Anda di halaman 1dari 1

POST TEST

REAKSI REARRANGEMENT BENZIL


Jawaban di kerjakan tulis tangan dan di scan untuk kemudian di upload ke EMAS !
1. Jelaskan fungsi penambahan NaOH pada percobaan ini ! Tuliskan mekanisme
reaksinya !
2. Setelah menambahkan NaOH kedalam benzil, campuran ini kemudian dimasukkan
kedalam labu erlenmeyer dan dipanaskan diatas water bath. Jelaskan fungsi pemanasan
diatas water bath !
3. Setelah ditambahkan HCl, larutan didinginkan di dalam ice bath. Jelaskan fungsi
pendinginan diatas ice bath !
4. Kedalam 1,5 gr benzil ditambahkan 1,5 gr NaOH kemudian direaksikan untuk
mendapatkan asam benzilat. Dari hasil percobaan didapatkan massa asam benzilat
sebesar 1,25 gr. Hitung %yield-nya !
𝑔𝑟 𝑔𝑟 𝑔𝑟
Diketahui : Ar C = 12,0107 𝑚𝑜𝑙 , Ar O = 15,9994 𝑚𝑜𝑙 , Ar H = 1,008 𝑚𝑜𝑙 , Ar Na =
𝑔𝑟
22,99 𝑚𝑜𝑙

Anda mungkin juga menyukai