Anda di halaman 1dari 13

Statistika Dasar 2021

Topik 8
UJI BEDA DUA
MEAN
(Uji t Berpasangan)
MUHAMMAD SYAMSUSSABRI, M.Pd

UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA NUSA TENGGARA BARAT


Profile
SCOPUS ID:
57214091256

WoS ID: AAW-8875-2021

GOOGLE

Jens Martensson
SCHOLAR ID:
2MsARC8AAAAJ
ORCID ID:
https://orcid.org/0000-
0002-0340-9894

ResearchGate:
Muhammad Syamsussabri

LinkedIn:
www.linkedin.com/in/mu
hammadsyamsussabri 2
Uji t (Gossett/Student)
Perbedaan uji t Berpasangan dan Tidak Berpasangan

Uji t Berpasangan Uji t Tidak Berpasangan

Jens Martensson
Paired t-tes, uji t berkorelasi Independent t-test, uji t tidak berkorelasi

Sampel sengaja dipasangkan, sampel tiap percobaan sama Jumlah ulangan bisa sama, bisa juga berbeda

Terdistribusi normal Terdistribusi normal

Homogen Homogen
RUMUS UJI t Sampel Berpasangan
𝑑 𝑅𝑒𝑟𝑎𝑡𝑎 𝑆𝑎𝑚𝑝𝑒𝑙 (𝐴−𝐵)
t hitung = =
𝑠𝑑 𝐽𝐾 (𝐴−𝐵)
𝑛−1
𝑛

Jens Martensson
d Jarak Rerata A – Rerata B (Bernilai Positif)
𝑠𝑑 Standar Deviasi d
JK Jumlah Kuadrat

4
Contoh Soal

Dari percobaan secara berpasangan diperoleh data sebagai berikut:

A 20 B 20 B 20 A 18 B 19
B 24 A 15 A 16 B 22 A 21

Jens Martensson
A = dipupuk engan 40 kg N/ha ZA
B = dipupuk dengan 40 kg N/ha-Urea

Angka dalam petak menunjukkan banyaknya anakan padi IR 64 per rumpun.


Pertanyaan: Apakah ada perbedaan pengaruh sumber pupuk N terhadap anakan yang terbentuk
dengan asumsi (anggapan) ragam A = ragam B.

5
Hipotesis
A. Dalam Bentuk Simbol
H0 : A = B
H1 : A ≠ B

B. Dalam Bentuk Kalimat

Jens Martensson
H0 : Tidak ada perbedaan pengaruh sumber pupuk N terhadapan banyaknya anakan
padi IR 64.

H1 : Ada perbedaan pengaruh sumber pupuk N terhadapan banyaknya anakan padi IR


64.

6
Jawaban
JUMLAH ANAKAN
ULANGAN d = A-B
A B
1 20 24 -4
2 15 20 -5
3 16 20 -4

Jens Martensson
4 18 22 -4
5 21 19 2
Jumlah 90 105 -15
Rerata 18 21 3

𝑑 𝑅𝑒𝑟𝑎𝑡𝑎 𝑆𝑎𝑚𝑝𝑒𝑙 (𝐴−𝐵)


t hitung = =
𝑠𝑑 𝐽𝐾 𝐴−𝐵
𝑛−1
𝑛

7
3 3
t hitung = =
𝑠𝑑
152
((−4)2 +(−5)2 +(−4)2 +(−4)2 +(2)2 ) − 5
5−1
5
3 3
t hitung = =
𝑠𝑑 77−45
4
5

Jens Martensson
3 3
t hitung = =
𝑠𝑑 8
5

3 3
t hitung = =
𝑠𝑑 1,2649

3
t hitung = = 2,372
1,2649

8
Hasil Uji Microsoft Excel
t-Test: Paired Two Sample for Means

A B

Jens Martensson
Mean 18 21
Variance 6,5 4
Observations 5 5
Pearson Correlation 0,245145169
Hypothesized Mean Difference 0
df 4
t Stat -2,371708245
P(T<=t) one-tail 0,03833907
t Critical one-tail 2,131846786
P(T<=t) two-tail 0,07667814
t Critical two-tail 2,776445105
9
Hasil Uji SPSS

Jens Martensson
10
df = n – 1 = 5-1 = 4
α = 0,05

t table = 2,776

Jens Martensson
Karena, t hitung (2,372)< t table
(2,776) atau dengan melihat Sign. (2
tailed) 0,077 ≥ 0,05 , maka tidak ada
perbedaan pengaruh sumber pupuk
N terhadapan banyaknya anakan
padi IR 64.

11
KUIS 2 (INDIVIDU)

Pengaruh larutan hara A pada pertumbuhan tanaman bayam di uji dengan


menggunakan 12 petak, setiap petak berisi dua tanaman. Dalam setiap petak, satu
tanaman diperlakukan dengan larutan hara (A1), dan tanaman yang lain dibiarkan tanpa
diberi larutan (A0) dan digunakan sebagai pembanding. Tinggi tanaman di catat dalam
cm. Hasilnya sebagai berikut:

Jens Martensson
A1 23 20 28 30 31 22 23 26 24 23 27 24

A0 22 21 22 28 39 20 19 22 20 18 26 21

Ujilah perbedaan dengan menggunakan uji t berpasangan dan tentukan!


a) Hipotesis dalam kalimat
b) Hipotesis dalam statistik
c) Analisis data manual, menggunakan excel, dan SPSS
d) Kesimpulan 12
Thank
You MUHAMMAD SYAMSUSSABRI, M.Pd
syamsussabri.edu@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai