Anda di halaman 1dari 4

RESUME “UPAYA MEMPERTAHANKAN ERGONOMIC PADA POSISI

BERJALAN”
Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Etika Dan Hukum Kesehatan
Dosen Pengampu : Ibu Nurya Viandika S.ST., M.Kes

Disusun Oleh :
Windy Angraini 192102127
Rega Yoga Pradana 192102128
Indhifaroh Badi’ah 192102129
Halima Renhoat 192102130
Evina Dhea Herawati 192102132

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIDYA CIPTA HUSADA


PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN
MALANG
2021
LATAR BELAKANG

Perkembangan teknologi saat ini begitu pesat, sehingga peralatan sudah menjadi
kebutuhan pokok pada lapangan pekerjaan. Artinya peralatan dan teknologi
merupakan salah satu penunjang yang penting dalam upaya meningkatkan
produktivitas untuk berbagai jenis pekerjaan. Disamping itu, akan terjadi dampak
negatifnya bila kita kurang waspada menghadapi bahaya potensial yang mungkin
akan timbul. Hal ini tentunya dapat dicegah dengan adanya antisipasi berbagai
resiko, antara lain kemungkinan terjadinya penyakit akibat kerja, penyakit yang
berhubungan dengan pekerjaan dan kecelakaan akibat kerja yang dapat
menyebabkan kecacatan dan kematian. Antisipasi ini harus dilakukan oleh semua
pihak dengan cara penyesuaian antara pekerja, proses kerja dan lingkungan kerja,
pendekatan ini dikenal sebagai pendekatan ergonomik.

METODE

Dalam karya ilmiah ini penulis menggunakan metode kepustakaan


dengan cara membaca berbagai sumber sperti buku, ebook, jurnal, karya
ilmiah dan sumber lainnya yang dapat dipercaya dikarenakan agar tetap
pembaca tidak dipusingkan dengan artikel-artikel yang kurang efektif
dan belum dianalisis kebenarannya. Sumber-sumber yang dibaca dan
dicari oleh penulis berkaitan dengan materi permasalahan yang akan
dibahas oleh penulis sehingga sistematis yang dibahas selalu berhuungan
dan dapat mempermudah pemahaman pembaca.

HASIL

Penerapan ergonomik ditempat kerja bertujuan agar pekerja saat


bekerja selalu dalam keadaan sehat, nyaman, selamat, produktif dan
sejahtera. Untuk dapat mecapai tujuan yang baik dari semua pihak.
Untuk mengurangi energy kerja yang berlebihan serta mengurangi
datangnya kelelahan yang terlalu cepat. Disamping itu disiplin
ergonomic diharapkan mampu memperbaiki pendayagunaan sumber

1
daya manusia serta meminimalkan kerusakan peralatan yang
disebabkan kesalahan manusia (human errors).

TUJUAN

Adapun tujuan penerapan ergonomic adalah sebagai berikut :


 Meningkatkan kesejahteraan fisik dan mental dengan
meniadakan beban kerja tambahan (fisik dan mental), mencegah
penyakit akibat kerja, dan meningkatkan kepuasan kerja.
 Meningkatkan kesejahteraan social dengan jalan meningkatkan
kualitas kontak sesame pekerja, pengorganisasian yang lebih
baik dan menghidupkan sistem kebersamaan dalam tempat
kerja.
 Berkontribusi di dalam keseimbangan rasional antara aspek-
aspek teknik, ekonomi, antropologi dan budaya dari sistem
manusia-mesin untuk tujuan meningkatkan efisiensi sistem
manusia-mesin.

KESIMPULAN

Penerapan ergonomic ditempat kerja bertujuan agar pekerja saat bekerja


selalu dalam keadaan sehat, nyaman, selamat, produktif dan sejahtera. Untuk
dapat mencapai tujuan tersebut, perlu kemauan, kemampuan dan kerjasama
yang baik dari semua pihak. Pihak pemerintah dalam hal ini department
kesehatan sebagai lembaga yang bertanggung jawab terhadap kesehatan
masyarakat, membuat berbagai peraturan, petunjuk teknis dan pedoman K3 di
empat kerja serta menjalin kerjasama lintas program maupun lintas sector
terkait dalam pembinaannya.

2
DAFTAR PUSTAKA
https://scholar.google.com/scholar?
hl=id&as_sdt=0%2c5&q=jurnal+upaya+mempertahankan+ergonomic+pada+posisi+ber
jalan&btnG=#d=gs_abs&u=%23p%3D3aN04n-wZd8J
https://scholar.google.com/scholar?
hl=id&as_sdt=0%2C5&q=jurnal+upaya+mempertahankan+ergoonomic+pada+posisi+b
erjalan&btnG=#d=gs_qabs&u=%23p%3D2dL1Wdqu4KsJ

Anda mungkin juga menyukai