Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

HUT SMA NEGERI 1 SUKOMORO


KE-27 TAHUN

SMA NEGERI 1 SUKOMORO


Ds. Kedungguwo,Kec. Sukomoro,Kab. Magetan
Telp. (0351) 891315
2020/2021
LEMBAR PENGESAHAN

Proposal dari kegiatan “HUT SMAN 1 Sukomoro ke-27” tanggal 05 Oktober 2021. Setelah
diperiksa dan disetujui oleh pihak yang bersangkutan. Maka disusun dan disahkan oleh :
Sukomoro, 05 Oktober 2021

Ketua OSIS

ERLANGGA PUTRA SEPTIAN TAMA


NIS. 4422

Wakasek kesiswaan Pembina OSIS

TRI LASTUTI, S.Pd DWI NANTO M. WIBOWO, S.Kom


NIP. 19671026 200701 2 013 NIP.19840123 201001 1 012

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs. AGUS SUGIARTO, M.Pd


NIP. 19660831 199003 1 003
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 1 SUKOMORO
Ds.Kedungguwo,Kec. Sukomoro,Kab.Magetan
Telp. (0351) 891315
Website : sman1sukomoro.sch.id email : sma1sukomoro@yahoo.com
PROPOSAL
HUT KE-27
SMA NEGERI 1 SUKOMORO
I. PEMBUKAAN
Segala puji bagI Allah S.W.T . yang telah memberikan kepada kita
kesempatan dan kesehatan serta taufik dan hidayah-Nya. Sholawat serta salam
semoga tetap terlimpahkan kepada Nabi Muhammad S.A.W. dan ahlu bait beliau.
Dua puluh tujuh tahun perjalanan SMAN 1 Sukomoro dalam mengabdikan
diri dibidang pendidikan merupakan usia yang panjang utuk mencapai predikat nama
baik dan nama besar dari pemerintah maupun masyarakat.
Untuk itu, pada usia dua puluh tujuh tahun ini SMA Negeri 1 Sukomoro
menyelenggarakan peringatan Hari Ulang Tahun. Kami sudah menyusun kegiatan-
kegiatan positif yang menumbuhkan kreativitas dan bakat siswa-siswi SMA Negeri 1
Sukomoro.

II. DASAR KEGIATAN


- Visi dan Misi SMA Negeri 1 Sukomoro
- Program OSIS SMAN 1 Sukomoro
- Rapat pengurus OSIS SMAN 1 Sukomoro

III. TEMA
THE GENERATION OF DRESTANTA 2021
(Generasi Panutan 2021)

IV. JENIS KEGIATAN


1. Putra Putri SMASAS
2. E-Sport
3. Futsal
4. Short Movie
5. Fotografi
6. Solo Vocal
7. Adzan

V. TUJUAN
A. Tujuan Khusus
 Mengasah kemampuan diri
 Menjunjung tinggi moral
 Memupuk kekompakan siswa dalam kreatifitas siswa
 Meningkatkan rasa cinta pada SMAN 1 Sukomoro
 Meningkatkan bakat pada pribadi siswa
 Mengajak siswa/siswi agar lebih mengenal seni dan budaya
 Mempromosikan bakat siswa/siswi SMAN 1 Sukomoro
B. Tujuan Umum
 Meningkatkan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa
 Menigkatkan kesehatan jasmani dan rohani dalam diri siswa
 Meningkatkan siswa/siswi SMAN 1 Sukomoro dalam event yang menjurus
pada perkembangan globalisasi
 Menjadikan wujud sebagai acara tahunan sekolah
 Merayakan HUT SMA Negeri 1 Sukomoro

VI. SASARAN
- Kelas X
- Kelas XI
- Kelas XII

VII. KEPANITIAN
Kepanitiaan yang pengurus OSIS SMA NEGERI 1 Sukomoro yang telah disepakati
dalam rapat, susunannya sebagaimana terlampir ( LAMPIRA I).

VIII. WAKTU dan TEMPAT PELAKSANAAN


Tanggal. : 26 Oktober 2021
Waktu : 08.00 WIB-Selesai
Tempat : Aula SMA Negeri 1 Sukomoro

IX. JADWAL KEGIATAN


Jadwal kegiatan yang telah disepakati dalam rapat, susunannya sebagaimana terlampir
(LAMPIRAN II)

X. ALOKASI DANA
Rencana pendanaan HUT SMA Negeri 1 Sukomoro bersumber dari dana sekolah dan
iuran siswa dengan rincian sebagaimana tertera pada lampiran (LAMPIRAN III)
SUSUNAN PANITIA
HUT SMAN 1 SUKOMORO KE-27 TAHUN
TANGGAL 26 OKTOBER 2021

Penanggung jawab : Drs. Agus Sugiarto, M.Pd


Ketua 1 : Tri Lastuti, S.Pd
Ketua 2 : Idam Nurkholis, M.Pd
Sekretaris : Dwi Handayani, S.Pd
Bendahara : Triyana Puji Wuryandari, S.Pd.

Susunan seksi

1. Seksi Acara : Soekristin Prasetyowati, M.Pd


2. Seksi Kesenian : Siwi Widiyanti, SE
Rochman Catur, S.Pd
3. Seksi Perlengkapan : Dwi Ratnawati, S.Pd
Sariyo, S.Pd
Panuri, S.Pd
Yayuk Rahayuningsih, S.Sos
Sri Sundari, S.Pd
Nafiatun Nisa, S.Pd
Drs. Samirin
Drs. Suwito
4. Seksi Konsumsi : Nur Rochma, S.Pd
Dra. Rosy Rosmaniar
Suyatmi, S.Pd
Meilin Indahjati, S.Pd
5. Seksi Dokumentasi : Dwi Nanto M. Wibowo, S.Kom
Suyono, S,ST
6. Juri Lomba :
Lomba Putra Putri SMASAS : 1. Sariyo, S.Pd
2. Siti Mulyani, S.Pd
3. Suparti, S.Pd
Lomba Solo Vocal : 1. Dra. Sri Sayekti
2. Rochman Catur, S.Pd
Lomba Futsal : 1. Ampera Suryanta, S.Pd
2. Agus Prastowo, S.Pd
Lomba Short Movie : 1. Agung Hantoro, S.S
2. Hermin Setyoningsih, S.Pd
3. Ninik Sumiyanti, S.Pd
Lomba Fotografi : 1. Ririk Mukti
2. Yayuk Rahayuningsih, S.Sos
Lomba Adzan : 1. Ahmad Kamdani, S.Ag
2. Yudi Hantoro, S.Pdl
3. Panuri, S.Pd
Lomba E-Sport : 1. Dwi Nanto M. Wibowo, S.Kom
2. Dwi Handayani, S.Pd
7. Satuan Tugas :
Koordinator : Puji Sriyanti, S.Kom
Anggota : 1. Ima Susanti
2. Sri Maryani
3. Sukatman
4. Sulin
5. Subari
6. Sandra Puspita Sari
LAMPIRAN I

PANITIA PELAKSANAAN
HUT SMA NEGERI 1 SUKOMORO
KE-27

Koordinator 1 : Erlangga Putra Septian Tama


Koordinator 2 : Dewi Nur Utami
Koordinator 3 : Yafid Naswa Ar Rasyid
Ketua Panitia : Liliana Vicha Dhani
Sekretaris 1 : Holifatul Sakdiah
Sekretaris 2 : Yuliana Margareta
Bendahara 1 : Lyra Ayu
Bendahara 2 : Mira Risqi Kunia Yuntiani

Seksi-seksi
Seksi Acara :
 Adhe Yayang Febrianti
 Nabila Alfionita
 Andhika Budi Kushendra Putra
 Norendra Fatqurahman
 Fachri Hilza Aimar Wiantoro
 Rakanta Ryan Syam
 Erin Ramadayanti
 Erinna Ningtiyasa Yulia

Seksi Perlengkapan :
 Lutfi Aulia Agustin
 Asrofil Rizal Al-Faiz
 Ahmad Zaid Ansori
 Aan Fadlina Fitri
 Yoga Choirul Anam
 Diny Anggita Putri Ramadani
 Niken Aprilia
 Indah Trias Tuti
Seksi Dokumentasi :
 Abid Alifian Putera
 Gema Sandi Yudha
 Marsha Rahmawati
 Sisila Nur Febriyanti

Seksi Konsumsi :
 Lintang Linda Ismawati
 Fariska Triana Sari
 Arika Putri Azzahra
 Calista Putri Cahayawati
 Putri Risti Wahyuni

Seksi keamanan :
 Dheca Panji Ardatirta
 Dhimas Eka Saputra
 Event Frendy Alirana

Seksi Penerima tamu. :

 Mulliana Ella Rusita Sutedjo


 Fitria Ramadhani
 Diva Sari Arum Baimusrina
 Septiani Nadia Putri
LAMPIRAN 2

JADWAL KEGIATAN HUT SMAN 1 SUKOMORO


KE-27 TAHUN 2021/2022

Hari/Tanggal Jenis Kegiatan Waktu Tempat Keterangan

Selasa,12-10-2021 Putra Putri SMASAS (babak pertama) 07.30-11.30 Aula Berupa tes tulis
dan penampilan
bakat
Rabu, 13-10-2021  Putra Putri SMASAS (babak kedua) 08.00-12.00  Aula  Berupa tes
tulis dan
fashion show
 Adzan 08.00-09.30  Mushola  Menggunakan
adzan selain
shalat subuh
Kamis, 14-10-2021 E-Sport (online) 08.00-12.00 Rumah Babak
penyisihan
Jum’at, 15-10-2021 E-Sport (online) 08.00-12.00 Rumah Babak
penyisihan
Sabtu, 16-10-2021 E-Sport (offline) 08.00-12.00 Aula Semi Final dan
Grand Final
Minggu, 17-10-2021  Solo Vocal 08.00-09.30  Aula  Lagu B.
Indonesia dan
B. Inggris
yang sudah
ditentukan
 Futsal 08.00-selesai  Lapangan  1 tim
merupakan
gabungan dari
2-3 kelas
Senin, 18-10-2021  Futsal 08.00-selesai  Lapangan  1 tim
merupakan
gabungan dari
2-3 kelas
 Short Movie 08.00-23.00  Rumah  Pengumpulan
secara online
menggunakan
drive
 Fotografi 08.00-23.00  Rumah  Foto di upload
di instagram
kelas masing-
masing
Selasa, 19-10-2021  Futsal 08.00-selesai  Lapangan  1 tim
merupakan
gabungan dari
2-3 kelas
 Penilaian Lomba  Sekolah  Penilaian
dilakukan oleh
juri yang
sudah
ditentukan
Rabu, 20-10-2021  Pengumuman Juara 09.00-Selesai  Sekolah  Pengumuman
juara
dilakukan
secara
serentak
 Jalan Santai 07.30-Selesai  Aula  Diikuti oleh
semua warga
sekolah
Selasa, 26-10-2021 Puncak Acara 08.00-11.30 Aula Dihadiri oleh
bapak/ibu
guru/karyawan,
pemenang
lomba dan
perwakilan
organisasi.

Sukomoro, 05 Oktober 2021

Ketua OSIS Sekretaris OSIS

ERLANGGA PUTRA SEPTIAN TAMA HOLIFATUL SAKDIAH


NIS. 4422 NIS. 4447

Wakasek Kesiswaan Pembina OSIS

TRI LASTUTI, S.Pd DWI NANTO M. WIBOWO, S.Kom


NIP. 19671026 200701 2 013 NIP. 19840123 201001 1 012

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs. AGUS SUGIARTO, M.Pd


NIP. 19660831 199003 1 003
LAMPIRAN III
RENCANA ANGGARAN HUT SMAN 1 SUKOMORO
KE – 27

RENCANA PEMASUKAN
Dana Sekolah: 4.375.000
Iuran Siswa : 3.770.000
TOTAL PEMASUKAN 8.145.000
RENCANA PENGELUARAN
1. Konsumsi persiapan 50 X 2 X Rp 5.000 500.000
2. Konsumsi gladi bersih 68 X Rp. 5.000 340.000
2. Konsumsi puncak acara 160 X Rp. 7.500 1.200.000
3. Tumpeng 200.000
4. Aqua 15 X Rp. 20.000 300.000
5. ATK dan Dekorasi 350.000
6. Banner Utama 500.000
7. Jasa Twibon 150.000
7. Piala 3 X Rp. 100.000 300.000
8. Selempang 6 X Rp. 30.000 180.000
9. Sertifikat 25 X Rp. 1.000 25.000
10. Hadiah Lomba 2.875.000
11. Honor Juri 17 X Rp. 25.000 425.000
12. Sewa Kostum Tari 300.000
13. Doorprize 500.000
JUMLAH ANGGARAN 8.145.000

Sukomoro, 05 Oktober 2021

Ketua OSIS Bendahara OSIS

ERLANGGA PUTRA SEPTIAN TAMA LYRA AYU


NIS. 4422 NIS. 4459

Wakasek Kesiswaan Pembina OSIS

TRI LASTUTI, S.Pd DWI NANTO M. WIBOWO, S.Kom


NIP. 19671026 200701 2 013 NIP. 19840123 201001 1 012

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs. AGUS SUGIARTO, M.Pd


NIP. 19660831 199003 1 003

Anda mungkin juga menyukai