuliyanto. FOTOGRAFER :
Yudhi Dwi Anggoro. PRACETAK : Robet Jatmiko,
Bella Destia. MARKETING KOMUNIKASI IKLAN :
Novi Andriyani. PEMASARAN : Riri. LANGGANAN
: Rp 65.000/Bulan. TARIF IKLAN : Display Full
Colour Rp 45.000/mm kolom, Display Black White
Rp 37.500/mm kolom, Advertorial Full Colour Rp KEHILANGAN
37.500/kolom, Advertorial Black White Rp 35.000/
mm kolom. ALAMAT REDAKSI : JL.PAHLAWAN HILANG STNK Motor Honda Th 2015 HILANG STNK Motor Honda Th 2018 Putih HILANG STNK Motor Honda Th HILANG STNK Motor Honda Th 2016 HILANG STNK Motor Honda Vario Th
46 Gresik. TELP : (031) 99100200. EMAIL : Putih Merah W5799DG a/n Muslichatul Hitam W2325BK a/nYofan Fahrizal Andiyono 2016 Hitam W2102AI a/n Sutiyo d/a Hitam W2063DX a/n Abdul Musholli d/a 2014 White Blue W3283JY a/n Mushoyi’ah
radargresik@yahoo.co.id SURABAYA : Jl. Fahmi d/a Sindujoyo 10 BI/19 RW03/ d/a Dsn. Gading RT12/RW03 Ds. Cangkir Bambe RT/RW 01/004 Ds. Bambe Jl. Veteran Jaya 63 RT004/RW001 Kel. d/a Ds. Mojopuro wetan RT11/RW07
Kembang Jepun 167-169 Surabaya. TELP : (031) RT02 Lumpur Gresik Kec. Driyorejo Gresik. 081216693003 Kec. Driyorejo Gresik Gending Kebomas Gresik. 08223368119 Bungah Gresik. 085853207387
8202277. JAKARTA : Gedung Graha Pena Lt 9. Jl
Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan 12210. TELP
: (021) 536995233. PENERBIT : PT Radar Media HILANG STNK Motor Honda Th 2011 HILANG STNK Motor kawasaki Kaze Th HILANG STNK Mobil Toyota Th HILANG STNK Motor Honda Th 2008 HILANG STNK Motor Honda Th
Surabaya. DIREKTUR : Lilik Widyantoro. Merah hitam W2469EA a/n Eni Sulistyowati 1996 Hitam W5776BW a/n Setia Budi d/a 2000 Coklat Metalik W1334AG a/n Hitam W2548MQ a/n Slamet Wahyudi d/a 2014 Orange putih W3061JY a/n
PERCETAKAN : PT Temprina Media Grafika Jl. d/a Tanjung Dukuhan RT1/RW4 Ds. Jl. Citarum No. 9 Ds. Randuagung RT001/ Makmun d/a Ds. Tebuwung RT14/ Jl. Salak 26 RT6/RW7 Ds. Suci Kec. Manyar Hartatik d/a Ds. laban RT025/RW002
Sumengko Km 30-31 Wringinanom, Gresik. Tanjung Kedamean Gresik. 085704200426 RW004 Kebomas Gresik. 081336035563 RW03 Kec. Dukun Gresik Gresik. 081231153354 Menganti Gresik

layouter: Belladest

Anda mungkin juga menyukai