Anda di halaman 1dari 2

Penentuan kadar protein secara lowry

Protein merupakan polimer dengan asam-asam amino sebagai monomer. Dua


asam amino berikatan melalui ikatan peptide dengan melepas satu molekul air.
Protein merupakan polipeptida yang pada bagian tengah merupakan rantai panjang
dengan salah satu ujungnya adalah gugus karboksilat dan ujung yang lainnya adalah
gugus amina. Protein dapat berfungsi sebagai penyusun senyawa biomolekul seperi
\nucleoprotein (terkandung dalam inti sel, tepatnya kromosom), enzim, hormone,
antibody dan sarana krontraksi otot. Keistimewaan pada struktur protein adalah
adanya atom N (nitrogen). Dengan demikian salah satu cara penting yang cukup
spesifik untuk menganalisis kuantitatif protein adalah dengan penentuan kandungan
N yang ada dalam bahan makanan atau bahan lain (Rohman dan Sumantri, 2018).

Analasis protein dapat dilakukan dengan


Rohman, A. dan Sumantri. 2018. Analisis Makanan. Yogyakarta: Gadjah Mada
University Press.

Anda mungkin juga menyukai