Anda di halaman 1dari 5

YAYASAN PENDIDIKAN WIDYA MANGGALA PURBALINGGA

SMK WIDYA MANGGALA PURBALINGGA


PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif


Kelas : X Teknik Dan Bisnis Sepeda Motor
Hari /Tanggal : Senin , 02 Desember - 2019
Waktu : 09.40 – 10.40 WIB
Kode Soal : 10/ X.TBSM.PAS.1/19

LEMBAR SOAL UTAMA

PETUNJUK UMUM
1. Tulislah Nomor Peserta Penilaian Akhir Semester (PAS) Tahun Pelajaran 2019/2020 Anda di
lembar jawaban yang telah disediakan.
2. Periksa dan bacalah soal-soal dengan tenang dan teliti sebelum Anda mengerjakan dan
menjawabnya.
3. Laporkan kepada Pengawas jika terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal
kurang.
4. Tersedia waktu 60 menit untuk mengerjakan soal Penilaian Akhir Semester (PAS) Tahun
Pelajaran 2019/2020 ini.
5. Jumlah soal sebanyak 30 butir soal pilihan ganda dan 5 butir soal uraian
6. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika, atau alat bantu hitung lainnya.
7. Apabila Anda ingin membetulkan jawaban di lembar jawab, beri tanda garis ganda (=) pada
jawaban sebelumnya.
8. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada Pengawas Penilaian Akhir Semester
(PAS) Tahun Pelajaran 2019/2020
PETUNJUK KHUSUS
I. SOAL PILIHAN GANDA
Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan cara membubuhkan tanda silang (X) pada
huruf A, B, C, D, atau E di lembar jawaban yang tersedia!
1. Yang dimaksud (power tools) peralatan bertenaga adalah peralàtan yang sumber tenaganya bukan
dari tenaga manusia, tetapi tenaga menggunakan....
A. Listrik
B. Nuklir
C. Bensin
D. Manusia
E. Manual
2. Alat-alat bertenaga atau Power tools seperti di bawah ini kecuali....
A. Kunci moment
B. Impact
C. Drill
D. Air hammer
E. Grinder
3. Berikut ini merupakan safety equipment yang benar sebelum mulai bekerja kecuali.......
A. Palu
B. Kaca mata
C. Kacamata las
D. Sepatu
E. Kaos tangan
4. Penggunaan sikat baja (wire brush) untuk membuang kotoran berikut, kecuali....
A. Batu
B. Karbon
C. Karat
D. Karet
E. Besi
5. Fungsi dari drill bit ini adalah untuk membuat lub.......... dalam material, yang kerasnya bisa sama
dengan mata bor
A. Bulat
B. Oval
C. Kotak
D. Lonjong
E. Segi empat
6. Mata bor yang terbuat dari baja karbon digunakan untuk kayu dan logam lunak. Mata bor HSS
digunakan pada logam lunak dan baja lunak. Mata bor dengan ujung carbide atau tungsten carbide
digunakan untuk memotong beton dan......
A. Logam-logam keras
B. Logam lunak
C. Logam karbon
D. Logam cor
E. Logam tuang
7. Jaga kebersihan mata bor dari kotoran dan......
A. Oli
B. Karat
C. Korosi
D. Air
E. Gas
8. Penyimpanan mata bor di tempat yang kering untuk mencegah.....
A. Karat
B. Oksilasi
C. Dehidrasi
D. Isolasi
E. Mencair
9. Ketika mengasah mata bor, celupkan bagian ujung mata bor ke dalam air beberapa kali, jika tidak,
bagian ujung akan menjadi..........dan kehilangan kemampuan potongnya
A. Lunak
B. Cair
C. Gas
D. Fluida
E. Lumer
10. Portable power grinder tersedia dalam berbagai bentuk dan ukuran. Ada lightweight grinder, cone
wheel grinder, horizontal grinder dan surface grinder. Bagian-bagian portable power grinder adalah
kecuali....
A. Body yang menahan motor atau drive unit. Dan lampu
B. Handle hingga ke tempat penyambungan power source
C. Control lever untuk power
D. Grinding wheel
E. Body yang menahan motor atau drive unit
11. Body grinder dapat terbuat dari logam atau...
A. Plastik
B. Kayu
C. Fiber
D. Carbon
E. Logam non aero
12. Ukuran gerinda diklasifikasikan berdasarkan kecepatan.............. dan ukuran grinding wheel yang
digunakan.
A. Rpm
B. Rpp
C. Rmm
D. Psi
E. Bar
13. Portable power grinder digunakan untuk menggerinda hasil .........
A. pengelasan, menghaluskan permukaan dan membersihkan karat
B. pengelasan, menghaluskan permukaan dan membersihkan karet
C. pengelasan, menghaluskan permukaan dan membersihkan kayu
D. pengelasan, menghaluskan permukaan dan membersihkan koros
E. pengelasan, menghaluskan permukaan dan membersihkan kumparan
14. Alat yang digunakan untuk melepas magnet motor jupiter menggunakan jenis treker kaki.....
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6
15. Untuk melepas magnet jenis motor metik menggunakan treker kaki....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
16. Alat perkakas / alat kerja bangku yang digunakan dibedakan menjadi....
A. 2 jenis
B. 3 jenis
C. 4 jenis
D. 5 jenis
E. 6 jenis
17. Penggunaan kunci pas harus dihindari adalah....
A. Semua benar
B. Pemegang rahang
C. Pematah rahang
D. Kepala baut yang telah longgar
E. Kunci yang longgar
18. Alat untuk membuka dan mengunci, misalnya kunci pintu, kunci almari, kunci laci dan lain-lain
disebut......
A. Kunci
B. Fiting pada buluh tabung
C. Ulir
D. Swrup
E. Srew
19. Pada saat menggunakan racet tangkainya akan...
A. berputar bebas pada satu arah dan menggerakan soket pada arah lainnya
B. berputar bebas pada kedua arah
C. menggerakan soket pada kedua arah
D. menggerakan soket pada satu arah saja
E. tidak ada yang benar
20. Dibawah ini yang termasuk macam - macam kunci atau spaner adalah kecuali....
A. Impact srew driver
B. Kunci pas
C. Kunci ring
D. Kunci sok
E. Kunci moment
21. Kunci pas dibuat dari bahan baja tensil tinggi yaitu logam paduan ............, kunci ini mempunyai
tangkai (shank) dengan kepala di masing-masing ujung yang membuat sudut 15 terhadap tangkainya
A. Crom vanadium
B. Besi
C. Baja
D. Kuningan
E. Aluminium
22. Untuk mengeluarkan sebuah baut yang patah dibawah permukaan maka harus dilakukan......
A. Semua benar
B. Digunakan penitik pusat lalu dipahat
C. Dibor
D. Lakukan pengeboran
E. Bolt ektraktor
23. Spanner ini digunakan untuk mengencangkan/melepas baut pada sambungan-sambungan pipa yang
serupa dengan sambungan-sambungan yang digunakan pada injector line atau pipa rem fungsi dari
kunci...
A. Kunci nipel
B. Kunci pas
C. Kunci pas ring
D. Kunci sok
E. Kunci moment
24. Alat ini digunakan untuk melepaskan dengan cepat baut atau mur yang sudah kendor. Dibutuhkan
ruang yang cukup untuk dapat mengaplikasikan alat ini fungsi dari.....
A. Engkol percepatan
B. Engkol kaki
C. Spanner sok
D. Kunci kombinasi
E. Kunci ring
25. Ferrule nut wrench/flare nut spanner memiliki bentuk yang serupa dengan ........
A. Standart box end wrench
B. Kikir halus
C. Kikir kasar
D. Kikir tunggal
E. Kikir sedang
26. Bagian-bagian ujung wrench berbentuk miring ............. derajat dari shank dan ukurannya ditandai di
bagian tengah shank
A. 15
B. 20
C. 25
D. 30
E. 35
27. Fungsi Wrench jenis ini dirancang untuk melonggarkan atau mengencangkan ferrule nut pada fuel
line dan tidak boleh digunakan untuk tujuan umum atau aplikasi dengan torque tinggi. adalah
spanner jenis....
A. Kunci nepel
B. Kunci pas
C. Kunci moment
D. Kunci sok
E. Kunci kombinasi
28. Alat ini digunakan untuk melepaskan dengan cepat baut atau mur yang sudah kendor. Dibutuhkan
ruang yang cukup untuk dapat mengaplikasikan alat ini fungsi dari kunci....
A. Engkol percepatan
B. Torque wrench
C. Kay wrench
D. Moment
E. Kunci kombinasi
29. Berfungsi sebagai kelengkapan kunci socket yang digunakan untuk melepas/memasang baut yang
dalam keadaan longgar, tanpa harus melepaskan kunci sock dari kepala baut atau mur. adalah.....
A. Rachet
B. Sok
C. Kombination
D. Screw
E. Impackt
30. Selama proses melepas atau memasang cukup dengan cara menarik dan mendorong batang
ratchetnya. Untuk mengubah arah putaran kunci sock, cukup dengan memutar......
A. Kunci pembalik
B. Kunci pemutar
C. Kunci puntir
D. Kunci tekan
E. Kunci pres

II. Soal uraian


Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan benar pada lembar jawab yang telah
disediakan !

1. Sebutkan nama-nama power tools yang anda ingat!


2. Jelaskan fungsi dari masing-masing power tools tersebut!
3. Jelaskan prosedur penggunaan 4 jenis power tool yang dengan benar dan urut, beserta
keselamatan kerja yang harus dipatuhi!
4. Sebutkan dua keuntungan penggunaan power tool tanpa kabel !
5. Apa yang harus di pertimbangkan saat memilih power tool untuk suatu pekerjaan?

Anda mungkin juga menyukai