Anda di halaman 1dari 1

Home Berita Daerah Jawa Timur Internas

detikNews / Berita

Aturan Penerbangan
Domestik Terbaru Mulai 24
Oktober, Cek Selengkapnya!
Tim detikcom - detikNews
Kamis, 21 Okt 2021 17:20 WIB

Share ! " # Komentar

Aturan Penerbangan Domestik Terbaru, Sesuai SE Kemenhub --


Bandar Udara Adi Soemarmo Solo (Foto: Ragil Ajiyanto/detikcom)

Jakarta - Aturan penerbangan domestik terbaru


banyak dicari tahu masyarakat. Hal ini sejalan
dengan kembali diperpanjangnya pemberlakuan
pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM)
selama 2 minggu, terhitung mulai 19 Oktober
hingga 1 November 2021.

Adapun aturan penerbangan domestik terbaru


mengacu pada Surat Edaran (SE) Nomor 88
Tahun 2021 tentang Petunjuk Pelaksanaan
Perjalanan Orang dalam Negeri dengan
Transportasi Udara Pada Masa Pandemi COVID-
19. Aturan ini berlaku efektif mulai 24 Oktober
2021 mendatang.

Lalu apa saja yang harus diperhatikan? detikcom


merangkum ulasannya berikut ini.

Baca juga:
TransJakarta 100% Kapasitas, Tanda
Jarak Aman di Halte-Bangku Akan
Dicopot

Aturan Penerbangan Domestik


Terbaru: Ikuti Protokol Kesehatan
Sebelum mengetahui lebih jelas soal aturan
penerbangan domestik terbaru, dalam SE
terbaru, calon penumpang diminta mematuhi
pengetatan protokol kesehatan, dengan
menerapkan beberapa aturan berikut ini:

1. Wajib menggunakan masker yang menutup


hidung dan mulut dengan jenis masker kain 3
lapis atau masker medis.

2. Dilarang berbicara selama di dalam pesawat,


baik dengan telepon atau secara langsung
secara searah atau dua arah.

3. Penumpang dilarang makan dan minum untuk


waktu penerbangan kurang dari 2 jam. Aturan
dikecualikan bagi penumpang dengan
keadaan tertentu yang diwajibkan
mengkonsumsi obat tertentu di jam yang
tertentu.

Baca juga:
Alasan Satgas Wajibkan Hasil PCR
Sebagai Syarat Naik Pesawat

Aturan Penerbangan Domestik


Terbaru: Vaksin-Hasil Tes Negatif
COVID-19
Dalam SE terbaru, ada dua syarat yang harus
dipastikan ada sebelum keberangkatan, yaitu
vaksin dan hasil tes negatif COVID-19. Adapun
berikut aturannya:

1. Penerbangan dari atau ke bandar udara di


wilayah Jawa dan Bali, antar kota di Jawa dan
Bali, serta di daerah yang masuk kategori
PPKM level 3 dan 4 sesuai Inmendagri
terbaru, wajib menunjukkan kartu vaksin
(minimal dosis pertama) dan surat keterangan
hasil negatif PCR maksimal 2x24 jam sebelum
keberangkatan.

2. Penerbangan dari dan ke bandar udara di luar


wilayah Jawa dan Bali yang ditetapkan masuk
kategori PPKM level 1 dan 2, wajib
menunjukkan surat keterangan hasil negatif
PCR maksimal 2x24 jam sebelum
keberangkatan atau hasil negatif antigen
maksimal 1x24 jam.

3. Pengecualian kewajiban menunjukkan kartu


vaksin diatur untuk:
- Penumpang di bawah usia 12 tahun
- Penumpang dengan kondisi kesehatan
tertentu atau penyakit komorbid yang
menyebabkan tidak dapat menerima vaksin.
Adapun sebagai pengganti kartu vaksin,
diwajibkan melampirkan surat keterangan
dokter dari Rumah Sakit Pemerintah yang
menyatakan belum dan/atau tidak dapat
mengikuti vaksinasi COVID-19.

Baca selengkapnya soal aturan penerbangan


domestik terbaru di halaman berikutnya.

Simak video 'Alasan Satgas Wajibkan Hasil


PCR Sebagai Syarat Naik Pesawat':

(izt/imk)

Selanjutnya $

Halaman

1 2

aturan penerbangan domestik terbaru

peraturan penerbangan terbaru

syarat penerbangan terbaru syarat naik pesawat

naik pesawat harus pcr atau antigen

syarat penerbangan jawa bali

anak-anak di bawah 12 tahun bisa naik pesawat

pcr antigen

Share ! " # Komentar

Promo eksklusif
bulan ini

Recommended by
Baca Juga
Roy Suryo Diperiksa Polisi
Pagi Ini soal Cuitan
Ferdinand Hutahaean

Perayaan Rolex yang


menggugah. Diskon 90%
untuk semua jam tangan…
replika

Terungkap! Boris 'Preman


Pensiun' Ternyata Pengedar
Sabu

Nyeri pinggang dan lutut bisa


dihilangkan. Dokter ini
menemukan formula…
penyembuhnya.

Ini Sosok Al-Fatih yang Bikin


Fahri-Fadli Debat Bawa-bawa
Anies

Bagi yang mengalami sakit


persendian, wajib dibaca

Berita Terkait

Puan Heran Tes PCR Jadi Syarat Naik


Pesawat Saat Kasus Corona RI Melandai

Jadi Syarat Naik Pesawat, Harga PCR Harus


Diturunkan!

Komisioner Komnas HAM Kritik Keras Naik


Pesawat Wajib PCR: Merepotkan!

Ini Rupanya Alasan Naik Pesawat Wajib


PCR Meski Sudah Vaksin

Anak di Bawah Usia 12 Tahun Akhirnya


Diizinkan Naik Pesawat

Antisipasi Klaster Sekolah, Pelajar di Kota


Bandung Jalani Tes PCR

Tes PCR dan Antigen Resmi Turun Harga,


Ini Buktinya!

Promo Eksklusif
Yogyakarta

Berita detikcom Lainnya

Tarik Menarik Calon Panglima TNI


Pengganti Marsekal Hadi
detikNews | Kamis, 21 Okt 2021 19:17 WIB

Camp Nou Sepi, Ditinggal Pergi Fans Messi?


Sepakbola | Kamis, 21 Okt 2021 19:03 WIB

Dugaan Kebocoran Data KPAI, Ini


Penjelasan Menkominfo
detikInet | Kamis, 21 Okt 2021 19:03 WIB

Dennis Lyla Komentari Isu Thalita Latief Jadi


Pelakor
detikHot | Kamis, 21 Okt 2021 16:37 WIB

Bukan Buat Kaum Mendang-mending,


Aksesori Toyota GR Yaris Dijual Rp 100 Juta
detikOto | Kamis, 21 Okt 2021 18:45 WIB

Teras Cihampelas Masih Mati Suri


detikTravel | Kamis, 21 Okt 2021 19:00 WIB

Berita Terpopuler

#1 Propam Segera Tahan-Copot Polantas


yang Pacaran Pakai Mobil Dinas PJR!
detikNews | Kamis, 21 Okt 2021 18:34 WIB

#2 Tarik Menarik Calon Panglima TNI


Pengganti Marsekal Hadi
detikNews | Kamis, 21 Okt 2021 19:17 WIB

#3 Luhut Tak Ladeni Tantangan Pedagang


Angkringan Berdebat di Pengadilan
detikNews | Kamis, 21 Okt 2021 19:11 WIB

#4 Polisi yang Smackdown Mahasiswa di


Tangerang Ditahan 21 Hari
detikNews | Kamis, 21 Okt 2021 19:07 WIB

#5 Aturan Penerbangan Domestik


Terbaru Mulai 24 Oktober, Cek
Selengkapnya!
detikNews | Kamis, 21 Okt 2021 17:20 WIB

Video

) 02:29 ) 02:32

Snorkeling Santai di Kejagung Tetapkan Eks


Labuan Cermin, Berau Wakil Presiden Perum
Kamis, 21 Okt 2021 20:20 WIB Perindo Tersangka
Korupsi
Kamis, 21 Okt 2021 20:19 WIB

) 07:18 ) 02:53

Bikin Laper: Aneka 1 Saksi Kasus Korupsi


Masakan Betawi yang Perum Perindo
Gurih Sedap Meninggal saat Mau
Kamis, 21 Okt 2021 20:19 WIB Diperiksa Kejagung
Kamis, 21 Okt 2021 20:11 WIB

Foto

* 6 Foto * 4 Foto

SMPN 4 Solo Jadi 21 Orang Selamat Usai


Sasaran Disinfeksi Pesawat Gagal Lepas
Corona Imbas Satu Landas di AS
Murid Positif Kamis, 21 Okt 2021 17:45 WIB
Kamis, 21 Okt 2021 19:30 WIB

detikNetwork

CNBC Indonesia
Facebook Diam-Diam Merapat ke Media
Pemberitaan, Ada Apa?
Kamis, 21 Okt 2021 20:20 WIB

CNN Indonesia
FOTO: Mengintip Kampung Pedagang Kopi
Keliling 'Starling'
Kamis, 21 Okt 2021 20:25 WIB

Beautynesia
Reapply Jadi Lebih Mudah, dengan Pilihan
Sunscreen Spray Berikut! Cek, Yuk
Kamis, 21 Okt 2021 20:00 WIB

Female Daily
Tampil Gahar, Inilah Sosok Han So Hee di
Drama Korea My Name!
Kamis, 21 Okt 2021 11:00 WIB

HaiBunda
Kisah Wanita Bandung Lulus IPK Tertinggi &
Ketua BEM, Kini Bahagia Jadi IRT
Kamis, 21 Okt 2021 17:55 WIB

InsertLive
Azriel Hermansyah Dapat Izin Ajak Sarah
Menzel Masuk Islam
Kamis, 21 Okt 2021 20:20 WIB

part of

Redaksi . Pedoman Media Siber . Karir . Kotak Pos .


Info Iklan . Privacy Policy . Disclaimer

! " % & '

Download aplikasi detikcom

Copyright @ 2021 detikcom, All right reserved

Anda mungkin juga menyukai