Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 17 Muara Sugihan


Kelas / Semester : 5 /1
Materi : Aktifitas Senam Lantai.
Materi Pokok :Guling Depan dan Guling Belakang
Alokasi waktu : 4 x 35 Menit
Pendekatan : Scientifik
Tujuan Kegiatan Sumber dan Alat
- Dengan mengamati vidio Pendahuluan (15 menit) Sumber
pembelajaran dan materi - Melalui media whatsapp guru mengucapkan - Buku Siswa
pembelajaran melalui media salam, mengajak siswa berdoa, mengecek - Buku Ajar
internet, siswa mampu kehadiran dan memotivasi siswa
menuliskan konsep aktivitas - Siswa dan guru bertanya jawab materi
- PTT
senam lantai guling depan dan sebelumnya dan mengaitkan dengan materi
- Internet
guling belakang Alat
yang akan dipelajari
- Dengan mengamati video - Memberikan gambaran tentang manfaat - Komputer/laptop
pembelajaran youtube dan mempelajari pelajaran yang akan dipelajari - Hand phone
link materi google, siswa Inti (110 menit) - Matras atau sejenisnya
mampu memperagakan
rangkaian guling depan dan - Guru membagikan tautan link vidio
guling belakang pembelajaran dari chanel youtube:
https://youtu.be/H5aVyE1zcgl
https://youtu.be/iJzCCsE7KK0
- Guru menampilkan PPT tentang rangkaian
gerakan guling depan dan belakang
- Siswa mengamati vidio pembelajaran dan
membaca materi tentang konsep senam
lantai rangkaian gerakan guling depan dan
belakang berbagai sumber di internet
- Siswa melakukan pemanasan secara mandiri
- Guru mrngingatkan siswa untuk
mengutamakan keselamatan belajar PJOK
- Siswa memperagakan rangkaian gerak dasar
guling depan dan belakang dari sikap
jongkok, tangan bertumpu, mengguling, dan
kembali keposisi jongkok dengan benar
- Siswa megidentifikasi kesalahan gerak saat
melakukan gerakan
- Siswa mengkomunikasiakan kepada guru
atas kesulitan gerakan dan menyelesaikan
kendala dalam belajar
- Setelah semua siswa melaksanakan
pembelajaran secara mandiri, guru
mengarahkan siswa merekam hasil
pembelajaran guling depan dan belakang
Penutup (15 menit)
- Guru dan siswa melakukan refleksi hasil
pembelajaran
- Guru memberi motivasi belajar
- Guru menutup pembelajaran dengan doa dan
salam
Mengetahui, Penilaian Pelembang, Oktober 2020
Dosen Pembimbing Sikap : Tanggung jawab, disiplin, kerja Peserta PPG
keras
Keterampilan : Unjuk kerja vidio
hasil pembelajaran
Dr. Hartati, M. Kes Pengtahuan : Tes tertulis dan online Jainudin Nur. S, S.Pd
NIP. 196006101985032006 NIP. 198912292019021002

Anda mungkin juga menyukai