Anda di halaman 1dari 5

SOAL NUMERASI KELAS III

1. Berikut ini merupakan gambar posisi rumah Dewi, yaitu pada kordinat E5.

Setiap satu kotak sama dengan 1 kilometer. Untuk pergi ke sekolah, Dewi menempuh 3
kilometer ke arah Timur dan 2 kilometer ke arah utara. Pada kordinat berapa letak sekolah
Dewi?
a. B8
b. C8
c. B7
d. C7

2 3
2. Galang mendapat bagian kue brownies dan adiknya mendapat bagian dari kue yang sama.
8 8
Pernyataan berikut ini yang benar adalah ...
a. Andi mendapatkan kue lebih banyak.
b. Susi mendapatkan kue lebih banyak.
c. Andi dan Susi mendapatkan bagian yang sama.
d. Andi mendapatkan kue lebih sedikit.

3. Gambar berikut adalah lantai yang akan dipasang ubin. Berapakah jumlah ubin yang akan
dipasang pada lantai tersebut?
a. 5 x 6 = 30
b. 6 x 6 = 36
c. 7 x 6 = 42
d. 5 x 5 = 25
4
4. Yasmin mendapatkan kue bagian. Berapa banyak bagian kotak putih yang harus Yasmin arsir
7
agar sesuai bagiannya?
a. 2
b. 3
c. 4
d. 7

5. Ibu berbelanja 2 kg telur, 10 kg beras, dan 5 kg gula. Berat keseluruhan belanja ibu adalah …
a. 12 kg
b. 15 kg
c. 7 kg
d. 17 kg
SOAL LITERASI KELAS III

1. Ciri-ciri orang yang terserang demam berdarah adalah …


a. Ada bintik-bintik biru di tubuhnya
b. Mengalami demam tinggi dan menggigil
c. Muntah dan buang air besar berulang kali
d. Wajahnya pucat dan lidahnya berwarna putih

2. Jajanan sehat adalah jajanan yang …


a. Mengandung pengawet agar tidak busuk
b. Tidak mengandung pemanis buatan
c. Digoreng dengan minyak bekas pakai
d. Dijual tanpa kemasan

3. Apa yang dilakukan Hana pada anak kecil yang mencoret-coret kursi?
…………………………………………………………………………………………………………..

4. Masalah apa yang ada di cerita tersebut?


…………………………………………………………………………………………………………………………………………
5. Ada 6 agama yang diakui di Indonesia, yaitu …………………………………………………………...........

Anda mungkin juga menyukai