Anda di halaman 1dari 1

Nama :

NIM :
Prodi :

Mid-term Exam (UTS) Institut Studi Islam Sunan Doe


Mata Kuliah: Optik
Sifat ujian: Open Book
Dosen: Mutia Putri, M.Ed

1. Sebuah benda terletak 250 cm di depan sebuah cermin datar. Tentukan:


a. Jarak bayangan dari cermin
b. Jarak benda dan bayangan
c. Perbesaran bayangan
d. Sifat bayangan
(Bobot soal: 20)

2.Sebuah lilin kecil diletakkan 38 cm dari sebuah cermin konkaf (cermin cekung) yang memiliki jari-jari kelengkungan
cermin 24 cm. Carilah:
a. Panjang fokus cermin
b. Pada jarak berapakah bayangan akan terbentuk dari cermin
c. Apakah bayangan tegak atau terbalik?
(Bobot soal: 20)

3.Suatu benda berjarak 20 cm di depan cermin cembung, Jika bayangan yang terbentuk 1/5 kali tinggi benda. Tentukan:
a.Jarak bayangan
b.Panjang fokus cermin
c.Sifat bayangan
(Bobot soal: 20)

4.Sebuah benda dengan tinggi 3 cm berada pada jarak 10 cm dari lensa cembung yang mempunyai jarak fokus 6 cm.
a. Gambarlah pembentukan bayangan yang terbentuk
b. Tentukan tinggi bayangan
(Bobot soal: 25)

5. Sebuah lensa cekung mempunyai fokus 20 cm. Tentukan kekuatan lensanya!


(Bobot soal: 15)

Selamat mengerjakan! Jangan lupa berdoa!

Rate your feeling after doing mid-term exam with most appropriate emoji below:

JAWAB

Anda mungkin juga menyukai