Anda di halaman 1dari 1

MEKANISME AVRT DAN AVNRT

AVRT merupakan suatu tanda takikardia reentri yang terjadi pada pasien dengan
sindrom WPW. Pada AVRT nodus atrioventrikuler dan jalur aksesoris berperan dalam
membentuk suatu sirkuit antara atrium dengan ventrikel yang memungkinkan adanya proses
reentri dari impuls yang di hasilkan. Ada dua bentuk AVRT : otrodromik dan anti dromik.
Pada AVRT ortrodromik, impuls dari atrium dikonduksikan ke ventrikel melalui nodus
atrioventrikuler, kemudian dikonduksikan kembali secara retrogard melalui jalur aksesoris
yang memungkinkan impuls tersebut masuk kembali kedalam system konduksi sehingga
takikardia terjadi seara terus menerus.

ATRIOVENTRIKULER nodal reentry tachycardia ( AVNRT ) adalah takikardia dan


aritmia yang disebabkan oleh adanya jalur tambahan antara atrium dan ventrikel yang
menyebabkan sirkuit baru. AVNRT adalah takiaritmia yang timbul karena adanya dua
ondition pathway ( jalur elektrik) AV node yang membentuk rangkaian sirquit reentry yang
menghubungkan nodus ave dan atrium. ATRIOVENTRIKULER nodal reentry tachycardia
terjadi di karenakan adanya jalur elektrik tambahan pada AV node , meskipun penyebabnya
sampai sekarang masi belum di ketahui. AVNRT terjadi karena adanya sirkuit reentry yang
ada pada atau sekitar AV node. Serkuit tersebut terbagi menjadi dua jalur elektrik yang di
nama kan slow pathway ( jalur lambat/jalur a) dan fast pathway ( jalur epat / jalur b).

Tanda khas yang dapat di temui apabila SVT diakibatkan oleh AVRT paroksismal, yaitu
depresi segment ST, dan adanya osilasi antar denyut pada amplitude QRS. Sebuah aspek
yang dapat diamati pada EKG untuk menentukan diagnosisnya.

Anda mungkin juga menyukai